Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tangkal Kampanye Hitam Pilkada, PDIP Jawa Timur Latih Pasukan Udara

image-gnews
Sekitar 200 tim tim kampanye pemenangan pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi dan Armuji mengikuti pelatihan yang digelar Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) di Kota Surabaya, Minggu 11 Oktober 2020. FOTO ANTARA/HO-Media Center Eri-Armuji
Sekitar 200 tim tim kampanye pemenangan pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi dan Armuji mengikuti pelatihan yang digelar Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) di Kota Surabaya, Minggu 11 Oktober 2020. FOTO ANTARA/HO-Media Center Eri-Armuji
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Dewan Pimpinan Daerah PDIP Jawa Timur menyiapkan pasukan udara untuk menangkal berbagai serangan dan kampanye hitam selama Pilkada 2020

Kepala Badan Pemenangan Pemilu DPD PDIP Jatim, Deni Wicaksono, mengatakan akan memadukan kerja pemenangan di darat dan udara. Untuk tim di darat, Badan Pemenangan Pemilu PDIP Jatim telah menggodok para manajer kampanye dan berbagai instrumen pemenangan di lapangan. ”Nah, kali ini kami mematangkan skema pemenangan udara," ujar Deni dalam keterangan tertulisnya, Ahad, 25 Oktober 2020.

Tim media siber dari 19 kabupaten/kota di Jatim yang menghelat Pilkada ditempa di Wisma Perjuangan PDIP Jatim di Kota Batu selama tiga hari, mulai Jumat hingga Minggu, 23-25 Oktober 2020. Pasukan siber ini dilatih karena serangan dan kampanye hitam menjurus pada hoaks serta fitnah mulai gencar diarahkan kepada calon yang diusung PDI Perjuangan.

Deni mengatakan, serangan serta kampanye hitam karena kandidat dari partai banteng terus menuai simpati dan antusiasme warga. Menurut dia, berkat rekam jejak dan ketulusan bekerja untuk warga, banyak kandidat dari PDI Perjuangan terus mendapat dukungan publik.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

”Itu rupanya yang membuat pihak tertentu mencoba menggagalkan kemenangan rakyat melalui PDI Perjuangan. Tugas pasukan udara adalah mengadvokasi hal ini di media sosial,” katanya.

Pesta demokrasi di udara harus dirayakan dengan adu program, adu visi, adu data, bukan informasi bohong. Bahkan, kata Deni, Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri berpesan untuk tidak membalas serangan bohong dengan serangan bohong. "Stay cool. Kesabaran revolusioner dalam perang udara kita wujudkan dengan berjuang melawan hoaks dengan data dan fakta,” ujarnya.

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kaesang Gabung PSI: Begini Komentar Jokowi, PDIP, PSI, Gibran, dan Pengamat Politik

1 jam lalu

Ketum PSI Giring Ganesha bertemu dengan putra bungsu Presiden Joko Widodo (Jokowi), Kaesang Pangarep. Momen pertemuan keduanya diunggah di akun Instagram PSI pada Kamis, 8 Juni 2023. Instagram/psi_id
Kaesang Gabung PSI: Begini Komentar Jokowi, PDIP, PSI, Gibran, dan Pengamat Politik

Kabar putra bungsu Jokowi, Kaesang Pangarep bergabung PSI mendapat tanggapan dari berbagai pihak. Ini kata Jokowi, PDIP dan PSI.


Gunung Semeru Meletus, Abu Meluncur Setinggi 700 Meter

2 jam lalu

Erupsi Gunung Semeru pada hari Minggu, 5 Februari 2023, pukul 12:42 WIB. Twitter/PVMBG
Gunung Semeru Meletus, Abu Meluncur Setinggi 700 Meter

PVMBG melaporkan telah terjadi letusan abu setinggi lebih kurang 700 meter di Gunung Semeru, Provinsi Jawa Timur.


Kemendikbud: Kampanye Politik di Kampus Harus Perhatikan Prinsip Netralitas ASN

2 jam lalu

Ilustrasi pidato kampanye atau Pilpres. Pixabay
Kemendikbud: Kampanye Politik di Kampus Harus Perhatikan Prinsip Netralitas ASN

Peserta pemilu boleh melakukan kampanye di kampus namun dengan beberapa catatan yang harus dipenuhi.


