Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

BPIP Deklarasikan Jejaring Panca Mandala

image-gnews
Iklan

INFO NASIONAL -- Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) bersama Pemerintah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung mendeklarasikan Jejaring Panca Mandala (JPM). Selain itu, terdapat penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) bersama Pemerintah Kabupaten Kota se-Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, Kamis, 16 Maret 2023.

“Masyarakat Provinsi Kepulauan Bangka Belitung merupakan aset keluarga besar komunitas (serumpun) yang memiliki perjuangan yang sama untuk menciptakan kesejahteraan, kemakmuran, keadilan dan perdamaian,” kata Kepala BPIP Prof. Drs. K.H. Yudian Wahyudi, M.A., Ph.D.

Menurutnya makna “Negeri Serumpun Sebalai” sesuai dengan daerahnya yang memiliki nilai-nilai luhur yaitu penegakan demokrasi melalui musyawarah dan mufakat serta memiliki kekayaan alam dan plularisme.

Ideologi Pancasila yang merupakan aset berharga untuk mencapai cita-cita bangsa yang bersatu berdaulat, adil dan makmur untuk Indonesia Maju, menurutnya harus menjadi dasar. Sementara JPM adalah bagian dari Ikhtiar BPIP melibatkan pemangku kepentingan untuk bekerja sama dalam pembinaan ideologi Pancasila secara sinergis, efektif, efisien, dan berdampak luas.

“Kenapa Panca Mandala? Panca melambangkan kelima sila. Mandala adalah konsep geometris yang ada dalam berbagai tradisi spiritual dunia yang mrepresentasikan kosmos secara simbolik, sebagai simbol yang menyiratkan makna keutuhan (wholeness)” kata .

Ia juga mengakui kondisi kenegaraan yang masih memiliki persoalan dan ancaman kompleks khususnya terkait ideologi Pancasila.

“Tantangan kita masih banyak terutama pemahaman yang salah tentang Pancasila, masih tingginya kesenjangan sosial Masih kurangnya pelembagaan Pancasila maupun kurangnya keteladanan di tengah masyarakat”, jelasnya.

Tidak hanya itu Yudian juga mengajak kepada seluruh JPM untuk bergotong royong dan berkolaborasi dalam mewujudkan program-program seperti memberikan pelatihan UMKM kepada masyarakat untuk mewujudkan Ekomomi Pancasila.

“Ayo kita dukung, silahkan mengajukan program seperti pelatihan UMKM, sebagai pemberdayaan masyarakat”, ajaknya.

Untuk mengangkat kearifan lokal setiap JPM memiliki nama sesuai dengan selogan Kabupaten kotanya seperti, JPM Sepintu Sedulang, Kabupaten Bangka; JPM Sejiran Setason, Kabupaten Bangka Barat; JPM Naber (Bina Bersama), Kabupaten Bangkat Tengah; JPM Simpur Belitong, Kabupaten Belitung; JPM Tikar Berehun, Kabupaten Belitung Timur; JPM Beribu Senyuman, Kota Pangkalpinang.

“Kami mengharapkan Pemerintah Daerah dapat memberikan pembinaan kepada jejaring ini, sehingga apa yang dilakukan nantinya dapat sinergis dengan apa yang dilakukan oleh pemerintah”, kata dia.

Sementara itu Staf Ahli Bidang Hukum, Pemeringahan dan Politik Pemprov Bangka Belitung Dr. Ir. Rofiko Mukmin, MTP mengapresiasi dengan dideklarasikannya JPM karena sebagai kepanjangan tangan pemerintah dalam pembumian nilai-nilai Pancasila.

“Masing-masing unsur memiliki peran penting dalam membumikan nilai-nilai Pancasila," tuturnya. 

Ia bahkan menyebut Pancasila sebagai pandangan hidup, maka semua yang dijalankan dalam berkehidupan masyarakat, bangsa dan bernegara harus sesuai dengan nilai-nilai Pancasila

“Dalam prakteknya nilai-nilai Pancasila harus tetap bergotong royong berkolaborasi sesuai dengan fungsinya”, ucapnya.

Ia juga meyakini dengan keberadaan JPM bisa mendorong kemajuan Provinsi Kepulauan Bangka Belitung dari berbagai sumber daya.

“Keberadaan JPM ini saya percaya dan yakin akan membuka cakrawala Sumber Daya yang ada di Bangka Belitung,’” ujar dia.

