Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Polisi Bilang Bukan Pemerkosaan di Bawah Umur, tapi...  

Editor

Zed abidien

image-gnews
Ilustrasi pemerkosaan/pelecehan. (pustakadigital)
Ilustrasi pemerkosaan/pelecehan. (pustakadigital)
Iklan

TEMPO.CO, Semarang - Kepala Kepolisian Resor Kota Besar Semarang, Komisaris Besar Burhanudin, membantah terjadi pemerkosaan terhadap anak di bawah umur di wilayah kerjanya. Ia memastikan yang terjadi adalah persetubuhan anak di bawah umur.

“Korbannya PL, usianya masih anak-anak, 12 tahun,” kata Burhanudin saat ditemui di kantornya, Selasa, 31 Mei 2016.

Burhanudin menjelaskan bahwa pihaknya sudah menahan enam pelaku yang sedang dalam pendalaman. “Mereka (para pelaku) juga rata-rata masih anak-anak,” kata Burhanudin.

Catatan kepolisian, dari enam pelaku, hanya satu berusia dewasa, yakni berinisial WA yang berusia 36 tahun, sedangkan lima lainnya IQ, RI, AF, UP, dan NM berusia antara 16 hingga 18 tahun. Hasil penyelidikan menunjukkan korban PL mau melakukan hubungan badan karena awalnya dirayu agar mau mengikuti para tersangka. Burhanudin juga membantah korban sebelumnya telah diberi minuman memabukkan.

Burhanudin menyatakan bakal menjerat para tersangka dengan Undang-Undang Perlindungan Anak. Selain itu, pihaknya masih terus mengembangkan kasus tersebut karena kemungkinan besar ada tersangka lain. "Pelaku anak pengangguran dan putus sekolah, tak ada kegiatan, sehingga suka-suka dia. Sedangkan yang juga anak-anak karena bergaul dengan para pelaku,” katanya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Wakil Wali Kota Semarang, Hevarita Gunaryanti Rahayu, menyatakan pemerintah melakukan pendampingan medis, psikis, dan pendidikan korban. “Korban juga sakit. Ini sedang menunggu visum ke dokter Rumah Sakit Kariadi,” kata Hevarita.

Hevarita Gunaryanti Rahayu—sering dipanggil Ita—menyatakan Pemerintah Kota Semarang tak lepas tangan dalam kasus yang menimpa anak-anak tersebut. Menurut dia, pemerintah sudah mendampingi sejak pekan lalu saat ada pengaduan ke kepolisian. “Tapi tidak diekspos, takut pelaku lari,” kata Ita.

Ia mengimbau kasus pelecehan seksual terhadap anak yang menimpa salah satu warga Kota Semarang itu menjadi pelajaran bagi orang tua. Hal itu berkaitan dengan kondisi korban yang ternyata berasal dari keluarga broken home. “Pemerintah tak henti mengimbau, harus ada perhatian orang tua. Karena kejadian malam hari, orang tua harus monitor anaknya kenapa tak pulang saat jam istirahat,” katanya.

EDI FAISOL

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Pondok Pesantren di Lombok Barat Dirusak Warga, Diduga Terjadi Pelecehan Santriwati

5 hari lalu

Ilustrasi kekerasan seksual. Freepik.com
Pondok Pesantren di Lombok Barat Dirusak Warga, Diduga Terjadi Pelecehan Santriwati

Pimpinan pondok pesantren NQW di Lombok Barat diduga melakukan pelecehan terhadap 5 santriwati


Alasan Golkar dan PKS Berkoalisi dalam Pilkada 2024 Kota Semarang

5 hari lalu

Ketua DPD Partai Golkar Kota Semarang Erry Sadewo bersalaman dengan Ketua DPD Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Kota Semarang Suharsono, di Kantor DPD PKS Kota Semarang, Senin 6 Mei 2024. ANTARA/HO-PKS
Alasan Golkar dan PKS Berkoalisi dalam Pilkada 2024 Kota Semarang

Yoyok Sukawi mendaftar sebagai bakal calon Wali Kota Semarang ke Partai Demokrat di Pilkada 2024.


Pilkada 2024 Kota Semarang: PKS dan Golkar Jajaki Koalisi, Demokrat Usung Yoyok Sukawi

7 hari lalu

Ketua DPD Partai Golkar Kota Semarang Erry Sadewo bersalaman dengan Ketua DPD Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Kota Semarang Suharsono, di Kantor DPD PKS Kota Semarang, Senin 6 Mei 2024. ANTARA/HO-PKS
Pilkada 2024 Kota Semarang: PKS dan Golkar Jajaki Koalisi, Demokrat Usung Yoyok Sukawi

PKS dan Golkar Kota Semarang jajaki koalisi untuk memenuhi syarat 20 persen kursi legislatif guna mengusung calon di Pilkada 2024.


