Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Setelah Kasus DOKA, Irwandi Yusuf Tersangka Kasus Dermaga Sabang

Reporter

image-gnews
Gubernur Aceh Irwandi Yusuf, resmi memakai rompi tahanan setelah menjalani pemeriksaan di gedung Komisi Pemberantasan Korupsi, Jakarta, Rabu, 4 Juli 2018. Dia sebelumnya terjaring operasi tangkap tangan KPK. Setelah melakukan gelar perkara, KPK menetapkan empat orang sebagai tersangka, yaitu Gubernur Aceh Irwandi Yusuf, Bupati Bener Meriah Ahmadi, serta dua pihak swasta bernama Hendri Yuzal dan Syaiful Bahri. TEMPO/Imam Sukamto
Gubernur Aceh Irwandi Yusuf, resmi memakai rompi tahanan setelah menjalani pemeriksaan di gedung Komisi Pemberantasan Korupsi, Jakarta, Rabu, 4 Juli 2018. Dia sebelumnya terjaring operasi tangkap tangan KPK. Setelah melakukan gelar perkara, KPK menetapkan empat orang sebagai tersangka, yaitu Gubernur Aceh Irwandi Yusuf, Bupati Bener Meriah Ahmadi, serta dua pihak swasta bernama Hendri Yuzal dan Syaiful Bahri. TEMPO/Imam Sukamto
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta-Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menetapkan Gubernur Aceh nonaktif  Irwandi Yusuf sebagai tersangka suap proyek pembangunan Dermaga Sabang. KPK menduga Irwandi dan orang kepercayaannya berinisial IY dan IA menerima gratifikasi Rp 32 miliar terkait proyek itu.

"IY bersama IA, diduga menerima gratifikasi yang dianggap suap, karena statusnya sebagai penyelenggara negara," kata Juru Bicara KPK, Febri Diansyah di kantornya, Senin, 8 Oktober 2018.

Baca: Zakat Fitrah dan Ember Jadi Kode Suap Gubernur Aceh Irwandi Yusuf

Febri berujar penetapan terhadap dua tersangka tersebut merupakan pengembangan dari perkara tindak pidana korupsi dalam pelaksanaan proyek pembangunan Dermaga Bongkar pada Kawasan Perdagangan Bebas dan Pelabuhan Bebas Sabang yang dibiayai Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara 2006-2011. Kasus itu pertama kali disidik KPK pada 2013.

Total anggaran yang dipakai dalam proyek Dermaga Sabang adalah  Rp 793 miliar rupiah. KPK menduga kerugian negara dalam proyek itu sekitar Rp 313 miliar.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

KPK telah memproses enam tersangka dalam kasus ini. Empat di antaranya telah divonis, yakni Kepala PT Nindya Karya Cabang Sumatera Utara dan Aceh, Heru Sulaksono (15 tahun penjara); PPK Satuan Kerja Pengembangan Kawasan Pelabuhan Bebas dan Perdagangan Bebas Sabang, Ramadhany Ismi (6 tahun); Kepala BPKS sekaligus KPA, Ruslan Abdul Gani (5 tahun); dan Kepala BPKS 2006-2010, Teuku Syaiful Ahmadi, yang belum diproses di pengadilan karena sakit.

Simak: Ajudan: Bupati Bener Meriah Jual Mobil untuk Suap Irwandi Yusuf

Sedangkan dua tersangka lainnya adalah PT Nindya Karya dan PT Tuah Sejati. Proses hukum terhadap kedua perusahaan itu dalam tahap penyidikan. Soal penetapan tersangka terhadap Irwandi Yusuf, KPK menyatakan telah menyita duit Rp 4,3 miliar yang diduga terkait kasus itu. Sebanyak 10 saksi juga telah diperiksa KPK sejak 28 September 2018.

