Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Polemik Mertua Menpora Dito Ariotedjo vs Ketua Umum DEIT, Disomasi Agar Bayar Utang Rp 105 Miliar

Editor

Febriyan

image-gnews
Fuad Hasan Masyhur. wikipedia.org
Fuad Hasan Masyhur. wikipedia.org
Iklan

Sementara itu, Fuad Hasan Masyhur menjelaskan bahwa dirinya membeli tanah dari Anas yang terletak di Mandai, Maros Sulawesi Selatan. Tanah tersebut, menurut dia, terpecah menjadi lima sertifikat, yaitu SHM/15, SHM/20526, SHM/1071, SHM/1099, dan SHM/1310. 

Fuad menyatakan membeli tanah itu setelah ditawarkan oleh Annar yang mengaku tanah tersebut adalah miliknya.  Politikus Senior Partai Golkar itu pun menyatakan telah membayar total sebesar Rp 85 miliar kepada Annar dengan mencicil.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dia menyatakan, masalah tanah ini muncul setelah 10 adik Annar mengklaim sebagai pemilik lima objek tanah senilai Rp136,7 miliar tersebut.  Sepuluh orang tersebut mengklaim sebagai ahli waris yang sah dari almarhum SR Sampetoding berdasarkan Penetapan Pengadilan Agama Ujung Pandang Nomor: 539/P/1990 tanggal 15 Desember 1990. 

Penetapan pengadilan itu juga menyatakan SHM/15 saat ini sedang dalam sengketa terkait peralihan hak kepada Annar dan meminta Fuad Hasan untuk tidak melakukan pembayaran melalui proses konsinyasi di pengadilan dan/atau penitipan pembayaran di pengadilan guna pelunasan pembelian sertifikat tersebut di atas. Fuad diminta melakukan pembayaran kepada para ahli waris yang sah dari almarhum SR Sampetoding. 

Selain gugatan ke Pengadilan, Annar kemudian juga dilaporkan ke Kepolisian Kota Makassar. Akibat hal tersebut Fuad menghentikan sementara pembayaran termin tanah tersebut. 

"Dia (Annar) kemudian menjanjikan kasusnya bakal SP3 (dihentikan penyelidikan)," kata Fuad kepada Tempo, Ahad, 6 Agustus 2023. 

Fuad dan Annar membuat perjanjian baru

Lalu berdasarkan Akta Pernyataan Nomor: 05 Tanggal 5 Maret 2021 disebutkan Annar merupakan pihak pertama yang harus tunduk terhadap isi akta dan Fuad Hasan sebagai pihak kedua.

Dalam akta itu, disebutkan Annar akan menghentikan konflik keluarga sampai dikeluarkan Surat Perintah Penghentian Penyidikan (SP3) pada Kantor Kepolisian Kota Makassar. Fuad menyatakan Annar lantas meminta uang sebesar Rp 2 miliar dengan menyatakan sisa pembayaran jual-beli tanah sebesar Rp 51,7 miliar mereka dianggap lunas atau selesai.

Fuad mengaku memberikan uang sebesar Rp 2 miliar kepada Annar pada 5 Maret 2021. Merujuk pada akta sebelumnya, pemilik biro perjalanan haji dan umroh Maktour ini menyatakan seharusnya tidak memiliki kewajiban apapun lagi kepada Annar. Namun, ia kembali memberikan biaya bantuan kembali kepada Annar sebesar Rp 11,2 miliar.  

Sehingga, jumlah total uang yang sudah diserahkan Fuad Hasan kepada Annar mencapai Rp 96,7 miliar. "Jadi sisa termin yang belum saya bayarkan harusnya tinggal Rp 30-35 miliar lagi ke dia," kata Fuad.

Nama Fuad Hasan Masyhur sebelumnya mendapatkan sorotan setelah menantunya, Dito Ariotedjo, dikaitkan dengan kasus korupsi proyek pembangunan BTS 4G di Kementerian Komunikasi dan Informasi. Menteri termuda di kabinet Presiden Jokowi itu disebut menerima aliran dana sebesar Rp 27 miliar. 

Setelah itu, Fuad pun mendapatkan sorotan karena tercantum Laporan Harta Kekayaan Pejabat Negara (LHKPN) yang di serahkan Dito Ariotedjo ke Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Dito mengaku memiliki 4 bangunan dengan nilai Rp 162 miliar yang merupakan pemberian dari mertuanya. 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Bahlil Sebut Jokowi Belum Pernah Sampaikan Ingin Masuk Partai Golkar

2 jam lalu

Ketua Umum Partai Golkar, Bahlil Lahadalia, saat bersilaturahmi dengan calon anggota DPR terpilih dari Golkar periode 2024-2029 di Kantor DPP Partai Golkar, Slipi, Jakarta, Jumat, 20 September 2024. Tempo/Annisa Febiola
Bahlil Sebut Jokowi Belum Pernah Sampaikan Ingin Masuk Partai Golkar

Bahlil Lahadalia mengaku hingga saat ini pihaknya belum menerima permintaan dari Presiden Jokowi untuk masuk Golkar


Bahlil Minta Kader yang Lolos ke Senayan Dukung Kebijakan Prabowo-Gibran

3 jam lalu

Ketua Umum Partai Golkar, Bahlil Lahadalia, saat bersilaturahmi dengan calon anggota DPR terpilih dari Golkar periode 2024-2029 di Kantor DPP Partai Golkar, Slipi, Jakarta, Jumat, 20 September 2024. Tempo/Annisa Febiola
Bahlil Minta Kader yang Lolos ke Senayan Dukung Kebijakan Prabowo-Gibran

Ketum Partai Golkar Bahlil Lahadalia meminta seluruh kader yang lolos ke Senayan agar mendukung program dan kebijakan pemerintahan Prabowo-Gibran.


