Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Harapan Ketum The Jakmania ke Calon Gubernur Jakarta

image-gnews
Ketua umum Jakmania, Dicky Budi Ramadhan. Instagram/@dikysoemarno
Ketua umum Jakmania, Dicky Budi Ramadhan. Instagram/@dikysoemarno
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Ketua Umum The Jakmania, Diky Soemarno, mempunyai harapan kepada gubernur yang akan memimpin Jakarta lima tahun ke depan. Dia berharap siapa saja Gubernur Jakarta yang terpilih periode 2025-2029, adalah orang yang mencintai Persija.

“Kalau mencintai  dia akan mempunyai effort lebih lah untuk Persija,” kata Diky Soemarno saat ditemui Tempo di kawasan Jakarta Pusat, pada Sabtu, 28 September 2024.

Diky menuturkan tiga pasang calon yang berkontestasi di Pilkada Jakarta ingin bertemu dengan Jakmania. Namun, Diky mempersilakan untuk menemui anggota Jakmania yang berada di jalan, dan menanyakan kebutuhan mereka.

“Karena kami enggak pernah bawa-bawa politik ke Jakmania, gitu aja,” ucapnya. Adapun tiga pasang calon gubernur dan wakil gubernur yang bersaing di Pilkada Jakarta, yakni Ridwan Kamil-Suswono, Dharma Pongrekun-Kun Wardana, dan Pramono Anung-Rano Karno.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Diky juga sudah menyampaikan kepada seluruh anggota Jakmania, agar menyalurkan aspirasinya dengan cara mencoblos dan mimilih orang yang diharapkan bisa membantu Persija pada lima tahun ke depan. “Karena memang situasinya Jakmania itu organisasi nonpolitik, jadi kami membebaskan semua anggota kami pilih sesuai hati nurani,” tutur dia.

Pilihan editor: Anggota DPR dari Dapil Jateng II Pakai Kostum Ultraman saat Pelantikan: Ingin Memberantas Kejahatan

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

KPU Umumkan Lokasi Debat Perdana Pilkada Jakarta

2 jam lalu

Ketua KPU DKI Jakarta Wahyu Dinata (tengah) bersama ketiga pasangan calon Gubernur-Wakil Gubernur DKI Jakarta Ridwan Kamil-Suswono, Dharma Pongrekun-Kun Wardana, dan Pramono Anung-Rano Karno membacakan deklarasi Kampanye Damai Pilkada di kawasan Kota Tua, Jakarta, Selasa, 24 September 2024. Deklarasi tersebut sebagai bentuk kesepakatan dan komitmen bersama untuk mewujudkan kampanye damai tanpa konflik pada Pilkada serentak 2024. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
KPU Umumkan Lokasi Debat Perdana Pilkada Jakarta

Debat pasangan calon di Pilkada Jakarta 2024 akan digelar sebanyak tiga kali.


Pramono Anung Janji Gratiskan Masuk Ancol dan Taman Mini ke Penerima KJP

2 jam lalu

Calon gubernur Jakarta nomor urut 3, Pramono Anung, saat berkunjung ke Pesangrahan, Jakarta Selatan, Selasa, 1 Oktober 2024. TEMPO/Alif Ilham Fajriadi
Pramono Anung Janji Gratiskan Masuk Ancol dan Taman Mini ke Penerima KJP

Pramono Anung menganggap program menggratiskan tempat wisata sebagai terobosan yang baru dan belum pernah dihadirkan pemerintah sebelumnya di Jakarta.


The Jakmania Soal Isu Tolak Ridwan Kamil: Pilihannya Hitam atau Putih

3 jam lalu

Keseruan suporter Persija saat menyaksikan laga Grand Launcing Jakarta International Stadium (JIS) Jakarta, Ahad, 24 Juli 2022. Pertandingan Persija Melawan Chonburi FC ini berakhir dengan skor imbang 3 - 3. TEMPO/ Febri Angga Palguna
The Jakmania Soal Isu Tolak Ridwan Kamil: Pilihannya Hitam atau Putih

Ketua umum The Jakmania Diky Soemarno buka suara soal isu penolakan terhadap calon Gubernur Jakarta nomor urut 1 Ridwan Kamil.


Kata Pramono Anung Soal Dana Kampanye dalam Pilgub Jakarta 2024

5 jam lalu

Calon gubernur Jakarta nomor urut 3 Pramono Anung (kiri) saat mendatangi Hunian Sementara warga Kampung Bayam di kawasan Jakarta Utara, Kamis, 26 September 2024. Pramono mengaku sudah teken surat kesepakatan atau pakta integritas dengan warga Kampung Susun Bayam (KSB) agar bisa kembali memiliki hunian layak. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
Kata Pramono Anung Soal Dana Kampanye dalam Pilgub Jakarta 2024

Pramono Anung memastikan dia akan mendapatkan dana kampanye dari PDIP dan Partai Hanura di Pilgub Jakarta 2024.


Polda Metro Jaya Jamin Polisi Netral Selama Pengamanan Pilkada Jakarta 2024

8 jam lalu

Kepala Bidang Hubungan Masyarakat Polda Metro Jaya Komisaris Besar Polisi Ade Ary Syam Indradi, menyampaikan informasi terbaru kasus penemuan tujuh mayat di kali Kota Bekasi, Senin, 23 September 2024. Tempo/M. Faiz Zaki
Polda Metro Jaya Jamin Polisi Netral Selama Pengamanan Pilkada Jakarta 2024

Polda Metro Jaya berkomitmen untuk memastikan setiap tahapan Pilkada berlangsung dengan aman dan tertib.


Pramono Tanggapi Survei Poltracking soal Pendukung Anies Beralih ke Ridwan Kamil

20 jam lalu

Calon gubernur Jakarta nomor urut 3, Pramono Anung-Rano Karno, menggelar blusukan ke Jalan Belawan, Cideng, Gambir, Jakarta Pusat pada Senin, 30 September 2024. TEMPO/Savero Aristia Wienanto
Pramono Tanggapi Survei Poltracking soal Pendukung Anies Beralih ke Ridwan Kamil

Pramono Anung, merespons hasil survei Poltracking Indonesia yang menunjukkan suara pendukung Anies Baswedan cenderung beralih ke Ridwan Kamil


Pramono Anung Janjikan Job Fair Tiga Bulan Sekali di Setiap Kecamatan

22 jam lalu

Calon gubernur Jakarta nomor urut 3, Pramono Anung-Rano Karno, menggelar blusukan ke Jalan Belawan, Cideng, Gambir, Jakarta Pusat pada Senin, 30 September 2024. TEMPO/Savero Aristia Wienanto
Pramono Anung Janjikan Job Fair Tiga Bulan Sekali di Setiap Kecamatan

Pramono Anung menyoroti isu lapangan kerja di Jakarta.


Ridwan Kamil Minta Masyarakat Tak Bawa Anak-Anak saat Ikut Kampanye

23 jam lalu

Calon Gubernur Jakarta nomor urut 1 Ridwan Kamil blusukan di jalan Pancoran Barat IX,Jakarta Selatan pada Kamis, 26 September 2024. TEMPO/Advist Khoirunikmah.
Ridwan Kamil Minta Masyarakat Tak Bawa Anak-Anak saat Ikut Kampanye

Ridwan Kamil meminta saat pelaksanaan kampanye resmi yang diselenggarakan partai politik, para ibu tidak membawa anak-anak.


Dana Kampanye Paslon Pilgub Jakarta: RK-Suswono Rp 1 Miliar, Pramono-Rano Rp 100 Juta, Dharma-Kun Rp 5 Juta

23 jam lalu

Ketua KPU DKI Jakarta Wahyu Dinata berfoto bersama ketiga pasangan calon Gubernur-Wakil Gubernur DKI Jakarta Ridwan Kamil-Suswono, Dharma Pongrekun-Kun Wardana, dan Pramono Anung-Rano Karno saat deklarasi Kampanye Damai Pilkada di kawasan Kota Tua, Jakarta, Selasa, 24 September 2024. Deklarasi tersebut sebagai bentuk kesepakatan dan komitmen bersama untuk mewujudkan kampanye damai tanpa konflik pada Pilkada serentak 2024. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
Dana Kampanye Paslon Pilgub Jakarta: RK-Suswono Rp 1 Miliar, Pramono-Rano Rp 100 Juta, Dharma-Kun Rp 5 Juta

Informasi besaran dana kampanye ketiga paslon Pilgub Jakarta itu dirilis dalam situs resmi KPU.


Ridwan Kamil Bicara Mitigasi Hadapi Ancaman Tenggelamnya Jakarta

1 hari lalu

Calon gubernur Jakarta nomor urut 1, Ridwan Kamil, saat menyapa warga Kelurahan Warakas, Tanjung Priok, Jakarta Utara, Senin, 30 September 2024. TEMPO/Nandito Putra.
Ridwan Kamil Bicara Mitigasi Hadapi Ancaman Tenggelamnya Jakarta

Ridwan Kamil mengatakan penurunan muka tanah di Jakarta dipicu oleh pengambilan air tanah secara besar-besaran.