Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Pertamina Salurkan 4.493 Hewan Kurban

image-gnews
Merayakan Iduladha 1445 H, Pertamina Grup menyalurkan sekitar 4.493 hewan kurban di seluruh Indonesia.
Merayakan Iduladha 1445 H, Pertamina Grup menyalurkan sekitar 4.493 hewan kurban di seluruh Indonesia.
Iklan

INFO NASIONAL - Sebagai bentuk syukur dan apresiasi atas dukungan masyarakat Indonesia terhadap operasional bisnis, Pertamina Grup berbagi hewan kurban di momen Idul Adha. Berbagai dukungan pun membuat kinerja perusahaan terus menunjukkan tren positif.

Total ada 4.493 hewan kurban yang dibagikan di seluruh Indonesia, dengan rincian 2.027 sapi, 2465 ekor kambing atau domba dan 1 kerbau. 

Vice President Corporate Communication Pertamina, Fadjar Djoko Santoso mengatakan, pihaknya menggandeng berbagai lembaga untuk penyaluran hewan kurban.

“Penyaluran hewan kurban kami distribusikan kepada masyarakat di sekitar wilayah operasi Pertamina di seluruh Indonesia dengan menggandeng lembaga sosial, keagamaan, yayasan, takmir masjid dan lain sebagainya," ujarnya. 

Fadjar mengatakan, ribuan hewan kurban berasal dari 6 subholding Pertamina yakni subholding Upstream, Refining & Petrochemical, Commercial & Trading, Power & New Renewable Energy, subholding Gas, Integrated Marine Logistic, serta Anak Perusahaan (AP) meliputi Pelita Air Service, Pertamina Training & Consulting, Pertamina Bina Medika IHC, Patra Jasa, Tugu Insurance dan Pertamina Pedeve Indonesia (PDV). 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sebanyak 2.027 sapi, 2465 ekor kambing/domba dan 1 kerbau, Pertamina berbagi hewan kurban.

"Pertamina Grup memiliki komitmen yang tinggi membantu peningkatan kesejahteraan masyarakat selaras dengan SDGs poin 3 yakni menjamin kehidupan yang sehat dan meningkatkan kesejahteraan seluruh penduduk semua usia," ujarnya.

Kata Fadjar, Pertamina akan terus menjalankan berbagai program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) sebagai komitmen perusahaan terhadap prioritas Tujuan Pembangunan Berkelanjutan atau SDGs. (*)

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Startup Risetku Dukung Penelitian dan Inovasi Kesehatan RI

6 jam lalu

Peneliti kesehatan sekaligus cofounder Risetku, Elvan.
Startup Risetku Dukung Penelitian dan Inovasi Kesehatan RI

Startup Risetku hadir untuk meningkatkan produktivitas peneliti di Indonesia.


Presiden dan Mentan Tinjau Program Pompanisasi di Kotawaringin Timur

9 jam lalu

Presiden Joko Widodo bersama Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman meninjau jalannya program pompanisasi di Kabupaten Kotawaringin Timur, Kalimantan Tengah, Rabu 26 Juni 2024.
Presiden dan Mentan Tinjau Program Pompanisasi di Kotawaringin Timur

Pemerintah sudah mendistribusikan 20 ribu pompa ke seluruh Indonesia


Dialog Peduli Masalah Sampah dan Upaya Penanganannya

9 jam lalu

Dialog akan digelar pada Kamis, 27 Juni 2024, pukul 09.00-13.00 WIB di Gedung TEMPO, Jalan Palmerah Barat No. 8, Jakarta Selatan.
Dialog Peduli Masalah Sampah dan Upaya Penanganannya

Data Sistem Informasi Pengelolaan Sampah Nasional Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (SIPSN KLHK) selama lima tahun terakhir menunjukkan tren semakin banyaknya jumlah timbulan sampah, terutama pada 2023


Pandawa Research Catat Elektabilitas Andika Capai 82,1 Persen

9 jam lalu

Calon bupati Serang Andika Hazrumy
Pandawa Research Catat Elektabilitas Andika Capai 82,1 Persen

Hasil survei bakal calon Bupati Serang, Andika Hazrumy semakin meningkat.