Dalih Relawan Prabowo Batal Adukan Hasto PDIP ke Polisi

3 jam lalu

Rumah Pemenangan Relawan Prabowo datangi Badan Reserse Kriminal (Bareskrim) Markas Besar Polisi Republik Indonesia (Mabes Polri) buat laporan berita hoax dan ujaran kebencian terhadap Prabowo. Kamis, 21 September 2023. TEMPO/Yuni Rahmawati
Dalih Relawan Prabowo Batal Adukan Hasto PDIP ke Polisi

Relawan Prabowo batal melaporkan Hasto PDIP ke Bareskrim Kamis kemarin. Apa dalihnya?


Inilah 10 Provinsi di Indonesia dengan Jumlah PNS Terbanyak

5 jam lalu

Menteri Keuangan Sri Mulyani mengatakan akan mengubah formulasi pembayaran gaji pensiun PNS atau pegawai negeri sipil dari manfaat pasti atau pay as you go menjadi iuran pasti atau fully funded.
Inilah 10 Provinsi di Indonesia dengan Jumlah PNS Terbanyak

Jumlah PNS di setiap provinsi Indonesia berbeda-beda. Lantas, provinsi mana saja yang memiliki jumlah PNS terbanyak?


Kaesang Masuk PSI, Pengamat Bicara Potensi Tergerusnya Dukungan PDIP di Solo Raya

5 jam lalu

Putra Presiden Joko Widodo, Kaesang Pangarep (tengah) saat menyaksikan JF3 Fashion Festival di Summarecon Mall Kelapa Gading, Jakarta, Jumat 21 Juli 2023. Kegiatan peragaan busana yang diadakan di area parkir tersebut untuk mempromosikan industri mode karya desainer Indonesia dan berlangsung 21-26 Juli 2023. ANTARA FOTO/Fakhri Hermansyah
Kaesang Masuk PSI, Pengamat Bicara Potensi Tergerusnya Dukungan PDIP di Solo Raya

Anam menilai masuknya Kaesang ke PSI berpotensi meningkatkan peluang penetrasi kekuatan PSI di basis pemilih Jawa.


Soal Kampanye di Kampus, Kemendikbud Ingatkan Tiga Potensi Masalah

6 jam lalu

Ilustrasi pidato kampanye atau Pilpres. Pixabay
Soal Kampanye di Kampus, Kemendikbud Ingatkan Tiga Potensi Masalah

Pasca putusan MK yang memperbolehkan kampanye di tempat pendidikan, Staf Ahli Bidang Regulasi Kemendikbud-ristek, Nur Syarifah mengingatkan ada 3 potensi permasalahan yang muncul.


Viral Video Rupiah Mutilasi Beredar di Media Sosial, Deputi Gubernur BI: Itu Hoaks

14 jam lalu

Uang Rupiah Mutilasi. Foto/youtube
Viral Video Rupiah Mutilasi Beredar di Media Sosial, Deputi Gubernur BI: Itu Hoaks

Deputi Gubernur BI Doni P. Joewono ramainya video yang beredar di media sosial soal uang kertas Rp 100 ribu yang disebut rupiah mutilasi.


Wali Kota Mohammad Idris Soal Kapel Cinere, Begini Kritik dan Catatan PDIP Depok

14 jam lalu

Warga Cinere, Depok menggeruduk kapel di salah satu ruko di Jalan Bukit Cinere Raya RT. 12 RW. 03, Kelurahan Gandul, Kecamatan Cinere, Depok. Foto: Istimewa
Wali Kota Mohammad Idris Soal Kapel Cinere, Begini Kritik dan Catatan PDIP Depok

Wali Kota Depok Mohammad Idris menilai apa yang telah terjadi terhadap kapel di Cinere berawal dari miss persepsi. Apa pula kata pengurus kapel?


Hasto Kristiyanto Akan Dilaporkan Relawan Prabowo Subianto, Ini Kata Djarot PDIP

18 jam lalu

Sekretaris Jenderal PDIP Hasto Kristiyanto dan Ketua Steering Comitee Kongres V PDIP Djarot Saiful Hidayat dalam konferensi pers menjelang Kongres PDIP di Grand Inna Beach, Bali pada Rabu, 7 Agustus 2019. Dewi Nuria/TEMPO
Hasto Kristiyanto Akan Dilaporkan Relawan Prabowo Subianto, Ini Kata Djarot PDIP

Djarot Saiful Hidayat menilai Hasto Kristiyanto tak membenarkan atau pun menyangkal isu soal penamparan yang dilakukan Prabowo Subianto.