Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Konser Salam Metal, TGB: Ini Momentum Kemenangan Ganjar-Mahfud

Reporter

Editor

Juli Hantoro

image-gnews
Seorang peserta Konser Salam Metal Ganjar-Mahfud Menang Total menulis pesan berisi harapan kepada pasangan nomor urut 3 itu di sebuah mading yang diinisiasi Sat Set Movement di pelataran Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta Pusat, Sabtu, 3 Februari 2024. TEMPO/Ihsan Reliubun
Seorang peserta Konser Salam Metal Ganjar-Mahfud Menang Total menulis pesan berisi harapan kepada pasangan nomor urut 3 itu di sebuah mading yang diinisiasi Sat Set Movement di pelataran Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta Pusat, Sabtu, 3 Februari 2024. TEMPO/Ihsan Reliubun
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Wakil Ketua Tim Pemenangan Nasional Ganjar-Mahfud, Muhammad Zainul Majdi, menyatakan Konser Salam Metal di Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta Pusat, sebagai momentum kemenangan calon presiden dan wakil presiden nomor urut 3 itu.

"Ini momentum kemenangan bagi semua pendukung, semua relawan, dan semua elemen," kata Zainul Mazdi, saat ditemui di atas panggung Konser Salam Metal, Sabtu, 3 Februari 2024.

Tuan Guru Bajang, panggilan Zainul Mazdi, mendatangi panggung itu untuk menyapa para pendukung Ganjar Pranowo-Mahfud Md. Mantan Gubernur Nusa Tenggara Barat itu menyalami para pendukung dengan mengangkat tiga jari.

Tuan Guru Bajang (TGB) mendatangi panggung itu bersama Ketua Tim Pemenangan Ganjar-Mahfud Arsjad Rasjid, dan petinggi TPN lainnya, seperti Jenderal (purnawirawan) Andika Perkasa, serta dua rekan lainnya. TGB mengatakan bahwa Ganjar sudah siap untuk menyambut debat capres terakhir.

Debat calon presiden itu akan berlangsung pada Ahad malam, 4 Februari 2024. Debat itu akan mempertemukan Ganjar, Anies Baswedan, dan Prabowo Subianto. "Mas Ganjar sudah menyerap aspirasi dari masyarakat (untuk disampaikan dalam debat)," kata TGB.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dalam jadwalnya, Ganjar-Mahfud akan mengisi acara ini dengan berpidato dan memberikan maklumat kepada para pendukung 03. Ganjar akan berpidato selama 20 menit dan Mahfud akan memberikan maklumat selama 15 menit.

Selain beberapa petinggi TPN Ganjar-Mahfud, tampak politikus Adian Napitupulu berdiri di atas panggung, dan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Yasonna Laoly duduk di kursi VIP. Tak lama muncul Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok, mantan Gubernur DKI Jakarta.

Konser Salam Metal itu dibuka dengan menampilkan beberapa penyanyi, di antaranya The Virgin. Adapun para pendukung pasangan Ganjar-Mahfud memasuki area stadion sebagai pusat konser sejak 12.30 WIB.

Pilihan Editor: TGB Minta Perbedaan Pilihan Politik Tidak Dilabeli Kafir

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Pendamping Duga Korban Pelecehan Admin Medsos Pendukung Ganjar-Mahfud Tak Hanya Satu

10 hari lalu

Ilustrasi merekam orang mandi lewat ponsel. Sumber: asiaone.com/The Strait Times.
Pendamping Duga Korban Pelecehan Admin Medsos Pendukung Ganjar-Mahfud Tak Hanya Satu

Seorang admin akun media sosial Tim Penguin Nasional (TOPAN), salah satu akun pendukung Ganjar-Mahfud, diduga melakukan pelecehan


Ganjar-Mahfud Pastikan Hadiri Pelantikan Prabowo Subianto

17 hari lalu

Ketua DPP PDIP Ganjar Pranowo setelah menghadiri sidang promosi doktor Sekretaris Jenderal PDIP Hasto Kristiyanto di Universitas Indonesia, Depok, Jawa Barat, Jumat, 18 Oktober 2024. Tempo/Eka Yudha Saputra
Ganjar-Mahfud Pastikan Hadiri Pelantikan Prabowo Subianto

Ganjar mengatakan akan menghadiri pelantikan Prabowo kecuali ada perintah dari partainya, PDIP, karena semua partai sibuk menghadapi pilkada.


KPU DKI Larang Gunakan Istilah Tak Familier Saat Debat Pilkada Jakarta, Ingat Gibran Pernah Lontarkan SGIE dan Greenflation?

