Daftar Juru Kampanye Ganjar-Mahfud, Ada Limbad dan Denny Cagur

Rabu, 29 November 2023 11:58 WIB

Master Limbad mendatangi DPC Hanura Kabupaten Tegal, Jateng, (5/3). ANTARA/Oky Lukmansyah

TEMPO.CO, Jakarta - Masa kampanye nasional untuk Pemilu 2024 resmi dimulai pada Selasa kemarin, 28 November 2023, salah satu pasangan yang telah mengumumkan tim Juru Kampanye adalah pasangan Ganjar-Mahfud. Sejumlah nama bergabung dalam Direktorat Juru Kampanye tersebut, salah satunya yaitu eks Komisioner Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) Mohammad Choirul Anam.

Dia menempati posisi direktur, di bawah Direktur Eksekutif Laksdya TNI (Purn) Suyono Thamrin. "Aku dikasih semalam (susunan struktur TPN Direktorat Juru Kampanye)" ujar Anam di Jakarta, Selasa, 28 November 2023.

Anam mengatakan dirinya bersedia bergabung ke dalam TPN Ganjar-Mahfud karena menilai sosok Mahfud MD sebagai pemberani. Sementara Ganjar, mempunyai kemampuan komunikasi yang baik dengan masyarakat.

"Dan kedua orang ini memang memiliki kelebihan masing-masing yang diletakkan untuk mendukung demokrasi, hukum, dan HAM di Indonesia menjadi lebih baik" katanya.

Melansir dari laman Komisi Pemilihan Umum (KPU), Juru Kampanye adalah orang, seorang, atau kelompok yang ditunjuk untuk menyampaikan visi, misi, program, dan/atau citra diri Peserta Pemilu yang dibentuk oleh Pelaksana Kampanye. Lantas, siapa saja daftar Jurkam Ganjar - Mahfud?

Berikut daftar lengkap TPN Ganjar-Mahfud Direktorat Juru Kampanye:

Direktur Eksekutif:

Laksdya TNI (Purn) Dr. Suyono Thamrin


Direktur:

Mohammad Choirul Anam

Advertising
Advertising

Wakil Direktur Eksekutif



1. Brigjen TNI (Purn) A.A. Ngurah Alit Narapati,

2. Amris Hassan

3. Enda Nasution

4. Mohammad Marhaendra Putra

5. Drs. Henky Kurniadi

6. Piet Cintya Mawar

7. Mathius Eko Purwanto

Wakil Direktur Representatif


1. Anang Hermansyah

2. Ellfonda Mekel (Once Mekel)

3. Denny Wahyudi (Denny Cagur)

4. Ali Syakieb

5. Marcellius Kirana H. S. (Marcell Siahaan

6. Idy Muzayyad

7. Dr. Hj. Ariza Agustina

8. G.K.R. Ayu Koes Indriyah

9. Drs. Zulhendri Chaniago

10. Irjen Pol. (purn) Drs. Syahrizal Ahiar

11. Limbad

12. Muhammad Thoriq Halilintar

13. Lucky Perdana

14. Oktafiandi

RADEN PUTRI

Pilihan Editor: Wamenkominfo Bantah Adanya Pemadaman Internet di Papua Jelang Kedatangan Ganjar Pranowo

Berita terkait

MK Bacakan Putusan Dismissal Sengketa Pileg pada 21-22 Mei

8 jam lalu

MK Bacakan Putusan Dismissal Sengketa Pileg pada 21-22 Mei

MK akan memberi tahu kelengkapan tambahan yang dibutuhkan dari pemohon jika perkara mereka lanjut ke pembuktian berikutnya setelah dismissal.

Baca Selengkapnya

Ketua MK Kritik Dokumen KPU Kurang Rapi di Sidang Sengketa Pileg 2024

12 jam lalu

Ketua MK Kritik Dokumen KPU Kurang Rapi di Sidang Sengketa Pileg 2024

Ketua MK itu berujar para kuasa hukum KPU juga harus memperhatikan aspek estetika dokumen, selain soal substansi.

Baca Selengkapnya

Mahfud Md: Pilpres 2024 Secara Hukum Sudah Selesai, tapi Secara Politik Belum

14 jam lalu

Mahfud Md: Pilpres 2024 Secara Hukum Sudah Selesai, tapi Secara Politik Belum

Mahfud Md mengatakan Pilpres 2024 secara hukum konstitusi sudah selesai, tapi secara politik belum karena masih banyak yang bisa dilakukan.

Baca Selengkapnya

Hakim MK Beri Catatan Soal Sirekap Menjelang Pilkada Serentak: Memang Tidak Bisa Digunakan

14 jam lalu

Hakim MK Beri Catatan Soal Sirekap Menjelang Pilkada Serentak: Memang Tidak Bisa Digunakan

Hakim MK kembali menyinggung soal Sirekap yang digunakan dalam Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya

Jokowi Pastikan Pilkada 2024 sesuai Jadwal, Berikut Tahapan dan Jadwal Lengkapnya

16 jam lalu

Jokowi Pastikan Pilkada 2024 sesuai Jadwal, Berikut Tahapan dan Jadwal Lengkapnya

Presiden Jokowi mengatakan tidak ada pengajuan dari pemerintah untuk percepatan Pilkada 2024. Berikut tahapan dan jadwal lengkap Pilkada serentak 2024

Baca Selengkapnya

Mahfud Md: Pola Kecurangan Pemilu Sudah Berubah, Kini Kembali Melibatkan Negara

18 jam lalu

Mahfud Md: Pola Kecurangan Pemilu Sudah Berubah, Kini Kembali Melibatkan Negara

Mahfud Md menyebut curangan pemilu saat ini bentuknya mirip dengan pemilu yang belangsung era Orde Baru, karena pemenang telah ditentukan.

Baca Selengkapnya

Kata Pakar Soal Kaitan Keputusan Ganjar Jadi Oposisi dengan Sikap PDIP

18 jam lalu

Kata Pakar Soal Kaitan Keputusan Ganjar Jadi Oposisi dengan Sikap PDIP

Pakar menilai sikap oposisi Ganjar akan bermakna bila PDIP juga mengambil jalan yang sama.

Baca Selengkapnya

Daftar Pemilihan Gubernur yang Digelar pada Pilkada 2024, Mengapa Yogyakarta Tak Termasuk?

20 jam lalu

Daftar Pemilihan Gubernur yang Digelar pada Pilkada 2024, Mengapa Yogyakarta Tak Termasuk?

Pilkada 2024 akan dilaksanakan pada November 2024 di semua provinsi di seluruh Indonesia, kecuali Daerah Istimewa Yogyakarta. Apa alasannya?

Baca Selengkapnya

Jadwal Lengkap dan Tahapan Pilkada 2024, Kapan Hari Pemungutan dan Penghitungan Suara?

21 jam lalu

Jadwal Lengkap dan Tahapan Pilkada 2024, Kapan Hari Pemungutan dan Penghitungan Suara?

KPU jadwalkan tahapan pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati, Wali kota dan Wakil Wali kota di Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya

Publik Menunggu Susunan Kabinet Prabowo-Gibran, Begini Aturan Pembentukan Kabinet?

21 jam lalu

Publik Menunggu Susunan Kabinet Prabowo-Gibran, Begini Aturan Pembentukan Kabinet?

Masyarakat menunggu bentukan kabinet Prabowo-Gibran. Bagaimana aturan pembentukan dan di pasal mana menteri tak boleh rangkap jabatan?

Baca Selengkapnya