Ini merupakan penetapan tersangka kedua terhadap Gubernur Aceh inkumben itu. Sebelumnya, KPK menetapkan  Irwandi Yusuf sebagai tersangka penerima suap terkait Dana Otonomi Khusus Aceh (DOKA) 2018.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Penyeberangan Merak-Bakauheni Macet saat Arus Mudik, Anggota DPR Ini Minta Pemerintah Tambah Dermaga

10 hari lalu

Ratusan kendaraan yang akan menyeberang ke Sumatera memenuhi tempat parkir di Pelabuhan Merak, Banten, Kamis 28 April 2022. Peningkatan pemudik dan kendaraan di pelabuhan tersebut menyebabkan kemacetan sepanjang 7 kilometer dari Pelabuhan Merak hingga Kota Cilegon bagian barat. ANTARA FOTO/Asep Fathulrahman
Penyeberangan Merak-Bakauheni Macet saat Arus Mudik, Anggota DPR Ini Minta Pemerintah Tambah Dermaga

"Jumlah dermaga yang masih kurang, yaitu masing-masing 7 dermaga saat ini harus segera ditambah."


ASDP Siapkan 49 Kapal di Lintas Ketapang-Gilimanuk Jelang Natal

25 November 2023

Pemudik memasuki kapal feri yang akan menyeberang dari Bali menuju Pulau Jawa di Pelabuhan Gilimanuk, Jembrana, Bali, Jumat 29 April 2022. Sebanyak total 42 unit kapal disiagakan untuk melayani pemudik di jalur penyeberangan Pelabuhan Gilimanuk Bali-Pelabuhan Ketapang Banyuwangi dengan rata-rata sekitar 28 unit kapal yang beroperasi mengangkut penumpang dalam satu hari. ANTARA FOTO/Fikri Yusuf
ASDP Siapkan 49 Kapal di Lintas Ketapang-Gilimanuk Jelang Natal

ASDP menyiapkan 49 unit kapal feri untuk mengantisipasi kepadatan penumpang selama Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 di lintas Ketapang-Gilimanuk.


7 Fakta Dua Pengunjung Ancol yang Tenggelam di Dermaga Mall Beach, Disebut Hilang Keseimbangan

13 Mei 2023

Sebuah jetski melintas di dekat dermaga yang diduga menjadi tempat kejadian tenggelamnya pengunjung Pantai Ancol berinisial RC (30) dan DU (31) pada Jumat, 12 Mei 2023. ANTARA/Abdu Faisal
7 Fakta Dua Pengunjung Ancol yang Tenggelam di Dermaga Mall Beach, Disebut Hilang Keseimbangan

2 pengunjung Ancol tenggelam di Dermaga Mall Beach pada Kamis, 11 Mei 2023. Tempo merangkum fakta-fakta soal peristiwa nahas tersebut.


Dua Pengunjung Ancol Tenggelam di Dermaga Mall Beach City, 1 Orang Tewas

12 Mei 2023

Ilustrasi orang tenggelam. FOX2now.com
Dua Pengunjung Ancol Tenggelam di Dermaga Mall Beach City, 1 Orang Tewas

Seorang pengunjung laki-laki meninggal karena tenggelam usai jatuh ke laut di Dermaga Ancol.


Kasus Korupsi Dermaga Sabang, KPK Periksa Istri Eks Gubernur Aceh Irwandi Yusuf Sebagai Saksi Untuk Izil Azhar

4 Mei 2023

Tersangka kasus dugaan gratifikasi pembangunan Dermaga Sabang yang dibiayai APBN 2006-2011 Izil Azhar alias Ayah Merin (kiri) berjalan meninggalkan ruangan usai menjalani pemeriksaan di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta, Kamis 9 Februari 2023. KPK memeriksa mantan Panglima Gerakan Aceh Merdeka (GAM) tersebut terkait gratifikasi pembangunan Dermaga Sabang yang dibiayai APBN 2006-2011 senilai Rp32,4 miliar. ANTARA FOTO/M Risyal Hidayat
Kasus Korupsi Dermaga Sabang, KPK Periksa Istri Eks Gubernur Aceh Irwandi Yusuf Sebagai Saksi Untuk Izil Azhar

KPK memeriksa istri eks Gubernur Aceh Irwandi Yusuf dan 9 orang lainnya dalam kasus korupsi Dermaga Sabang.


