Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Satgas Tinombala Tembak Mati Seorang Pengikut Ali Kalora

Reporter

Editor

Juli Hantoro

image-gnews
10-nas-operasiTinombala
10-nas-operasiTinombala
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Satuan Tugas atau Satgas Tinombala menembak mati seorang anggota kelompok Mujahidin Indonesia Timur pimpinan Ali Kalora dalam baku tembak di Desa Padopi, Poso Pesisir Selatan, Poso, Sulawesi Tengah, Ahad, 3 Maret 2019. Anggota MIT yang ditembak mati itu bernama Ba'asyir alias Romzi.

Baca juga: Jika Ali Kalora Tak Menyerah, Polri Gunakan Pendekatan Keras

"Dalam kejadian tersebut, tertembak Romzi alias Ba'asyir," kata Asisten Kapolri bidang Operasi Inspektur Jenderal Rudy Sufahriadi, di Mabes Polri, Jakarta, Senin, 4 Maret 2019.

Rudy mengatakan Romzi telah masuk dalam daftar pencarian orang sejak 2012. Dia mengatakan Romzi merupakan anggota MIT yang berasal dari Bima, Nusa Tenggara Barat.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Baku tembak terjadi berawal saat Satgas Tinombala mendapat informasi ada lima anggota MIT yang tengah beristirahat di pondok milik warga di kawasan perkebunan di Desa Padopi.

Baca juga: Satgas Tinombala Tunggu Perintah Kapolda untuk Serang Ali Kalora

Tim Satgas Tinombala yang dipimpin Mayor Infanteri Aryudha kemudian menuju pondok itu hingga terjadi baku tembak sekitar pukul 17.15. Setelah baku tembak, Satgas Tinombala menemukan Romzi dalam keadaan tewas. Sementara, seorang anggota MIT lainnya atas nama Aditya ditemukan dalam keadaan hidup. Satgas menyita sepucuk senjata api laras panjang M-16.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Mengenal MIT, Kampus Terbaik Sedunia Versi QS World University Rankings 2024

6 Desember 2023

Kampus Massachusetts Institute of Technology REUTERS/Brian Snyder
Mengenal MIT, Kampus Terbaik Sedunia Versi QS World University Rankings 2024

Massachusetts Institute of Technology atau MIT merupakan kampus riset yang berdiri sejak 1861 di Cambridge, Massachusetts, Amerika Serikat.


Peneliti MIT Temukan Warna Laut Berubah sebagai Dampak Perubahan Iklim

14 Juli 2023

Untuk melacak perubahan warna laut, para ilmuwan menganalisis pengukuran warna laut yang diambil oleh Moderate Resolution Imaging Spectroradiometer (MODIS) di satelit Aqua, yang telah memantau warna laut selama 21 tahun. (Gambar: NASA/Joshua Stevens/USGS/LANCE/EOSDIS Rapid Response)
Peneliti MIT Temukan Warna Laut Berubah sebagai Dampak Perubahan Iklim

Pergeseran warna ini telah terjadi di lebih dari 56 persen lautan di dunia


Daftar 15 Universitas Terbaik Dunia Versi QS WUR 2024, MIT, Cambridge & Oxford Bersaing

29 Juni 2023

Universitas Cambridge. By Cambridge University
Daftar 15 Universitas Terbaik Dunia Versi QS WUR 2024, MIT, Cambridge & Oxford Bersaing

Berikut ini 15 universitas terbaik di dunia versi QS WUR 2024, termasuk Cambridge dan Oxford yang bersaing di posisi kedua dan ketiga.


Sabrina Anggraini Mengenakan Busana Merah Putih untuk Wisuda di MIT

1 Juni 2023

Sabrina Anggraini mengunggah foto momen wisudanya di MIT pada Kamis, 1 Juni 2023 (Instagram/@sabrinaanggraini)
Sabrina Anggraini Mengenakan Busana Merah Putih untuk Wisuda di MIT

Sabrina Anggraini mengenakan kain batik dengan aksen draperi sat wisuda, ditemani sang suami Belva Devara.


