Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Gubernur Sabran: Ada Bupati di Kalteng Jual Izin Tambang

image-gnews
Gubernur Kalimantan Tengah Sugianto Sabran (batik biru, ketiga dari kiri) melihat lokasi kebakaran SDN 1 Menteng Palangka Raya, 30 Juli 2017. Tempo/Karana WW
Gubernur Kalimantan Tengah Sugianto Sabran (batik biru, ketiga dari kiri) melihat lokasi kebakaran SDN 1 Menteng Palangka Raya, 30 Juli 2017. Tempo/Karana WW
Iklan

TEMPO.CO, Palangka Raya - Gubernur Kalimantan Tengah Sugianto Sabran menyebut ada bupati di Kalteng yang menguasai izin tambang kemudian dijual ke pihak asing.

"Ada eks bupati yang mempunyai sampai 15 izin tambang dan kemudian dijual kepada Tiongkok atau India," kata Sugianto saat bertemu wartawan di rumah dinasnya, Sabtu 17 Februari 2018.

Baca juga: Jaga Keselamatan, Pengemudi Angkutan Sungai Kalteng Disertifikasi

Akibatnya kata Sugianto karena izin itu bermasalah maka pemerintah digugat oleh pihak luar melalui abritase Internasional. "Jumlahnya tak tanggung-tanggung hingga mencapai Rp 7 triliun," ujarnya.

Data yang dimiliki Gubernur dari 4 kabupaten yang ada di Daerah Aliran Sungai ( DAS) Barito yaitu Barito Selatan, Barito Timur, Barito Utara dan Murung Raya jumlah izin yang sudah dikeluarkan mencapai 400 izin IUP dan 15 izin perjanjian karya pengusahaan batubara (PKP2B).

"Saya akan rem. Mengenai hal ini akan kita lihat mana yang serius mana yang hanya jual izin" kata Sugianto.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sugianto mengatakan jika izin tambang diobral maka akan mempercepat laju kerusakan hutan di Kalteng. "Di sisi lain kemakmuran masyarakat sekitar dengan adanya kegiatan itu juga tidak ada," ujarnya.

Sugianto Sabran mengatakan angka kemiskinan di Kalimantan Tengah memang masih di bawah rata-rata nasional yaitu 5 persen.

Baca juga: Palangkaraya Jadi Ibu Kota, Kalimantan Tengah Diminta Bahas PLTN

Untuk mengurangi kemiskinan, Sugianto mengatakan pemerintah akan membuka akses jalan dan memperbaiki jalan yang bisa meningkatkan ekonomi masyarakat.

"Yang penting jalan itu bisa meningkatkan ekonomi masyarakat kita akan segera lakukan perbaikan tak peduli apakah status jalan itu jalan negara atau kabupaten," ujarnya.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Gerindra Dukung Agustiar Sabran Cagub Kalteng, Apa Hubungannya dengan Eks Gubernur Kalteng Sugianto Sabran?

1 Agustus 2024

Anggota Komisi III DPR RI Agustiar Sabran. ANTARA/HO-Gerindra.
Gerindra Dukung Agustiar Sabran Cagub Kalteng, Apa Hubungannya dengan Eks Gubernur Kalteng Sugianto Sabran?

Partai Gerindra mendukung terhadap Anggota Komisi III DPR RI, Agustiar Sabran untuk maju sebagai calon Gubernur Kalimantan Tengah pada Pilkada 2024.


Gubernur Sugianto Sabran Buka Jambore UMKM 2023

5 Oktober 2023

Gubernur Sugianto Sabran Buka Jambore UMKM 2023

Jambore untuk meningkatkan daya saing usaha mikro kecil dan menengah naik kelas dan go internasional.


Gubernur Kalteng Minta Bupati dan Wali Kota Tetapkan Siaga Darurat Kebakaran Hutan

10 Agustus 2022

Gubernur Kalteng Sugianto Sabran. ANTARA/Muhammad Arif Hidayat
Gubernur Kalteng Minta Bupati dan Wali Kota Tetapkan Siaga Darurat Kebakaran Hutan

Menghadapi puncak musim kemarau ini, Gubernur Kalteng Sugianto Sabran meminta bupati dan wali kota tetapkan siaga darurat kebakaran hutan dan lahan.


