Jokowi Sudah Setengah Tahun Belajar Memanah

Reporter

Minggu, 22 Januari 2017 15:17 WIB

Presiden Joko Widodo mengikuti Kejuaraan Panahan Terbuka 2017 di Bogor bersama sejumlah anggota TNI dan mantan atlet. TEMPO/Istman

TEMPO.CO, Bogor - Tidak diketahui banyak orang, ternyata Presiden Joko Widodo sudah lama belajar memanah. Presiden Jokowi—sapaan akrabnya, mengaku sudah setengah tahun lebih belajar memanah.

"Sudah tujuh hingga delapan bulan terakhir ini (belajar memanah)," ujar Presiden Joko Widodo setelah mengikuti Kejuaraan Panahan Terbuka 2017 di Lapangan Wira Yudha Pusat Pendidikan Zeni, Kodiklat TNI AD, Bogor, Ahad, 22 Januari 2017.

Baca juga:
Asal-usul Kata Bansos dalam Kasus Dana Pramuka DKI
Ini Alasan Jokowi Ikut Kejuaraan Panahan

Presiden Joko Widodo bercerita, ia berlatih setiap Sabtu-Minggu di Bogor. Terkadang di Istana Bogor, kadang di lapangan panahan. Biasanya, diawali joging dengan jarak tempuh enam-tujuh kilometer. Latihan tersebut, kata Jokowi, tidak untuk persiapan bertanding saja. Ia menyebut latihan memanah sebagai hobi sekaligus penyegaran untuk menghilangkan kepenatan setelah menyelesaikan agenda-agenda kepresidenan.

"Ya untuk refreshing juga tetapi sekaligus untuk olahraga karena biasanya sebelum panahan saya lari dulu enam-tujuh kilometer baru kemudian memanah," tuturnya.

Ahad ini untuk pertama kalinya Presiden Joko Widodo mengikuti kejuaraan panahan terbuka. Ia bergabung dalam kategori panahan 20 meter, artinya harus bersaing dengan 30 atlet panahan lain.

Adapun Presiden Joko Widodo mencetak skor 107 dalam penampilan perdananya hari ini. Angka itu melebihi prediksi pelatihnya, Rizal Barnadi, yang mengira Presiden Joko Widodo akan mencetak skor di bawah 100. Meski begitu, Presiden Joko Widodo tidak memenangkan hal apa pun.

ISTMAN M.P.

Simak juga:
Para Ulama Ingin Pemerintah Tegakkan Kedaulatan Bangsa
Sekretaris Klub Bola Madiun Kaget Rumahnya Digeledah KPK

Berita terkait

Kondisi Rumah Murah Program Jokowi di Villa Kencana Cikarang: Banyak yang Terbengkalai

8 jam lalu

Kondisi Rumah Murah Program Jokowi di Villa Kencana Cikarang: Banyak yang Terbengkalai

Kondisi rumah murah program Jokowi di Villa Kencana Cikarang mayoritas terbengkalai dan tak berpenghuni

Baca Selengkapnya

Kementerian ESDM Masih Bahas Soal Perpanjangan Izin Ekspor Konsentrat Tembaga Freeport

8 jam lalu

Kementerian ESDM Masih Bahas Soal Perpanjangan Izin Ekspor Konsentrat Tembaga Freeport

Kementerian ESDM terus berkomunikasi dengan kementerian Keuangan untuk mengkaji arif bea keluar untuk ekspor konsentrat tembaga PT Freeport Indonesia

Baca Selengkapnya

Kata Pakar Soal Posisi Koalisi dan Oposisi dalam Pemerintahan Prabowo

10 jam lalu

Kata Pakar Soal Posisi Koalisi dan Oposisi dalam Pemerintahan Prabowo

Prabowo diharapkan tidak terjebak dalam politik merangkul yang berlebihan.

Baca Selengkapnya

Istana Sebut Pansel Calon Pimpinan KPK Diumumkan Bulan Ini

11 jam lalu

Istana Sebut Pansel Calon Pimpinan KPK Diumumkan Bulan Ini

Pansel KPK bertugas menyeleksi para calon pimpinan KPK sebelum diserahkan kepada DPR untuk melakukan tes uji kepatutan dan kelayakan.

Baca Selengkapnya

Jokowi Kumpulkan Prabowo hingga Panglima TNI Bahas Operasi Khusus Papua

11 jam lalu

Jokowi Kumpulkan Prabowo hingga Panglima TNI Bahas Operasi Khusus Papua

Jokowi mengumpulkan menteri dan kepala lembaga negara di Istana Kepresidenan Jakarta pada Rabu siang. Bahan soal anggaran operasi khusus Papua.

Baca Selengkapnya

Pemerintah Anggarkan Rp 355 Miliar untuk Bangun Taman Peringatan di Ibu Kota Nusantara

11 jam lalu

Pemerintah Anggarkan Rp 355 Miliar untuk Bangun Taman Peringatan di Ibu Kota Nusantara

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Basuki Hadimuljono menyebut taman peringatan di Ibu Kota Nusantara bisa jadi lokasi kunjungan tamu negara

Baca Selengkapnya

Busyro Muqoddas Tak Lagi Percaya Pansel KPK Bentukan Jokowi, Desak Ada Proses Demokratis

12 jam lalu

Busyro Muqoddas Tak Lagi Percaya Pansel KPK Bentukan Jokowi, Desak Ada Proses Demokratis

Busyro Muqoddas tak ingin KPK kian terpuruk setelah pimpinan yang dipilih lewat pansel hasil penunjukkan Jokowi bermasalah

Baca Selengkapnya

Sederet Hal terkait Kapolda Jateng Ahmad Luthfi Maju Pilgub 2024

13 jam lalu

Sederet Hal terkait Kapolda Jateng Ahmad Luthfi Maju Pilgub 2024

Presiden Jokowi menyiratkan langkah Kapolda Jateng Ahmad Luthfi untuk menjadi bakal calon Gubernur Jateng tidak ada kaitan dengannya.

Baca Selengkapnya

Sederet Fakta Modeling Budidaya Ikan Nila Salin yang Diresmikan Jokowi di Karawang

14 jam lalu

Sederet Fakta Modeling Budidaya Ikan Nila Salin yang Diresmikan Jokowi di Karawang

Presiden Jokowi mengatakan pembukaan modeling Budidaya Ikan Nila Salin (BINS) ini karena ada permintaan pasar yang sangat besar. Berikut sederet fakta

Baca Selengkapnya

Jokowi Perpanjang Izin Ekspor Konsentrat Freeport Lagi, Ini Sebabnya

15 jam lalu

Jokowi Perpanjang Izin Ekspor Konsentrat Freeport Lagi, Ini Sebabnya

Presiden Jokowi akhirnya memberikan perpanjangan izin ekspor konsentrat tembaga oleh PT Freeport Indonesia yang tadinya berakhir pada 31 Mei 2024

Baca Selengkapnya