Penelitian Stanford dan MIT: AI Meningkatkan Produktivitas Pekerja Sebesar 14 Persen

29 April 2023

Ilustrasi kecerdasan buatna. towardscience.com
Penelitian Stanford dan MIT: AI Meningkatkan Produktivitas Pekerja Sebesar 14 Persen

Alat AI membantu agen customer service menjadi 14 persen lebih produktif, menurut penelitian Stanford dan MIT.


Top 3 Tekno Berita Kemarin: SNBP di UPI Bandung, ITS Kalahkan MIT

1 April 2023

Banner Kontes Robot Indonesia 2017 di halaman Gymnasium Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) Bandung. (TEMPO/Anwar Siswadi)
Top 3 Tekno Berita Kemarin: SNBP di UPI Bandung, ITS Kalahkan MIT

Top 3 Tekno Berita Kemarin, Jumat 31 Maret 2023, dipuncaki artikel dari Universitas Pendidikan Indonesia atau UPI Bandung. Ada juga Siklon Herman.


Taklukkan MIT di Amerika, Tim Kapal Robot ITS Raih Juara Dunia Kali ke-5

31 Maret 2023

Tim Barunastra ITS berhasil mempertahankan Juara Umum kali ke-5 pada International Roboboat Competition 2023 di Florida. Its.ac.id
Taklukkan MIT di Amerika, Tim Kapal Robot ITS Raih Juara Dunia Kali ke-5

Tim kapal robot dari ITS berhasil mempertahankan juara dunia untuk yang kelima kali pada ajang International Roboboat Competition (IRC) 2023, hingga mengungguli tim dari MIT.


Kapolri Pastikan Kelompok Teroris MIT Poso Berhasil Diberantas Tahun ini

31 Desember 2022

Sebuah mobil ambulans membawa jenazah pimpinan kelompok teroris MIT Poso Ali Kalora menuju tempat pemakaman dari RS Bhayangkara di Palu, Sulawesi Tengah, Minggu, 19 September 2021. Pihak kepolisian memakamkan jenazah pimpinan kelompok teroris MIT Poso Ali Kalora dan pengikutnya yakni Jaka Ramadan yang tewas dalam kontak senjata dengan Satgas Madago Raya di Kabupaten Parigi Moutong pada Sabtu 18 September di TPU Poboya, Palu, Sulawesi Tengah. ANTARA FOTO/Mohamad Hamzah
Kapolri Pastikan Kelompok Teroris MIT Poso Berhasil Diberantas Tahun ini

Kapolri menyatakan telah berhasil menumpas tuntas kelompok teroris MIT Poso pada tahun ini.


Pendakian Gunung Lorekatimbu di Taman Nasional Lore Lindu Ditutup Demi Keselamatan

11 Oktober 2022

ano Kalimpaa atau yang dikenal dengan Danau Tambing, di Kawasan Taman Nasional Lore Lindu (TNLL), Desa Sedoa, Kecamatan Lore Utara, Kabupaten Poso, Sulawesi Tengah, kembali dibuka sejak 23 Oktober 2021. (ANTARA/Kristina Natalia)
Pendakian Gunung Lorekatimbu di Taman Nasional Lore Lindu Ditutup Demi Keselamatan

Di kawasan Taman Nasional Lore Lindu memang terdapat sejumlah objek wisata, termasuk gunung untuk aktivitas pendakian dan Danau Tambing.


Polda Sulteng Pastikan Buronan Kelompok MIT Tewas adalah Askar

30 September 2022

Sejumlah barang bukti hasil kontak tembak antara Satgas Madago Raya dengan kelompok teroris MIT Poso di Mapolres Parigi Moutong, Sulawesi Tengah, Ahad, 19 September 2021. ANTARA/Mohamad Hamzah
Polda Sulteng Pastikan Buronan Kelompok MIT Tewas adalah Askar

Anggota MIT itu tewas dalam baku tembak dengan Satgas Madago Raya pada Kamis, 29 September 2022.