Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Dedi Mulyadi-Erwan Setiawan Naik Kereta Kencana Ki Jaga Rasa ke KPU Jabar

image-gnews
Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jabar Dedi Mulyadi-Erwan Setiawan memberikan keterangan di Kompleks Gedung KPU Jabar, Bandung, Selasa 27 Agustus 2024. ANTARA/Ricky Prayoga
Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jabar Dedi Mulyadi-Erwan Setiawan memberikan keterangan di Kompleks Gedung KPU Jabar, Bandung, Selasa 27 Agustus 2024. ANTARA/Ricky Prayoga
Iklan

TEMPO.CO, Bandung - Bakal pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Dedi Mulyadi dan Erwan Setiawan mendatangi kantor Komisi Pemilihan Umum atau KPU Jawa Barat (Jabar) untuk mendaftarkan sebagai peserta pemilihan kepala daerah atau Pilkada Jabar pada hari pertama masa pendaftaran. Dedi-Erwan naik kereta kencana Ki Jaga Rasa.

“Hari ini kami berucap terima kasih sudah diterima di sini, kemudian, kami sudah menyampaikan pendaftaran, menyampaikan pidato pengantar,” kata Dedi di kantor KPU Jawa Barat, Bandung, Selasa, 27 Agustus 2024.

Dedi-Erwan diarak pendukungnya dari Stadion Bola Persib Sidolig menuju kantor KPU Jabar. Keduanya naik kereta kencana Ki Jaga Rasa milik Dedi yang ditarik oleh 4 kuda.

Dedi juga membawa 2 kereta koleksinya untuk arak-arakan itu. Untuk menarik tiga kereta tersebut, Dedi-Erwan menyewa 12 kuda dari Yogyakarta.

Di Stadion Sidolig, pasangan itu menggelar rangkaian pertunjukan seni yang diklaim mewakili 27 kabupaten/kota se-Jabar.

“Hari ini saya mohon maaf pada para supir yang hari ini terjebak macet, pada mereka yang akan ke tempat kerja atau pulang kerja, pada hari ini terganggu. Pada pedagang yang mungkin penghasilannya menurun gara-gara pendaftaran kami,” kata Dedi.

Dedi mengatakan, pada saat masa kampanye nanti dirinya dan Erwan akan menghindari kampanye yang bersifat seremonial. Ia menyebut akan mengutamakan aspek-aspek yang substansial yang menjadi kebutuhan masyarakat.

"Kami ingin melakukan hal-hal yang nyata di kehidupan masyarakat ini,” kata dia.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Soal targetnya untuk memenangkan pemilihan gubernur Jabar, Dedi berharap bisa menang mutlak. Ia pun telah menyusun sederet program salah satunya mengatasi stunting.

“Kita ingin membebaskan rakyat Jawa Barat, anak-anak sekolah dari stunting, kekurangan gizi, atau gizi buruk secara mendasar,” kata dia.

Dedi mengatakan, caranya dengan memastikan ketersediaan pangan yang bergizi. Tidak hanya sejak penyediaan makanan bergizi bagi sang anak, tapi juga ibunya.

Adapun Dedi-Erwan mendapat dukungan dari partai politik anggota Koalisi Indonesia Maju (KIM), yakni Partai Gerindra, Partai Golkar, Partai Amanat Nasional (PAN), Partai Demokrat, dan Partai Solidaritas Indonesia (PSI).

Selain itu bakal pasangan calon itu juga mengantongi dukungan dari partai di luar KIM, yakni Partai Prima, Perindo, Partai Ummat, Partai Buruh, Hanura, PKN, Partai Garuda, serta Partai Gelora.

PIlihan Editor: PKS dan Nasdem Usung Duet Ahmad Syaikhu-Ilham Habibie di Pilgub Jabar

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Dasco Sebut Situs Palsu Gerindra yang Singgung Akun Fufufafa Sudah Dilaporkan ke Kominfo

5 jam lalu

Ketua Harian Partai Gerindra, Sufmi Dasco Ahmad, membenarkan penambahan jumlah menteri kabinet Prabowo-Gibran saat ditemui di Kompleks Senayan, Jakarta Pusat pada Kamis, 12 September 2024. Tempo/Annisa Febiola.
Dasco Sebut Situs Palsu Gerindra yang Singgung Akun Fufufafa Sudah Dilaporkan ke Kominfo

Dasco mengklaim sudah melaporkan situs palsu Gerindra ke Kominfo. Situs palsu itu menyinggung soal akun Fufufafa dan dinilai upaya mengadu domba.


Reaksi PKB dan Golkar Soal Wacana Penambahan Jumlah Kementerian di Kabinet Prabowo

6 jam lalu

Ketua DPR Puan Maharani (kiri) bersama Sekretaris Kabinet Pramono Anung menemui Menteri Pertananan sekaligus Presiden terpilih Prabowo Subianto di sela acara kunjungan Paus Fransiskus di Istana Negara, Rabu, 4 September 2024. TEMPO/Daniel A. Fajri
Reaksi PKB dan Golkar Soal Wacana Penambahan Jumlah Kementerian di Kabinet Prabowo

Golkar menyatakan penambahan jumlah di kabinet Prabowo mendatang tak akan menjadi masalah jika sesuai dengan kebutuhan.