Golkar Dapat 102 Kursi di Senayan, Bahlil Incar Lebih Banyak Kursi di Pileg Mendatang

11 jam lalu

Ketua Umum Partai Golkar, Bahlil Lahadalia, saat bersilaturahmi dengan calon anggota DPR terpilih dari Golkar periode 2024-2029 di Kantor DPP Partai Golkar, Slipi, Jakarta, Jumat, 20 September 2024. Tempo/Annisa Febiola
Golkar Dapat 102 Kursi di Senayan, Bahlil Incar Lebih Banyak Kursi di Pileg Mendatang

Pada Pemilu 2024, sebanyak 102 kader Golkar lolos ke Senayan.


Respons Golkar soal Rencana Pertemuan Megawati dengan Prabowo

12 jam lalu

Ketua Dewan Pakar DPP Partai Golkar Agung Laksono menyebut beberapa nama yang pantas maju mencalonkan diri sebagai ketua umum partai menggantikan Airlangga. Salah satunya yaitu Bambang Soesatyo yang kini berstatus sebagai wakil ketua umum partai Golkar. TEMPO/M Taufan Rengganis
Respons Golkar soal Rencana Pertemuan Megawati dengan Prabowo

Waketum Partai Golkar, Bambang Soesatyo, merespons rencana pertemuan Megawati dengan Prabowo.


Bamsoet Sebut Golkar Sudah Setor Nama Calon Menteri ke Prabowo

15 jam lalu

Ketua MPR RI Bambang Soesatyo, saat menerima Tim UI Supermileage Vehicle di Jakarta, Rabu 11 September 2024. Dok. MPR
Bamsoet Sebut Golkar Sudah Setor Nama Calon Menteri ke Prabowo

Bamsoet belum berbicara lebih detail mengenai jumlah kursi yang diberikan Prabowo untuk Golkar.


Kata Bamsoet soal Peluang PDIP Merapat ke Prabowo: Kalau Saya Setuju

16 jam lalu

Ketua MPR RI Bambang Soesatyo usai meninjau persiapan pelaksanaan Sidang Tahunan MPR di Gedung Nusantara Kompleks Gedung DPR/MPR/DPD Jakarta, Kamis, 15 Agustus 2024. Dok. MPR
Kata Bamsoet soal Peluang PDIP Merapat ke Prabowo: Kalau Saya Setuju

Wakil Ketua Umum Partai Golkar, Bambang Soesatyo, setuju bila PDIP bergabung ke dalam pemerintahan Prabowo.


Presiden Jokowi Batal Hadir di Penutupan PON Aceh-Sumut

22 jam lalu

Penjabat Gubernur Sumut Agus Fatoni bersama Menpora Dito Ariotedjo saat konferensi pers di media center PON Sumut. TEMPO/ Mei Leandha
Presiden Jokowi Batal Hadir di Penutupan PON Aceh-Sumut

Menpora Dito Ariotedjo menyatakan, Jokowi batal hadir di penutupan PON Aceh-Sumut, akan diwakili Menteri Koordinator PMK Muhajir Effendy.


Saksikan Pertandingan Bulu Tangkis PON 2024, Menpora Dito Ariotedjo Optimistis Ajang Ini Lahirkan Pebulu Tangkis Potensial

1 hari lalu

Ketua Umum PP PBSI Fadil Imran (kedua dari kiri) dan Menpora RI Dito Ariotedjo. (ANTARA/Naufal Ammar Imaduddin)
Saksikan Pertandingan Bulu Tangkis PON 2024, Menpora Dito Ariotedjo Optimistis Ajang Ini Lahirkan Pebulu Tangkis Potensial

Menpora Dito Ariotedjo mengungkapkan alasannya yakin PON 2024 akan memunculkan pebulu tangkis potensial karena yang bertanding U-21 nonpelatnas.


PON 2024: Jendela GOR Harapan Bangsa Copot Karena Angin Kencang, Laga Basket 3X3 Sempat Terhenti

2 hari lalu

Sisa puing jendela yang copot akibat diterjang angin kencang di GOR Harapan Bangsa, Banda Aceh, Rabu (18/09/2024). (ANTARA/FAJAR SATRIYO).
PON 2024: Jendela GOR Harapan Bangsa Copot Karena Angin Kencang, Laga Basket 3X3 Sempat Terhenti

Jendela GOR Harapan Bangsa copot diterjang angin kencang saat pertandingan basket 3X3 PON 2024. Arena panahan juga terganggu cuaca buruk.


Sejauh Mana Pansus Haji Selidiki Dugaan Penyalahgunaan Kewenangan dalam Penyelenggaraan Haji?

3 hari lalu

Ketua Pansus Angket Haji DPR RI Nusron Wahid (kanan) dan Wakil Ketua Komisi VIII DPR RI Ace Hasan Syadzily (kiri) dalam rapat Pansus Hak Angket terkait ibadah Haji di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Rabu, 28 Agustus 2024.  TEMPO/M Taufan Rengganis
Sejauh Mana Pansus Haji Selidiki Dugaan Penyalahgunaan Kewenangan dalam Penyelenggaraan Haji?

Sejauh mana langkah Pansus Haji menyelidiki dugaan penyalahgunaan kewenangan dalam penyelenggaraan haji?