32 hari lalu

Ketua KPU DKI Jakarta Wahyu Dinata (tengah) bersama ketiga pasangan calon Gubernur-Wakil Gubernur DKI Jakarta Ridwan Kamil-Suswono, Dharma Pongrekun-Kun Wardana, dan Pramono Anung-Rano Karno membacakan deklarasi Kampanye Damai Pilkada di kawasan Kota Tua, Jakarta, Selasa, 24 September 2024. Deklarasi tersebut sebagai bentuk kesepakatan dan komitmen bersama untuk mewujudkan kampanye damai tanpa konflik pada Pilkada serentak 2024. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
KPU DKI Larang Gunakan Istilah Tak Familier Saat Debat Pilkada Jakarta, Ingat Gibran Pernah Lontarkan SGIE dan Greenflation?

KPU DKI larang paslon gunakan istilah kurang familier dalam debat Pilkada. Ingat Gibran saat debat capres-cawapres kerap gunakan istilah asing?


Harris Disebut-sebut Lebih Unggul dari Trump di Debat Pertama, Apa Saja Faktornya?

47 hari lalu

Kamala Harris dan Donald Trump. FOTO/Erin Schaff/Pool via REUTERS dan REUTERS/Mike Segar
Harris Disebut-sebut Lebih Unggul dari Trump di Debat Pertama, Apa Saja Faktornya?

Meskipun sempat tersandung pada beberapa isu di awal, Kamala Harris mampu mengendalikan sebagian besar dalam debat.


Donald Trump Tak Mau Ada Debat Capres Kedua

53 hari lalu

Kamala Harris dan Donald Trump. FOTO/Erin Schaff/Pool via REUTERS dan REUTERS/Mike Segar
Donald Trump Tak Mau Ada Debat Capres Kedua

Dalam debat capres antara Trump dan Harris pada awal pekan ini, beberapa survei memperlihatkan Harris unggul dibanding Donald Trump.


Intip Strategi Kamala Harris dan Donald Trump dalam Debat Capres AS Pertama

55 hari lalu

Kamala Harris dan Donald Trump. FOTO/Erin Schaff/Pool via REUTERS dan REUTERS/Mike Segar
Intip Strategi Kamala Harris dan Donald Trump dalam Debat Capres AS Pertama

Dengan persaingan yang ketat, setiap argumen dan strategi dalam Debat Capres AS kali ini dapat mempengaruhi arah pemilihan mendatang.


Besok Debat Perdana Kamala Harris vs Donald Trump, Simak Aturannya

56 hari lalu

Kamala Harris dan Donald Trump. FOTO/Erin Schaff/Pool via REUTERS dan REUTERS/Mike Segar
Besok Debat Perdana Kamala Harris vs Donald Trump, Simak Aturannya

Debat perdana mantan Presiden Donald Trump dan Wakil Presiden Kamala Harris sebagai capres Amerika Serikat akan digelar esok Selasa, 10 September 2024


Prabowo Masih Ungkit Lagi Soal Nilai 11 dari 100 yang Dulu Diberikan Anies Baswedan, Terakhir di Kongres PAN

26 Agustus 2024

Presiden terpilih Prabowo Subianto menyampaikan pidato saat menghadiri penutupan Kongres ke-VI PAN di Jakarta, Sabtu 24 Agustus 2024. Kongres ke-VI PAN secara aklamasi menetapkan incumbent Zulkifli Hasan sebagai Ketua Umum PAN periode 2024-2029. ANTARA FOTO/Indrianto Eko Suwarso
Prabowo Masih Ungkit Lagi Soal Nilai 11 dari 100 yang Dulu Diberikan Anies Baswedan, Terakhir di Kongres PAN

Presiden terpilih Prabowo kembali mengungkit soal diberi penilaian 11 per 100 dari Anies Baswedan, terakhir kembali dilontarkannya di Kongres PAN.


Kamala Harris dan Donald Trump Debat Perdana 10 September

9 Agustus 2024

Kamala Harris dan Donald Trump. FOTO/Erin Schaff/Pool via REUTERS dan REUTERS/Mike Segar
Kamala Harris dan Donald Trump Debat Perdana 10 September

Kamala Harris dan Donald Trump akan saling berhadapan dalam debat perdana pada 10 September mendatang.


Donald Trump Usulkan Debat Capres di Fox News, Beda dari Jadwal Sebelumnya

4 Agustus 2024

Former President Donald Trump  Manhattan Criminal Court room during trial  in  NYC  May 13 2024. Trump faces 34 counts of falsifying business records related to the hush money payment to adult film actress Stormy Daniels. He has pleaded not guilty and denied a relationship with Daniels.    Mark Peterson/Pool via REUTERS
Donald Trump Usulkan Debat Capres di Fox News, Beda dari Jadwal Sebelumnya

Kamala Harris menolak usulan Donald Trump untuk mengadakan debat capres kedua di Fox News pada 4 September, berbeda dari kesepakatan sebelumnya dengan Joe Biden.