Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

PAN dan PSI Sepakat Tolak Politisasi Agama di Pemilu 2024

Reporter

Editor

Amirullah

image-gnews
Ketua Umum DPP PSI Giring Ganesha (tengah), bersama Wakil Ketua Dewan Pembina PSI Grace Natalie (kanan) dan Sekretaris Jenderal DPP PSI Dea Tunggaesti (kiri) menunjukan berkas pencalonan bacaleg untuk pemilu 2024 saat pembukaan pendaftaran bacaleg di Gedung Pusat Perfilman Haji Usmar Ismail Jl HR Rasuna Said, Kuningan, Jakarta, Senin 6 Juni 2022. PSI resmi membuka pendaftaran bakal calon anggota legislatif (Bacaleg) untuk maju pada pemilu 2024. ANTARA FOTO/Galih Pradipta
Ketua Umum DPP PSI Giring Ganesha (tengah), bersama Wakil Ketua Dewan Pembina PSI Grace Natalie (kanan) dan Sekretaris Jenderal DPP PSI Dea Tunggaesti (kiri) menunjukan berkas pencalonan bacaleg untuk pemilu 2024 saat pembukaan pendaftaran bacaleg di Gedung Pusat Perfilman Haji Usmar Ismail Jl HR Rasuna Said, Kuningan, Jakarta, Senin 6 Juni 2022. PSI resmi membuka pendaftaran bakal calon anggota legislatif (Bacaleg) untuk maju pada pemilu 2024. ANTARA FOTO/Galih Pradipta
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Ketua Umum PSI Giring Ganesha mengunjungi kantor DPP Partai Amanat Nasional (PAN) di Jakarta Selatan, Kamis, 13 Oktober 2022. Salah satu yang dibahas adalah upaya menghilangkan politisasi agama pada Pemilu 2024.

"Kami juga setuju menolak politisasi agama di Pemilu 2024. Kami tidak ingin kejadian yang sama terulang lagi seperti tahun 2019," kata Sekretaris Jenderal PAN Eddy Soepartno seusai pertemuan.

Pertemuan ini, menurut Eddy, merupakan simbiosis mutualisme antara PAN dan PSI. Ia mengharapkan bahwa adanya pertemuan ini bisa mencari hubungan saling menguntungkan kedua partai. 

"Kami juga berharap ini merupakan simbiosi mutualisme. Ingin mencari hubungan keuntungan bersama," kata dia. 

Baca: Dinonaktifkan NasDem, Zulfan Lindan Ungkap Sudah Bukan Pengurus Partai Sejak 2 Tahun Lalu

Dalam pertemuan itu, kedua pihak juga sempat membahas tentang koalisi. Giring Ganesha menganggap bahwa antara partainya dengan Koalisi Indonesia Bersatu punya banyak kesamaan. "Kami menganggap bahwa bersama KIB punya banyak kesamaan," kata Giring. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Rencananya, PSI akan mengunjungi Partai Persatuan Pembangunan. Namun, Sekjen PSI Dea Tunggaesti menegaskan masih akan menjadwal ulang pertemuan itu dalam waktu dekat.

MUH RAIHAN MUZAKKI

Baca juga: Kerap Dikritik Keras PDIP Pasca-deklarasi Anies, NasDem Pilih Tidak Bereaksi

Ikuti berita terkini dari Tempo di Google News, klik di sini.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Pemilu 2024, KPU Jakarta Terima DCT Berisi 1.218 Kandidat dari 18 Parpol

7 jam lalu

Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) DKI Jakarta, di Senen, Jakarta Pusat. ANTARA /HO-Humas KPU DKI Jakarta.
Pemilu 2024, KPU Jakarta Terima DCT Berisi 1.218 Kandidat dari 18 Parpol

KPU DKI Jakarta telah menerima Daftar Calon Tetap (DCT) dari 18 partai politik. Jumlah kandidat laki-laki dua kali lipat yang perempuan.


Hasto Sebut Kaesang Pangarep Akan Ditemui Puan Maharani, Pertemuan dengan Megawati Belum Bisa Dipastikan

8 jam lalu

Ketua Umum PSI Kaesang Pangarep bersiap menggelar rapat perdana dengan sejumlah jajaran pengurus PSI di Gedung DPP PSI, Jakarta, Selasa, 26 September 2023. Kaesang Pangarep memimpin rapat perdana pasca dirinya ditetapkan sebagai ketua umum PSI. Rapat tersebut rencananya akan membahas mengenai berbagai evaluasi dan rancangan strategi menghadapi Pemilu 2024. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Hasto Sebut Kaesang Pangarep Akan Ditemui Puan Maharani, Pertemuan dengan Megawati Belum Bisa Dipastikan

Hasto Kristiyanto menyatakan Megawati Soekarnoputri telah memberikan disposisi kepada Puan Maharani untuk bertemu dengan Kaesang Pangarep.


Bertemu dengan Kaesang Pangarep Besok, Ini Kata Puan Maharani

11 jam lalu

Ketua DPR RI Puan Maharani saat ditemui di Kompleks Parlemen, Senin, 25 September 2023. TEMPO/Han Revanda Putra
Bertemu dengan Kaesang Pangarep Besok, Ini Kata Puan Maharani

Puan Maharani mengakui dirinya akan bertemu dengan Ketua Umum PSI, Kaesang Pangarep, pada Kamis besok.


Kaesang Pangarep Akan Bertemu dengan Puan Maharani Besok, Batal Bertemu Megawati?

12 jam lalu

Ketua Umum terpilih Partai Solidaritas Indonesia, Kaesang Pangarep memberikan pidato politik pertamanya pada acara Kopdarnas Deklarasi Politik PSI di Djakarta Theater, Jakarta Pusat, Senin, 25 September 2023. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Kaesang Pangarep Akan Bertemu dengan Puan Maharani Besok, Batal Bertemu Megawati?

Kaesang Pangarep dipastikan akan bertemu dengan Puan Maharani pada Kamis besok.


Ketum PSI Kaesang Pangarep Akui Akan Minta Wejangan dari Megawati Soekarnoputri

13 jam lalu

Ketua Umum PSI Kaesang Pangarep bersiap menggelar rapat perdana dengan sejumlah jajaran pengurus PSI di Gedung DPP PSI, Jakarta, Selasa, 26 September 2023. Kaesang Pangarep memimpin rapat perdana pasca dirinya ditetapkan sebagai ketua umum PSI. Rapat tersebut rencananya akan membahas mengenai berbagai evaluasi dan rancangan strategi menghadapi Pemilu 2024. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Ketum PSI Kaesang Pangarep Akui Akan Minta Wejangan dari Megawati Soekarnoputri

Kaesang Pangarep mengaku akan meminta wejangan dari Megawati Soekarnoputri jika mereka bertemu.


Bertemu Jusuf Kalla, Puan Maharani Dapat Sejumlah Masukan

14 jam lalu

Puan Maharani bertemu dengan Jusuf Kalla. Dok tim media JK
Bertemu Jusuf Kalla, Puan Maharani Dapat Sejumlah Masukan

Puan Maharani menyatakan mendapatkan sejumlah masukan dari Wakil Presiden Indonesia ke-10 dan e-12, Jusuf Kalla.


Jokowi Akui Bahas 2024 dengan SBY Saat Bertemu di Istana Bogor

14 jam lalu

Presiden Joko Widodo saat bertemu dengan Presiden RI ke-6 Susilo Bambang Yudhoyono di Ruang Garuda, Istana Merdeka, Jakarta, Kamis 10 Oktober 2019. Pertemuan dilakukan di tengah isu Demokrat menyatakan siap mendukung pemerintahan Jokowi-Ma'ruf Amin. Meskipun, PDIP telah mengutarakan sinyal penolakan ada parpol di luar koalisi Jokowi-Ma'ruf yang gabung usai Pilpres 2019. TEMPO/Subekti.
Jokowi Akui Bahas 2024 dengan SBY Saat Bertemu di Istana Bogor

Jokowi menyatakan membahas soal 2024 dengan SBY di Istana Bogor pada Senin lalu.


PSI Kritik APBD-P DKI 2023 Tak Fokus pada Program Mengatasi Polusi Udara

19 jam lalu

Gedung bertingkat terlihat samar karena polusi udara di Jakarta, Sabtu, 2 September 2023. Dikutip dari laman resmi IQAir per 2 September 2023 pukul 13.00 WIB, kualitas udara Jakarta berada di angka 154 yang menunjukkan ketegori tidak sehat. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
PSI Kritik APBD-P DKI 2023 Tak Fokus pada Program Mengatasi Polusi Udara

PSI DKI mengkritik alokasi anggaran dalam APBD Perubahan DKI 2023 tidak fokus pada program mengatasi polusi udara Jakarta.


Anggota DPRD DKI Nilai Heru Budi Tak Perlu Ubah Puskesmas Jadi UKM Center

20 jam lalu

Dokter memeriksa pasien dengan gejala batuk dan sesak di Poli Batuk dan infeksi saluran pernapasan akut (ISPA) di Puskesmas Kecamatan Mampang Prapatan, Jakarta, Rabu, 23 Agustus 2023. Rata-rata dalam satu shift yang berlangsung sejak pagi hingga siang, sebanyak 60 pasien dengan gejala batuk dan sesak memeriksakan diri ke puskesmas tersebut.  TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Anggota DPRD DKI Nilai Heru Budi Tak Perlu Ubah Puskesmas Jadi UKM Center

Anggota DPRD DKI Jakarta menilai Pj Gubernur Heru Budi tak perlu mengubah puskesmas di Jakarta menjadi UKM Center. Ini yang seharusnya dilakukan Heru.


Kaesang Tegaskan Akan Sita Harta Kader PSI Jika Ada yang Korupsi

22 jam lalu

Ketua Umum PSI Kaesang Pangarep bersiap menggelar rapat perdana dengan sejumlah jajaran pengurus PSI di Gedung DPP PSI, Jakarta, Selasa, 26 September 2023. Kaesang Pangarep memimpin rapat perdana pasca dirinya ditetapkan sebagai ketua umum PSI. Rapat tersebut rencananya akan membahas mengenai berbagai evaluasi dan rancangan strategi menghadapi Pemilu 2024. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Kaesang Tegaskan Akan Sita Harta Kader PSI Jika Ada yang Korupsi

Kaesang Pangarep mengaku miris melihat maraknya korupsi yang terjadi di Indonesia. Ia berjanji akan memperjuangkan RUU Perampasan Aset