Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Pramono Anung Sebut Tak akan Lakukan Program Bombastis di Jakarta

image-gnews
Bakal Calon Gubernur Jakarta Pramono Anung saat menghadiri acara Konsolidasi Internal bersama Komunitas Juang Perempuan (KJP) di Gelanggang Remaja Jakarta Utara, Jumat, 6 September 2024. berjanji untuk menggandakan operasional RT/RW, memasang CCTV di setiap lingkungan untuk menekan tindak kriminalitas, serta meningkatkan anggaran kader dasa wisma dan jumantik. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
Bakal Calon Gubernur Jakarta Pramono Anung saat menghadiri acara Konsolidasi Internal bersama Komunitas Juang Perempuan (KJP) di Gelanggang Remaja Jakarta Utara, Jumat, 6 September 2024. berjanji untuk menggandakan operasional RT/RW, memasang CCTV di setiap lingkungan untuk menekan tindak kriminalitas, serta meningkatkan anggaran kader dasa wisma dan jumantik. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Bakal calon gubernur Jakarta, Pramono Anung, mengatakan bahwa bakal memprioritaskan program untuk masyarakat kelas menengah ke bawah ketimbang membangun proyek mercusuar. Sebab, menurut dia, lima tahun bukan waktu yang efektif untuk menjalankan program atau pembangunan megah.

"Lima tahun enggak cukup untuk melakukan itu. Kami tidak akan melakukan hal-hal yang bersifat bombastis," katanya di kawasan CFD, Jakarta pada Ahad, 8 September 2024.

Pramono menyinggung soal pembangunan Giant Sea Wall yang sudah digagas sejak zaman Sutiyoso ketika memimpin Jakarta. Namun, ujarnya, hingga kini pembangunan proyek mercusuar itu belum terealisasi.

"Maka kami lebih menganggap bahwa menyelesaikan program-program di bawah itu menjadi lebih penting," katanya.

Dia mengatakan, salah satu program yang akan dilakukan untuk masyarakat miskin kota ialah renovasi hunian padat penduduk, hingga pengadaan transportasi untuk masyarakat kelas menengah ke bawah. Selain itu, ucapnya, dirinya bersama Rano Karno akan menghidupkan kembali rumah-rumah tradisional dan balai rakyat.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Menurut dia, dengan program itu masyarakat Jakarta yang ingin melangsungkan pernikahan bisa memanfaatkan tempat tersebut. "Enggak perlu lagi sewa (tempat) yang terlalu jauh. Bisa menggunakan balai rakyat yang murah," katanya.

Pramono juga mengatakan, bahwa akan mendorong masyarakat kelas menengah ke bawah untuk self-development hunian masing-masing. Sebab, menurut dia, renovasi dan pembangunan tempat tinggal masyarakat itu semestinya menjadi tanggung jawab Pemerintah Provinsi Jakarta.

"Maka menjadi tanggung jawab pemerintah Jakarta untuk membantu mereka, terutama masyarakat miskin kota," ucapnya.

Pilihan Editor:Cerita Mendiang Aktivis HAM Munir dan Ayam Jago Pelung Peliharaannya

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Rano Karno Janji Perbaiki Infrastruktur JIS jika Menang di Pilkada Jakarta

3 jam lalu

Bakal calon wakil gubernur DKI Jakarta, Rano Karno, menyapa warga saat menggelar blusukan di kawasan Cengkareng Timur, Cengkareng, Jakarta Barat pada Senin, 16 September 2024. Dalam kegiatan blusukannya, Rano Karno mengunjungi bazar minyak murah dan mendengarkan aspirasi dari warga. TEMPO/Savero Aristia Wienanto
Rano Karno Janji Perbaiki Infrastruktur JIS jika Menang di Pilkada Jakarta

Rano Karno berjanji untuk membenahi infrastruktur JIS jika menang di Pilkada Jakarta.


Anies Baswedan Berkunjung ke Tokyo hingga Tak Jawab Soal Kemungkinan Gabung Kabinet Prabowo

7 jam lalu

Foto: Anies Baswedan (YouTube Anies Baswedan)
Anies Baswedan Berkunjung ke Tokyo hingga Tak Jawab Soal Kemungkinan Gabung Kabinet Prabowo

Anies Baswedan enggan menjawab saat ditanya apakah dirinya bakal bergabung dengan kabinet bentukan Presiden terpilih Prabowo Subianto.


Cak Lontong Sebut 3 Poin Usai Rapat Pertama Tim Pemenganan Pramono Anung-Rano Karno

8 jam lalu

Ketua Tim Pemenangan Pramono Anung dan Rano Karno, Lies Hartono atau kerap disapa Cak Lontong bersama bakal calon gubernur dan ewakil gubernur di Pilkada Jakarta 2024, Pramono Anung-Rano Karno di Jakarta, Minggu, 15 September 2024. ANTARA/Lia Wanadriani Santosa
Cak Lontong Sebut 3 Poin Usai Rapat Pertama Tim Pemenganan Pramono Anung-Rano Karno

Ketua Tim Pemenangan Pramono Anung-Rano Karno, Lies Hartono atau Cak Lontong memaparkan setidaknya 3 poin yang disampaikannya.


Cak Lontong Sebut Banyak Figur Ingin Gabung Tim Pemenangan Pramono Anung-Rano Karno di Pilkada Jakarta

8 jam lalu

Cak Lontong. TEMPO/Wisnu Agung Prasetyo
Cak Lontong Sebut Banyak Figur Ingin Gabung Tim Pemenangan Pramono Anung-Rano Karno di Pilkada Jakarta

Cak Lontong sebut banyak permintaan gabung tim pemenangan Pramono Anung-Rano Karno di Pilkada Jakarta ini buktikan dukungan sekaligus modal menang.


Pramono-Rano Karno Dekati Jakmania Melalui Nonton Bareng

11 jam lalu

Bakal calon wakil gubernur DKI Jakarta, Rano Karno, menyapa warga saat menggelar blusukan di kawasan Cengkareng Timur, Cengkareng, Jakarta Barat pada Senin, 16 September 2024. Dalam kegiatan blusukannya, Rano Karno mengunjungi bazar minyak murah dan mendengarkan aspirasi dari warga. TEMPO/Savero Aristia Wienanto
Pramono-Rano Karno Dekati Jakmania Melalui Nonton Bareng

Rano Karno berjanji akan mendukung pemajuan sepak bola Jakarta apabila menang dalam Pilkada Jakarta.


Adu Kuat Ketua Tim Pemenangan Pilkada Jakarta, dari Riza Patria hingga Cak Lontong

14 jam lalu

Ilustrasi TPS Pilkada. Dok TEMPO
Adu Kuat Ketua Tim Pemenangan Pilkada Jakarta, dari Riza Patria hingga Cak Lontong

Tiga pasang calon gubernur di Pilkada Jakarta telah menentukan tim suksesnya masing-masing. Begini latar belakang ketua tim sukses mereka.


Upaya Paslon Merebut Hati The Jakmania di Pilkada Jakarta

17 jam lalu

Suporter Persija Jakarta, The Jakmania. Antara
Upaya Paslon Merebut Hati The Jakmania di Pilkada Jakarta

Jakmania, suporter Persija, mendapatkan perhatian dari paslon yang bakal berkontestasi di Pilkada Jakarta.


Janji Pramono Anung Perbaiki Jalur Sepeda, Dianggap Bisa Atasi Kemacetan Jakarta

20 jam lalu

Jalur sepeda permanen yang rusak di Jalan Salemba, Jakarta, 16 November 2022. TEMPO/Subekti.
Janji Pramono Anung Perbaiki Jalur Sepeda, Dianggap Bisa Atasi Kemacetan Jakarta

Poetoet menilai bahwa Pramono Anung hendaknya menjadikan jalur sepeda di Jakarta bukan hanya sebagai sarana rekreasi semata.


Komunitas Beri Catatan Janji Pramono Anung Soal Jalur Sepeda

21 jam lalu

Bakal Calon Gubernur Jakarta, Pramono Anung saat menghadiri peresmian relawan di Gedung Joang 45, Jakarta, 11 September 2024.  TEMPO/Martin Yogi Pardamean
Komunitas Beri Catatan Janji Pramono Anung Soal Jalur Sepeda

Rencana Pramono Anung soal jalur sepeda di Jakarta mendapat respons dari nisiator Indonesia Cycling Embassy, Poetoet Soedarjanto.


Pramono Anung Ingin Jakarta Menjadi Pusat Pariwisata Internasional hingga Soal Jalur Sepeda

1 hari lalu

Calon gubernur Jakarta yang juga menjabat Sekretaris Kabinet (Seskab) Pramono Anung saat menghadiri pelantikan pejabat negara di Istana Negara, Jakarta, Rabu, 11 September 2024. Bakal calon gubernur Jakarta Pramono Anung menyampaikan alasannya belum mundur dari jabatan Sekretaris Kabinet Presiden Joko Widodo. TEMPO/Subekti
Pramono Anung Ingin Jakarta Menjadi Pusat Pariwisata Internasional hingga Soal Jalur Sepeda

Pramono Anung mulai memperkenalkan program jika terpilih sebagai gubernur