Kepala BNPT Perkenalkan Program Deradikalisasi

10 jam lalu

Kepala BNPT Komjen Rycko Amelza Dahniel, memperkenalkan program deradikalisasi pada Delegasi Jepang di Kantor Pusat BNPT Sentul, Rabu 26 Juni 2024.
Kepala BNPT Perkenalkan Program Deradikalisasi

Rycko Amelza Dahniel menjelaskan pendekatan pelatihan kerja yang menjadi program penting deradikalisasi.


Bamsoet Diangkat Menjadi Wakil Ketua Dewan Pembina IKA UNPAD

11 jam lalu

Ketua MPR Bambang Soesatyo ketika menerima Ketua Ikatan Alumni (IKA) UNPAD Irawati Hermawan di Jakarta, Rabu 26 Juni 2024.
Bamsoet Diangkat Menjadi Wakil Ketua Dewan Pembina IKA UNPAD

Organisasi IKA UNPAD memiliki peran penting dan strategis baik bagi almamater ataupun masyarakat.


Bamsoet Sosialisasi Empat Pilar MPR RI Bersama Persatuan Putra-Putri Angkatan Udara

12 jam lalu

Ketua MPR RI Bambang Soesatyo dalam Sosialisasi Empat Pilar MPR RI bersama Persatuan Putra-Putri Angkatan Udara (PPPAU) di komplek MPR Jakarta, Rabu 26 Juni 2024.
Bamsoet Sosialisasi Empat Pilar MPR RI Bersama Persatuan Putra-Putri Angkatan Udara

Pancasila juga menjadi landasan pokok dan fundamental bagi penyelenggaraan negara


HUT ke-497 Jakarta Momen Menetapkan Pola Wisata Masa Depan

13 jam lalu

Ondel-ondel turut memeriahkan HUT Pemprov DKI ke-497 di Monas Jakarta, Sabtu 22 Juni 2024.
HUT ke-497 Jakarta Momen Menetapkan Pola Wisata Masa Depan

Ornamen kebudayaan Betawi menjadi ciri khas selama puncak perayaan ulang tahun Jakarta. Para pengamat menyarankan agar potensi budaya dan pengalaman historis menjadi landasan membangun Jakarta ke depan.


Pengamat: Pemerintah Tak Perlu Tahan Harga BBM Nonsubsidi Lebih Lama, Sesuaikan Harga Keekonomian

13 jam lalu

Pengendara kendaraan motor saat membeli bahan bakar minyak (BBM) jenis Pertalite di sebuah SPBU di Jakarta, Selasa 23 Januari 2024. PT Pertamina (Persero) belum menghapus BBM jenis Pertalite saat ini. Vice President Corporate Communication Pertamina Fadjar Djoko Santoso mengatakan pihaknya saat ini masih mengkaji rencana itu. Rencana penghapusan Pertalite sebelumnya disampaikan Direktur Utama Pertamina Nicke Widyawati. Ia mengatakan pihaknya mengusulkan agar mulai tahun ini tak menjual BBM yang kadar oktannya (RON) di bawah 91, sehingga menghapus Pertalite yang spesifikasinya saat ini RON 90. Keputusan ini sekaligus menegaskan Pertamina bergerak mengikuti aturan standar emisi Euro 4 dari pemerintah. Nicke mengatakan setelah Pertalite dihapus, perusahaan pelat merah ini akan menggantinya menggunakan produk baru RON 92.Produk itu adalah Pertamax Green 92 yang merupakan campuran antara RON 90 (Pertalite) dengan 7 persen Bioetanol (E7). TEMPO/Subekti.
Pengamat: Pemerintah Tak Perlu Tahan Harga BBM Nonsubsidi Lebih Lama, Sesuaikan Harga Keekonomian

Ihwal potensi kenaikan harga BBM nonsubsidi pada Juli mendatang, PT Pertamina Patra Niaga belum membuat keputusan.


FKPS Dukung Airin Jadi Gubernur Banten

14 jam lalu

Foto bersama Airin Rachmi Diany dan Fitron Nur Ikhsan saat deklarasi dukungan dari Forum Komunikasi Pengusaha Syariah di Hotel DM Tirta, Kabupaten Pandeglang, Selasa 25 Juni 2024.
FKPS Dukung Airin Jadi Gubernur Banten

FKPS dukung Airin karena ia merupakan figur yang tangguh, cerdas, dan memiliki kepedulian tinggi terhadap masyarakat.