10 Makanan Khas Kota Semarang yang Wajib Dicoba: Yang Manis Hingga Asin

11 hari lalu

tokoindonesia.com
10 Makanan Khas Kota Semarang yang Wajib Dicoba: Yang Manis Hingga Asin

Wingko babat merupakan makanan tradisional dari area Kota Semarang. Kudapan dari parutan kelapa, tepung beras ketan dan gula ini cocok buat ngeteh.


Berusia 477 Tahun, Berikut Sejarah Kota Semarang Hingga Peristiwa Pertempuran Lima Hari

12 hari lalu

Dua orang wisatawan duduk di depan bangunan Lawang Sewu, di Semarang, Jawa Tengah, 24 september 2018. Dahulu gedung ini  merupakan kantor Nederlands-Indische Spoorweg Maatschappij atau NIS yang dibangun pada tahun 1904 dan selesai pada tahun 1907. Tempo/Rully Kesuma
Berusia 477 Tahun, Berikut Sejarah Kota Semarang Hingga Peristiwa Pertempuran Lima Hari

Sejarah Kota Semarang bermula pada abad ke-8 M, bagian dari kerajaan Mataram Kuno bernama Pragota, sekarang menjadi Bergota menjadi pelabuhan.


Datang ke Semarang Jangan Lupa Beli 10 Oleh-oleh Khas Ini

25 hari lalu

Lumpia isi tahu udang menjadi salah satu jenis gorengan yang tetap sehat untuk menu buka puasa/Foto: Tupperware
Datang ke Semarang Jangan Lupa Beli 10 Oleh-oleh Khas Ini

Selain terkenal destinasi wisatanya, Semarang memiliki ikon oleh-oleh khas seperti wingko dan lumpia. Apa lagi?


10 Perilaku Pasangan yang Merendahkan Anda dan Hubungan, Jangan Ditoleransi

51 hari lalu

Ilustrasi pasangan cemburu. Freepik.com
10 Perilaku Pasangan yang Merendahkan Anda dan Hubungan, Jangan Ditoleransi

Anda sering terluka atau mempertanyakan harga diri. Berikut perilaku pasangan yang menjadi sinyal Anda harus bersikap tegas dalam hubungan.


Tanggapan Pihak Johnny Depp atas Tuduhan Pelecehan Verbal dari Lawan Mainnya

53 hari lalu

Aktor dan produser Johnny Depp hadir dalam sesi pemotretan untuk mempromosikan film dokumenter
Tanggapan Pihak Johnny Depp atas Tuduhan Pelecehan Verbal dari Lawan Mainnya

Tanggapan Johnny Depp setelah dituduh melakukan pelecehan verbal terhadap lawan mainnya di lokasi syuting film Blow yang dirilis 23 tahun lalu.


Mantan Produser Nickelodeon Minta Maaf Atas Perilakunya yang Diungkap Serial Quiet On Set

55 hari lalu

Dan Schneider, mantan produser Nickelodeon. Foto: YouTube DanWarp
Mantan Produser Nickelodeon Minta Maaf Atas Perilakunya yang Diungkap Serial Quiet On Set

Mantan Produser Nickelodeon, Dan Schneider terseret kasus pelecehan, seksisme, rasisme, dan perlakuan tidak pantas terhadap artis cilik.


Sepekan Banjir Semarang, Sejumlah Kelurahan Masih Terendam

56 hari lalu

Foto udara suasana jalur kereta api dan areal stasiun yang terendam banjir di Stasiun Tawang, Semarang, Jawa Tengah, Kamis, 14 Maret 2024. Banjir yang merendam stasiun dengan ketinggian air dari 30 cm - 100 cm akibat intensitas hujan tinggi sejak Rabu (13/3/2024) di daerah itu menyebabkan pelayanan kereta api terganggu serta sejumlah rute perjalanan kereta api dibatalkan dan dialihkan ke rute kota lain baik kedatangan mapupun keberangkatan. ANTARA /Makna Zaezar
Sepekan Banjir Semarang, Sejumlah Kelurahan Masih Terendam

Sepekan setelah banjir Semarang, posko pengungsian sudah ditutup. Namun, masih ada genangan di beberapa kelurahan.