ASDP Tambah Dermaga Eksekutif di Pelabuhan Bakauheni

14 April 2023

Kapal Feri bersandar di Dermaga Pelabuhan Eksekutif Merak, Kota Cilegon, Banten, Jumat 23 Desember 2022. PT ASDP Cabang Merak mengoperasikan sebanyak 31 kapal penyeberangan per harinya dan akan dilakukan penambahan jadwal operasi kapal serta percepatan bongkar muat jika terjadi kepadatan peningkatan penumpang Hari Raya Natal dan Tahun Baru 2023. ANTARA FOTO/Muhammad Bagus Khoirunas
ASDP Tambah Dermaga Eksekutif di Pelabuhan Bakauheni

PT ASDP Indonesia Ferry Cabang Bakauheni, Lampung, akan menambah dermaga eksekutif menghadapi lonjakan arus mudik dan balik pada libur Lebaran 2023.


Bupati Kepulauan Seribu Benarkan Polisi Selidiki Proyek Dermaga Kapal Sampah

22 Maret 2023

Penumpang turun dari kapal wisata setelah berlibur pada perayaan pergantian Tahun Baru di Pelabuhan Kali Adem, Jakarta, Minggu, 2 Januari 2022. TEMPO/Muhammad Hidayat
Bupati Kepulauan Seribu Benarkan Polisi Selidiki Proyek Dermaga Kapal Sampah

Bupati Kepulauan Seribu, Junaedi membenarkan adanya penyelidikan terhadap proyek pembangunan dermaga Kapal Sampah Pulau Untung Jawa.


Idgitaf Tunjukkan Kejujuran dan Rapuhnya Perasaan Lewat Lagu Dermaga

20 Maret 2023

Idgitaf. Dok. Idgitaf
Idgitaf Tunjukkan Kejujuran dan Rapuhnya Perasaan Lewat Lagu Dermaga

Idgitaf gambarkan momen pertemuan dan perpisahan yang terjadi di berbagai fase kehidupan dalam lagu Dermaga.


Irwandi Yusuf Dicegah Berpergian Ke Luar Negeri, KPK: Statusnya Masih Saksi

8 Maret 2023

Mantan terpidana Gubernur Provinsi Aceh Periode 2007-2012 dan periode 2017-2022, Irwandi Yusuf, memenuhi panggilan penyidik untuk menjalani pemeriksaan, di gedung Komisi Pemberantasan Korupsi, Jakarta, Kamis, 16 Februari 2023. Irwandi Yusuf, kembali diperiksa sebagai saksi untuk tersangka Panglima GAM Kota Sabang, Izil Azhar, terkait Operasi Tangkap Tangan KPK pada tahun 2018 silam. TEMPO/Imam Sukamto
Irwandi Yusuf Dicegah Berpergian Ke Luar Negeri, KPK: Statusnya Masih Saksi

Masa pencegahan Irwandi Yusuf berlaku sejak Januari 2023. Meski demikian saat ini status eks Gubernur Aceh itu masih saksi.


Eks Gubernur Aceh Irwandi Yusuf Dicekal KPK ke Luar Negeri

6 Maret 2023

Mantan terpidana Gubernur Provinsi Aceh Periode 2007-2012 dan periode 2017-2022, Irwandi Yusuf, memenuhi panggilan penyidik untuk menjalani pemeriksaan, di gedung Komisi Pemberantasan Korupsi, Jakarta, Kamis, 16 Februari 2023. Irwandi akan diminta keterangannya untuk mengembangkan informasi terkait kasus suap yang membelenggu Izil Azhar. TEMPO/Imam Sukamto
Eks Gubernur Aceh Irwandi Yusuf Dicekal KPK ke Luar Negeri

KPK mencekal eks Gubernur Aceh Irwandi Yusuf.