Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ujian Selesai, Puluhan Kepala Sekolah Pelesir ke Thailand  

image-gnews
TEMPO/ Imam Yunni
TEMPO/ Imam Yunni
Iklan

TEMPO.CO, Kediri – Kepala Dinas Pendidikan Kota Kediri, kepala sekolah menengah atas, dan kepala sekolah menengah kejuruan diam-diam melancong ke Thailand pada 18-22 April 2016. Kepergian mereka ditengarai untuk refreshing seusai pelaksanaan ujian nasional.

Rombongan yang berjumlah puluhan itu dipimpin Kepala Dinas Pendidikan Kota Kediri Siswanto. “Berangkat ke sana selama lima hari bersama para kepala sekolah SMA,” kata Mohamad Atrup, Ketua Dewan Pendidikan Kota Kediri, kepada Tempo, Sabtu, 23 April 2016.

Atrup mengetahui kepergian Siswanto dan kawan-kawan lantaran sempat diajak ikut. Namun dia menolak dengan alasan sedang sibuk mengajar di kampus Universitas Nusantara PGRI Kediri.

Atrup tidak tahu agenda kunjungan tersebut. Dia juga terlihat kikuk saat ditanya apakah kunjungan itu berkaitan dengan tugas kedinasan ataukah hanya pelesiran. Atrup pun tak tahu pasti apakah kunjungan itu dibiayai anggaran pendapatan dan belanja daerah atau uang pribadi. “Ini kan SMA sudah selesai ujian nasional, bisa jadi tujuannya untuk refreshing,” katanya.

Saat dihubungi melalui telepon, Siswanto membenarkan sedang ke Thailand. Menurut dia kunjungan itu dalam rangka tugas dinas dan ada surat dinas resmi. “Besok Senin saja saya jelaskan di kantor,” katanya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Informasi yang diperoleh Tempo, kepergian rombongan itu tak hanya diikuti kepala dinas dan kepala sekolah saja, melainkan juga istri dan keluarga mereka.

Sejumlah masyarakat mengecam kunjungan pejabat yang tidak jelas tujuannya itu. Mereka dituding tidak sensitif terhadap perekonomian yang tengah terpuruk akibat kenaikan harga kebutuhan pokok. Badan Pusat Statistik Kota Kediri merilis saat ini terjadi inflasi sebesar 0,09 persen.

Inflasi di Kota Kediri ini bahkan ditetapkan tertinggi di antara enam kota di Jawa Timur yang mengalami inflasi. “Kok masih ada pejabat ngelencer ke luar negeri dalam situasi sekarang,” kata Yatimin, pekerja serabutan di Kecamatan Mojoroto, Kota Kediri.

HARI TRI WASONO

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Vladimir Putin Disebut Akan Kunjungan Kerja ke Vietnam

1 jam lalu

Presiden Rusia Vladimir Putin menghadiri upacara minum teh bersama Presiden Cina Xi Jinping di taman Zhongnanhai Beijing, Cina 16 Mei 2024. Sputnik/Mikhail Metzel/Pool via REUTERS
Vladimir Putin Disebut Akan Kunjungan Kerja ke Vietnam

Vladimir Putin akan melakukan kunjungan kerja pada pekan ini ke Vietnam selama dua hari


Duta Besar Australia Kunjungan Kerja ke Padang Luncurkan #AussieBanget Corner

2 hari lalu

Duta Besar Australia untuk Indonesia Penny Williams PSM mengunjungi Padang, Sumatera Barat pada 13 Juni 2024. Sumber: dokumen Kedutaan Besar Australia di Jakarta
Duta Besar Australia Kunjungan Kerja ke Padang Luncurkan #AussieBanget Corner

Duta Besar Australia untuk Indonesia Penny Williams PSM kunjungan kerja ke Padang, Sumatera Barat pada 13 Juni 2024


Deputi Dirjen ILO Kunjungan Kerja ke Indonesia

2 hari lalu

Deputi Direktur Jenderal Organisasi Perburuhan Internasional (ILO) Celeste Drake. Sumber: dokumen ILO
Deputi Dirjen ILO Kunjungan Kerja ke Indonesia

Kunjungan kerja ke Indonesia dan Asia ini yang pertama bagi Deputi Dirjen ILO sejak dia mengemban tugasnya di Jenewa pada Agustus 2023.