6 Gubernur Tak Dampingi Jokowi di Acara Kendi Nusantara

14 Maret 2022

Sebuah kendi yang berisi tanah dan air dari seluruh provinsi se-Indonesia usai seremoni ritual Kendi Nusantara di titik nol Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara di Kecamatan Sepaku, Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Senin 14 Maret 2022. ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A
6 Gubernur Tak Dampingi Jokowi di Acara Kendi Nusantara

Enam gubernur absen dalam acara Kendi Nusantara di IKN yang dipimpin Presiden Jokowi. Semuanya terkendala masalah kesehatan.


Penambang Emas Ilegal Diduga Ancam Bunuh Gubernur Kalteng dan Jokowi

3 November 2021

Gubernur Kalteng Sugianto Sabran. ANTARA/Muhammad Arif Hidayat
Penambang Emas Ilegal Diduga Ancam Bunuh Gubernur Kalteng dan Jokowi

Ancaman itu diduga berkaitan dengan adanya program hilirisasi yang merupakan salah satu fokus Gubernur Sugianto.


Lantik Gubernur Kalimantan Tengah, Jokowi Ingatkan Pengendalian Covid-19

25 Mei 2021

Presiden Jokowi membimbing pengucapan sumpah jabatan dalam pelantikan Anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) Antar Waktu periode 2017-2022 dan Kepala Badan Perlindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) di Istana Negara Jakarta, Rabu, 15 april 2020. Pool-Kompas/Wawan H Prabowo
Lantik Gubernur Kalimantan Tengah, Jokowi Ingatkan Pengendalian Covid-19

Usai dilantik Presiden Jokowi, Gubernur Kalteng meminta masyarakat tak termakan isu bohong tentang vaksin Covid-19.


Tabrakan Speedboat di Sungai Taman Nasional Sebangau, 5 Hilang

9 Maret 2020

Suasana di tengah hutan gambut Taman Nasional Sebangau. Perjalanan menyusuri sungai Punggualas, Taman Nasional Sebangau, Kalimantan Tengah. TEMPO/Chitra Paramaesti.
Tabrakan Speedboat di Sungai Taman Nasional Sebangau, 5 Hilang

Tabrakan dua kapal cepat itu melibatkan speedboat milik Taman Nasional Sebangau (TNS) dan milik TNI.


Kasus Sugianto Sabran Disidang di Komdis PSSI, Hasilnya...

8 November 2019

Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) Sugianto Sabran saat menyaksikan laga Kalteng Putra vs Persib Bandung, Jumat, 1 November 2019. (twitter/(@heniunique)
Kasus Sugianto Sabran Disidang di Komdis PSSI, Hasilnya...

Komdis PSSI telah membahas kasus pelemparan botol oleh Gubernur Kalimantan Tengah Sugianto Sabran pada sidang di Jakarta pada 6 November 2019.


Liga 1: Gubernur Kalteng Lempar Botol, Menpora Lepas Tangan

5 November 2019

Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) Sugianto Sabran saat menyaksikan laga Kalteng Putra vs Persib Bandung, Jumat, 1 November 2019. (twitter/(@heniunique)
Liga 1: Gubernur Kalteng Lempar Botol, Menpora Lepas Tangan

Menpora Zainudin Amali menyerahkan insiden pelemparan botol oleh Gubernur Sugianto Sabran di Liga 1 ke Kemendagri.


Sugianto Sabran Pernah Laporkan Bambang Widjojanto ke Bareskrim

4 November 2019

Politisi PDIP eks calon Bupati Kotawaringin Barat Sugianto Sabran (tengah) menjawab pertanyaan wartawan seusai melaporkan kasus yang melibatkan wakil ketua KPK Bambang Widjojanto di Mabes Polri, Jakarta, 23 Januari 2015. Mabes Polri menetapkan Bambang Widjojanto sebagai tersangka kasus pemberian keterangan palsu di sidang MK untuk kasus Pilkada Kota Waringin Barat, Kalteng, pada 2010. ANTARA/Reno Esnir
Sugianto Sabran Pernah Laporkan Bambang Widjojanto ke Bareskrim

Sugianto Sabran menghampiri Kapolres Palangka Raya AKBP Timbul Siregar dan memarahinya.