Undian Nomor Urut Pilkada Jateng, Andika Perkasa-Hendi 1 dan Ahmad Luthfi-Yasin 2

Senin, 23 September 2024 20:55 WIB

Andika Perkasa dan Ahmad Luthfi. ANTARA

TEMPO.CO, Semarang - Pasangan Andika Perkasa-Hendrar Prihadi memperoleh nomor urut 1 dalam Pemilihan Kepala Daerah atau Pilkada Jawa Tengah. Sementara Ahmad Luthfi-Taj Yasin mendapatkan nomor 2. Undian nomor urut digelar di halaman Kantor Komisi Pemilihan Umum atau KPU Jawa Tengah pada Senin, 23 September 2024.

"Pasangan calon nomor urut 1 atas nama Andika Perkasa dan Hendrar Prihadi alias Hendi. Pasangan nomor urut 2 pasangan atas nama Ahmad Luthfi dan Taj Yasin," kata Ketua KPUD Jawa Tengah, Handi Tri Ujiono.

Rapat Pleno Terbuka pengundian nomor urut tersebut dihadiri pendukung kedua pasangan. Sejumlah pendukung diizinkan memasuki halaman Kantor KPUD Jawa Tengah. Mereka meneriakkan yel-yel dukungan kepada masing-masing pasangan.

Andika-Hendi sampai di lokasi pada pukul 18.30. Andika memakai kemeja warna hijau sementara Hendi atasan merah. Mereka hadir diikuti pendukungnya. Ketika sampai, Andika-Hendi langsung ke Kantor KPUD Jawa Tengah. Sementara Luthfi-Yasin tiba di pukul 19.00. Keduanya memakai kemeja warna biru tua.

Jalan Veteran di depan Kantor KPUD Jawa Tengah ditutup untuk lalu lintas kendaraan. Pendukung kedua pasangan calon memenuhi jalan tersebut.

Advertising
Advertising

Pilkada Jawa Tengah hanya diikuti dua pasangan calon gubernur dan wakil gubernur. Andika Perkasa-Hendrar Prihadi diusung oleh PDI Perjuangan.

Sedangkan Ahmad Luthfi-Taj Yasin didukung oleh koalisi gemuk KIM Plus yang mendukung Prabowo di Pilpres 2024.

Pilihan Editor: KPU Resmi Tetapkan Calon Cagub dan Cawagub Pilkada 2024, Daerah Mana Paling Keras Pertarungannya?

Berita terkait

Alasan KPU Batalkan Abdul Faris Umlati sebagai Cagub Papua Barat Daya

20 menit lalu

Alasan KPU Batalkan Abdul Faris Umlati sebagai Cagub Papua Barat Daya

KPU Provinsi Papua Barat Daya membatalkan pencalonan Abdul Faris Umlati sebagai gubernur di provinsi ke-38 itu.

Baca Selengkapnya

Gerindra Sebut Mesin Partai Kerja untuk Ahmad Luthfi di Pilkada Jateng

31 menit lalu

Gerindra Sebut Mesin Partai Kerja untuk Ahmad Luthfi di Pilkada Jateng

Ketua Gerindra Provinsi Jawa Tengah, Sudaryono, menyatakan bahwa sikap partainya jelas mendukung Calon Gubernur Ahmad Luthfi dari awal hingga sekarang.

Baca Selengkapnya

DKPP Kumpulkan 622 Penyelenggara Pemilu Jelang Pilkada 2024, Apa yang Dibahas?

55 menit lalu

DKPP Kumpulkan 622 Penyelenggara Pemilu Jelang Pilkada 2024, Apa yang Dibahas?

DKPP ingin penyelenggara pemilu memiliki frekuensi yang sama tentang pentingnya menjaga integritas demi terwujudnya Pilkada 2024 yang berintegritas.

Baca Selengkapnya

Puan Maharani Disebut akan Hadiri Kampanye Akbar Andika Perkasa-Hendrar Prihadi

2 jam lalu

Puan Maharani Disebut akan Hadiri Kampanye Akbar Andika Perkasa-Hendrar Prihadi

Dhito juga buka suara soal keterlibatan Puan Maharani dan Megawati Soekarnoputri selaku Ketua Umum PDIP dalam memenangkan Andika-Hendrar.

Baca Selengkapnya

Profil Iffa Rosita, Komisioner KPU yang Dilantik Presiden Prabowo Hari Ini

6 jam lalu

Profil Iffa Rosita, Komisioner KPU yang Dilantik Presiden Prabowo Hari Ini

Presiden Prabowo hari ini resmi melantik Iffa Rosita sebagai Komisioner KPU pengganti Hasyim Asy'ari. Bagaimana jejak karier Iffa?

Baca Selengkapnya

'Jagoan' PDIP di Pilgub Jakarta dan Jateng Unggul Versi Survei Litbang Kompas

8 jam lalu

'Jagoan' PDIP di Pilgub Jakarta dan Jateng Unggul Versi Survei Litbang Kompas

Survei Litbang Kompas menunjukkan elektabilitas Andika-Hendi dan Pramono-Rano unggul atas rivalnya di Pilkada Jakarta dan Jateng.

Baca Selengkapnya

Prabowo Lantik Iffa Rosita sebagai Komisioner KPU Pengganti Hasyim Asy'ari

9 jam lalu

Prabowo Lantik Iffa Rosita sebagai Komisioner KPU Pengganti Hasyim Asy'ari

Prabowo melantik anggota KPU melalui Keppres pengangkatan anggota KPU Nomor 108/P 2024.

Baca Selengkapnya

Prabowo Dikabarkan Lantik Anggota Kompolnas di Istana Hari Ini

11 jam lalu

Prabowo Dikabarkan Lantik Anggota Kompolnas di Istana Hari Ini

Presiden Prabowo Subianto dikabarkan akan melantik anggota Kompolnas hari ini. Presiden juga akan melantik anggota KPU dan Wakil Ketua DEN.

Baca Selengkapnya

Elektabilitas Andika Perkasa-Hendi Ungguli Luthfi-Taj Yasin, Jokowi Singgung Pemilih Bimbang

22 jam lalu

Elektabilitas Andika Perkasa-Hendi Ungguli Luthfi-Taj Yasin, Jokowi Singgung Pemilih Bimbang

Survei Litbang Kompas menunjukkan elektabilitas Andika Perkasa-Hendrar Prihadi 28,8 persen atau unggul 0,7 persen dari rivalnya Ahmad Luthfi-Taj Yasin

Baca Selengkapnya

Respons Andika Perkasa Setelah Unggul dari Ahmad Lutfi Sesuai Hasil Survei

1 hari lalu

Respons Andika Perkasa Setelah Unggul dari Ahmad Lutfi Sesuai Hasil Survei

Hasil survei terbaru sejumlah lembaga menunjukkan elektabilitas Andika Perkasa dan Hendi unggul dari Ahmad Lutfi dan Taj Yasin di Pilkada Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya