Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Jokowi Mantu, Tamu Bakal Dibagi dalam Lima Sesi  

image-gnews
Putra sulung Presiden Joko Widodo, Gibran Rakabuming dan calon istrinya Selvi Ananda saat konfrensi pers menjelang pernikahannya di gedung Graha Saba, Surakarta, Jawa Tengah, 14 April 2015. Meski tidak menyampaikan secara rinci kapan tanggal pernikahan akan dilaksanakan, Iriana memastikan waktu digelarnya pernikahan awal Juni 2015 nanti. Tempo/Bram Selo Agung
Putra sulung Presiden Joko Widodo, Gibran Rakabuming dan calon istrinya Selvi Ananda saat konfrensi pers menjelang pernikahannya di gedung Graha Saba, Surakarta, Jawa Tengah, 14 April 2015. Meski tidak menyampaikan secara rinci kapan tanggal pernikahan akan dilaksanakan, Iriana memastikan waktu digelarnya pernikahan awal Juni 2015 nanti. Tempo/Bram Selo Agung
Iklan

TEMPO.CO, Solo - Pernikahan Gibran, anak sulung Presiden Joko Widodo, dan Selvi Ananda bakal dihadiri oleh ribuan tamu undangan. Para tamu akan dibagi dalam lima sesi mengingat keterbatasan lokasi resepsi yang akan berlangsung di gedung Grha Sabha, 11 Juni 2015.

Menurut Wali Kota Surakarta yang juga menjadi panitia acara, F.X. Hadi Rudyatmo, mengatakan bahwa resepsi akan berlangsung pada siang hingga malam hari. "Saya bertugas untuk mengurusi tamu yang berasal dari dalam Kota Solo," katanya, Senin, 1 Juni 2015.

Menurut dia, sekitar 4.000 tamu dari dalam Kota Solo diundang untuk menghadiri acara tersebut. Acara pada siang hari itu akan terbagi dalam tiga sesi.

Sejumlah 1.500 orang diundang untuk hadir pada pukul 10.00 WIB hingga 11.00 WIB. selanjutnya, 500 undangan akan hadir di sesi kedua yang akan berlangsung pada pukul 11.00 WIB hingga 12.00 WIB. Sesi terakhir pada siang hari berlangsung pukul 12.00 WIB hingga 13.00 WIB yang akan dihadiri oleh 1.500 orang.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sedangkan resepsi pada malam hari akan dibagi dalam dua sesi, akan dihadiri oleh tamu VIP dan tokoh-tokoh nasional. Hanya saja, Rudyatmo mengaku tidak mengetahui siapa saja yang diundang pada malam hari. "Saya hanya mengurusi tamu lokal," katanya menegaskan.

Menurut Rudyatmo, hingga saat ini undangan untuk acara tersebut belum disebar. "Mungkin nanti dikirim menjelang acara berlangsung," katanya.

AHMAD RAFIQ

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Kunjungan Kerja Gibran Rakabuming di Solo, Tinjau Proyek Dana Hibah UEA 2024

2 hari lalu

Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka (kedua kiri) dan pewakilan kedutaan Uni Emirat Arab (UEA) Sultan Obaid Al-Kaabi (kanan) meninjau fasilitas Rumah Sakit Kardiologi di Solo, Jawa Tengah, Sabtu, 2 November 2024. Kunjungan tersebut dalam rangka melihat progres dan kesiapan rumah sakit Kardiologi yang dibangun dari dana hibah UEA dan ditargetkan mulai beroperasi akhir tahun 2024. ANTARA/Mohammad Ayudha
Kunjungan Kerja Gibran Rakabuming di Solo, Tinjau Proyek Dana Hibah UEA 2024

Wakil Presiden, Gibran Rakabuming Raka meninjau sejumlah lokasi proyek pembangunan yang mendapatkan kucuran dana hibah dari Uni Emirat Arab


Gibran Ambil Alih Tugas Presiden Prabowo yang Melawat ke Luar Negeri, Hasan Nasbi: Tak Ada Istilah Plt Presiden

5 hari lalu

Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka saat memimpin sidang perdana Kabinet Merah Putih di Kantor Presiden, Komplek Istana Kepresidenan, Jakarta, Rabu, 23 Oktober 2024. TEMPO/Subekti.
Gibran Ambil Alih Tugas Presiden Prabowo yang Melawat ke Luar Negeri, Hasan Nasbi: Tak Ada Istilah Plt Presiden

Presiden Prabowo diagendakan melakukan lawatan ke luar negeri selama 2 pekan yang dimulai pada 8 November 2024 yakni ke Beijing, Cina.


Kunjungan Kerja Perdana Gibran ke Solo: Meninjau Proyek dan Bertanding Sepak Bola

5 hari lalu

Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka menyapa warga di sekitar kompleks Akademi Militer atau Akmil Magelang, Jawa Tengah, pada Ahad, 27 Oktober 2024. TEMPO/Daniel A. Fajri
Kunjungan Kerja Perdana Gibran ke Solo: Meninjau Proyek dan Bertanding Sepak Bola

Pemerintah Kota Solo menggelar rapat berbasis online bersama Sekretariat Wakil Presiden (Setwapres) sehubungan dengan rencana kunjungan kerja Gibran.


Menteri KPK/BKKBN Lapor Upaya Percepatan Penurunan Stunting ke Wapres

6 hari lalu

Menteri Kependudukan dan Pembangunan Keluarga/Kepala BKKBN Wihaji memenuhi panggilan Wakil Presiden (Wapres) Gibran Rakabuming Raka, untuk memberikan laporan terkait percepatan penurunan stunting di Kantor Wapres, di Jalan Merdeka Utara, Jakarta Pusat, Selasa, 29 Oktober 2024. Dok. BKKBN
Menteri KPK/BKKBN Lapor Upaya Percepatan Penurunan Stunting ke Wapres

BKKBN harus memberikan laporan kepada wakil presiden minimal dua kali dalam setahun terkait Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 72 Tahun 2021 tentang Percepatan Penurunan Stunting.


BEM FISIP Unair Dibekukan Dekanat, TAUD: Represi dan Bertentangan dengan Hukum

8 hari lalu

Karangan Bunga Prabowo - Gibran yang dibuat oleh BEM FISIP Unair. Foto: dok BEM Fisip Unair
BEM FISIP Unair Dibekukan Dekanat, TAUD: Represi dan Bertentangan dengan Hukum

Pembekuan BEM FISIP Unair dinilai represif dan akan menimbulkan iklim ketakutan di masyarakat.


Gugatan PDIP Soal PKPU Gibran Ditolak Hakim PTUN, Begini Kronologinya

11 hari lalu

Suasana sidang gugatan Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan atau PDIP pelanggaraan penyelenggaraan Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 terhadap KPU RI pada Kamis, 18 Juli 2024 di ruang sidang Kartika, Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Jakarta. TEMPO/Desty Luthfiani
Gugatan PDIP Soal PKPU Gibran Ditolak Hakim PTUN, Begini Kronologinya

Gugatan PDIP terkait syarat usia calon wakil presiden dalam PKPU Gibran ditolak hakim PTUN karena dianggap tidak memiliki dasar hukum yang kuat.


Tandai Komentar Sindiran di Instagram, Gibran Disebut Sengaja agar Dibela Pendukungnya

12 hari lalu

Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka meninjau pembangunan proyek LRT Fase 1B Velodrome-Manggarai di Jakarta, Selasa, 22 Oktober 2024. Gibran pun mengingatkan pentingnya ketepatan waktu dalam penyelesaian proyek ini, dengan target operasional di Agustus 2026. Instagram/gibran_rakabuming
Tandai Komentar Sindiran di Instagram, Gibran Disebut Sengaja agar Dibela Pendukungnya

Wapres Gibran kembali menjadi sorotan usai menandai komentar hujatan di Instagram.


Jejak Karier dan Pendidikan Sugiono, Menteri Luar Negeri RI di Kabinet Prabowo

13 hari lalu

Menteri Luar Negeri (Menlu) Sugiono saat ditemui di Gedung Pancasila, Kompleks Kementerian Luar Negeri, Jakarta Pusat pada Senin, 21 Oktober 2024. Tempo/Savero Aristia Wienanto
Jejak Karier dan Pendidikan Sugiono, Menteri Luar Negeri RI di Kabinet Prabowo

Prabowo menunjuk Sugiono, anak ideologisnya sebagai menteri luar negeri.


Ini Kegiatan Pertama Gibran Setelah Jadi Wakil Presiden

14 hari lalu

Wakil Presiden (Wapres) Gibran Rakabuming Raka meninjau proyek MRT Jakarta Fase 2 di Jakarta Pusat, Senin, 21 Oktober 2024. Instagaram/gibran_rakabuming
Ini Kegiatan Pertama Gibran Setelah Jadi Wakil Presiden

Setelah menjabat sebagai wakil presiden, ini kegiatan pertama yang dilakukan Gibran. Mulai dari menerima tamu negara hingga meninjau proyek MRT.


Ekspresi Gibran saat Pelantikan Dinilai Sedih, Pakar Gestur Ungkap Kemungkinan Penyebab

15 hari lalu

Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka saat mengucapkan sumpah jabatan dalam Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden 2024-2029 di Gedung Nusantara, Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Minggu, 20 Oktober 2024. Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka dilantik menjadi Presiden dan Wakil Presiden masa jabatan 2024-2029. TEMPO/M Taufan Rengganis
Ekspresi Gibran saat Pelantikan Dinilai Sedih, Pakar Gestur Ungkap Kemungkinan Penyebab

Pakar gestur mengatakan ekspresi Gibran saat pelantikan wapres lebih dominan menunjukkan emosi sedih dan hanya sedikit menampilkan emosi bahagia.