Prabowo Disebut-sebut Akan Bentuk Kabinet Zaken, Pengamat: Hanya Gimik Politik

6 jam lalu

Presiden Jokowi dan Presiden terpilih Prabowo tampak berbincang di depan Istana Negara, Ibu Kota Nusantara, Kalimantan Timur, pada Kamis, 12 September 2024. Foto Tim Media Prabowo
Prabowo Disebut-sebut Akan Bentuk Kabinet Zaken, Pengamat: Hanya Gimik Politik

Pengamat politik Khafidlul Ulum menilai rencana pembentukan kabinet zaken oleh Prabowo itu sebagai gimik politik semata.


Antisipasi Gerakan Anak Abah Tusuk 3 Paslon, Bawaslu Akan Lakukan Sosialisasi

7 jam lalu

Ilustrasi TPS Pilkada. Dok TEMPO
Antisipasi Gerakan Anak Abah Tusuk 3 Paslon, Bawaslu Akan Lakukan Sosialisasi

Bawaslu akan lakukan sosialiasi untuk mengantisipasi gerakan anak abah tusuk 3 paslon


Golkar Yakini Penambahan Kementerian Tak akan Sebabkan Pembengkakan Anggaran

7 jam lalu

Anggota Komisi I DPR RI, Dave Laksono
Golkar Yakini Penambahan Kementerian Tak akan Sebabkan Pembengkakan Anggaran

Dave Laksono, meyakini kemungkinan presiden menambah jumlah kementerian dengan adanya revisi UU Kementerian Negara, tidak akan membebani APBN


Soal Pembatalan Caleg Terpilih, Bawaslu: KPU Tidak Boleh Langgar UU

8 jam lalu

Ketua Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Rahmat Bagja ditemui usai mengikuti Rapat Pleno Terbuka Penetapan Hasil Pemilu Tahun 2024 secara Nasional di Kantor KPU, Jakarta Pusat, pada Rabu, 20 Maret 2024. Tempo/Yohanes Maharso Joharsoyo
Soal Pembatalan Caleg Terpilih, Bawaslu: KPU Tidak Boleh Langgar UU

Ketua Bawaslu Rahmat Bagja meminta KPU RI untuk mengikuti undang-undang yang berlaku dalam pembatalan atau penarikan caleg terpilih


Batal Maju Pilkada Tangsel, Riza Patria Berpeluang Jadi Ketua Timses Ridwan Kamil-Suswono

10 jam lalu

Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Gerindra Ahmad Riza Patria saat ditemui usai menghadiri acara Silaturahmi dan Tasyakuran DPD Gerindra DKI Jakarta di Tavia Heritage Hotel, Jakarta Pusat pada Kamis, 9 Mei 2024. TEMPO/Adinda Jasmine
Batal Maju Pilkada Tangsel, Riza Patria Berpeluang Jadi Ketua Timses Ridwan Kamil-Suswono

Ahmad Riza Patria kini berpeluang menjadi Timses RK-Suswono di Pilkada Jakarta usai Ahmad Sahroni mengundurkan diri.


Survei Indikator Politik: Mayoritas Pemilih Anies-Muhaimin Dukung Dedi Mulyadi-Erwan

10 jam lalu

Pasangan bakal calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi (kiri) dan Erwan Setiawan (kanan) menyapa warga dan pendukung saat menuju Kantor KPU Jawa Barat untuk melakukan pendaftaran di Bandung, Selasa 27 Agustus 2024. Pasangan Dedi Mulyadi dan Erwan Setiawan mendaftarkan diri sebagai peserta Pilgub Jawa Barat 2024 dengan dukungan Partai Gerindra, Partai Golkar, PAN, Partai Demokrat, dan PSI serta sembilan partai lain non parlemen.  ANTARA FOTO/Novrian Arbi
Survei Indikator Politik: Mayoritas Pemilih Anies-Muhaimin Dukung Dedi Mulyadi-Erwan

Survei Indikator menunjukkan mayoritas pemilih Anies-Muhaimin mendukung Dedi Mulyadi-Erwan Setiawan di Pilgub Jabar


Kominfo Klaim Take Down Ribuan Akun dan Konten Deepfake

10 jam lalu

Direktur Jenderal Informasi dan Komunikasi Publik (Dirjen IKP) Kemenkominfo, Prabu Revolusi, dalam diskusi upaya pemerintah dalam 'menyehatkan' sosial media, di Kantor Kemenkominfo, Jakarta Pusat pada Jumat, 13 September 2024. TEMPO/Bagus Pribadi
Kominfo Klaim Take Down Ribuan Akun dan Konten Deepfake

Penghapusan konten dan akun deepfake dilakukan baik dari inisiatif Kemenkominfo maupun platform-platform yang kedapatan mengandung konten deepfake.


Disebut Bakal Jadi Salah Satu Menteri Prabowo, Begini Respons Sugiono

10 jam lalu

Wakil Ketua Komisi I DPR RI yang juga Waketum Partai Gerindra, Sugiono, berbicara soal namanya yang digadang-gadang akan jadi menteri dalam kabinet Prabowo-Gibran di Kompleks Senayan, Jakarta, Kamis, 12 September 2024. Tempo/Annisa Febiola
Disebut Bakal Jadi Salah Satu Menteri Prabowo, Begini Respons Sugiono

Hashim Djojohadikusumo menyebutkan bakal ada alumnus SMA Taruna Nusantara yang menjadi menteri Prabowo.