 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Upaya Pengelolaan dan Pengurangan Sampah di Daerah

40 menit lalu

Upaya Pengelolaan dan Pengurangan Sampah di Daerah

Masalah sampah bisa menjadi bencana jika penanganannya tidak komprehensif dan berkelanjutan.


Bamsoet: Perikhsa Siap Gelar 'Deffensive Shooting' pada Juli

14 jam lalu

Bamsoet: Perikhsa Siap Gelar 'Deffensive Shooting' pada Juli

Sebelum lomba digelar, peserta akan dibekali pengetahuan tentang teknik menembak, teknik bergerak, hingga teknik mengisi ulang peluru (reload magazine).


Bamsoet Dukung UI Racing Team Berlaga di Formula Student Czech 2024

15 jam lalu

Bamsoet Dukung UI Racing Team Berlaga di Formula Student Czech 2024

Bambang Soesatyo mendukung para mahasiswa Universitas Indonesia (UI) yang tergabung dalam UI Racing Team ikut dalam kompetisi Formula Student Czech 2024


Pegadaian Raih Laba Rp.1,4 Triliun di Kuartal I/2024

16 jam lalu

Pegadaian Raih Laba Rp.1,4 Triliun di Kuartal I/2024

Kinerja memuaskan ini merupakan kado indah untuk Pegadaian yang telah genap berusia 123 tahun.


BNPT Apresiasi Kerja Sama Penanggulangan Terorisme dengan Uni Eropa

16 jam lalu

BNPT Apresiasi Kerja Sama Penanggulangan Terorisme dengan Uni Eropa

Indonesia menjadi role model upaya penanggulangan terorisme. Uni Eropa sangat ingin belajar dari Indonesia.


Wacana Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat Berpotensi Langgar UU Penerbangan

18 jam lalu

Anggota Komisi V DPR RI Sigit Sosiantomo. Foto: Arief/vel
Wacana Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat Berpotensi Langgar UU Penerbangan

Penarikan iuran yang akan dimasukkan dalam komponen perhitungan harga tiket pesawat itu dinilainya berpotensi melanggar Undang-Undang (UU).


Fathan Subchi Dorong Pemerintah Sisir Belanja Tidak Prioritas

18 jam lalu

Wakil Ketua Komisi XI DPR RI, Fathan Subchi di Widya Chandra IV Nomor 23, Jakarta, Sabtu (20/4/2024). Foto : Oji/Novel
Fathan Subchi Dorong Pemerintah Sisir Belanja Tidak Prioritas

Wakil Ketua Komisi XI DPR RI, Fathan Subchi meminta pemerintah untuk mencari langkah antisipatif untuk menyelamatkan perekonomian Indonesia, salah satunya adalah dengan cara menyisir belanja tidak prioritas.


Tiket Proliga Bisa Dibeli di PLN Mobile

18 jam lalu

Tiket Proliga Bisa Dibeli di PLN Mobile

Kompetisi profesional kasta tertinggi di Indonesia yaitu PLN Mobile Proliga 2024 siap digelar mulai 25 April 2024. Untuk memudahkan pecinta voli yang ingin menonton langsung gelaran ini di lokasi pertandingan, tiket pertandingan dapat dibeli melalui aplikasi PLN Mobile.


Telkomsel Jaga Bumi Peringati Hari Bumi Sedunia

19 jam lalu

Telkomsel Jaga Bumi Peringati Hari Bumi Sedunia

Lebih dari 15 ribu pohon telah ditanam di 8 lokasi sepanjang tahun 2023 sebagai bagian dari program Telkomsel Jaga Bumi Carbon Offset. Selain itu, lebih dari 75 ribu pavement block dan 20 ribu phone holder diproduksi dari limbah plastik dan bekas cangkang kartu SIM melalui program Waste Management.


Pelindo Regional 4 Catat 667.012 Jumlah Penumpang

19 jam lalu

Pelindo Regional 4 Catat 667.012 Jumlah Penumpang

Arus balik Lebaran Idul Fitri 1445 Hijriah atau 2024 Masehi sudah hampir mencapai H+15. Kapal dan penumpang sudah keluar masuk pelabuhan, utamanya pelabuhan-pelabuhan kelolaan Pelindo di Regional 4 yang berada di Kawasan Timur Indonesia (KTI).