Setelah Indonesia, PM Singapura Lawrence Wong Kunjungan Kerja ke Malaysia dan Brunei

6 hari lalu

Menteri Keuangan Singapura dan Wakil Perdana Menteri Lawrence Wong. Sonny Tumbelaka/Pool via REUTERS/File Fo
Setelah Indonesia, PM Singapura Lawrence Wong Kunjungan Kerja ke Malaysia dan Brunei

PM Singapura Lawrence Wong akan bertolak ke Malaysia dan Brunei Darussalam sebagai bagian dari rangkaian kunjungan di Asia Tenggara.


Menteri Pertahanan Amerika Serikat Kunjungan Kerja Singkat ke Kamboja

12 hari lalu

Lloyd Austin, Menteri Pertahanan Amerika Serikat. Sumber: Reuters
Menteri Pertahanan Amerika Serikat Kunjungan Kerja Singkat ke Kamboja

Menteri Pertahanan Amerika Serikat Lloyd Austin kunjungan kerja singkat ke Kamboja dengan harapan bisa menyaingi beberapa kemajuan Cina di Kamboja


Raja Salman Sakit Radang Paru-paru

27 hari lalu

Raja Salman tiba di Bandara Haneda, Tokyo, Jepang, 12 Maret 2017. AP/Shizuo Kambayashi
Raja Salman Sakit Radang Paru-paru

Setelah melakukan tes kesehatan, Raja Salman akan menjalani pengobatan radang paru-paru dengan antibiotik sampai sembuh.


Bertolak ke Sultra, Jokowi Bakal Resmikan Jalan hingga Bendungan

36 hari lalu

Presiden Joko Widodo atau Jokowi bersepeda di hari bebas kendaraan bermotor alias car free day (CFD) kawasan Bundaran Hotel Indonesia, Jakarta Pusat, Ahad, 12 Mei 2024. Selain bersepeda, Jokowi juga menyapa serta menerima ajakan berswafoto masyarakat. Foto: Sekretariat Presiden
Bertolak ke Sultra, Jokowi Bakal Resmikan Jalan hingga Bendungan

Jokowi dan rombongan direncanakan mendarat di Pangkalan TNI Haluoleo, Kabupaten Konawe Selatan pada Ahad sore.


Retno Marsudi Kunjungan Kerja ke SD Wutung di Perbatasan Indonesia-Papua Nugini

39 hari lalu

Menteri Luar Negeri RI Retno Marsudi menerima kunjungan timpalannya dari Papua Nugini Justin Tkatchenko di gedung Kementerian Luar Negeri, Jakarta pada Selasa, 21 Maret 2023. Dok: Kemlu RI
Retno Marsudi Kunjungan Kerja ke SD Wutung di Perbatasan Indonesia-Papua Nugini

Retno Marsudi menjelaskan SD Wutung di kawasan perbatasan RI-Papua Nugini milik Papua Nugini, namun direnovasi dengan bantuan Indonesia


Cina Perpanjang Kebijakan Bebas Visa ke 12 Negara Usai Xi Jinping Lawatan ke Prancis

39 hari lalu

Ilustrasi visa (Pixabay)
Cina Perpanjang Kebijakan Bebas Visa ke 12 Negara Usai Xi Jinping Lawatan ke Prancis

Cina memperpanjang kebijakan bebas visa untuk 12 negara di Eropa dan Asia setelah kunjungan kerja Presiden Xi Jinping ke Prancis


Saksi Akui Diminta Sewa Pesawat Rp 1,4 Miliar untuk Kunjungan Kerja Syahrul Yasin Limpo ke Maluku dan Anggarkan Beli 12 Sapi Kurban

40 hari lalu

Terdakwa mantan Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo mengikuti sidang lanjutan, di Pengadilan Tipikor, Jakarta, Senin, 6 Mei 2024. Sidang ini beragenda pemeriksaan keterangan saksi yakni empat pejabat di Kementerian Pertanian yang dihadirkan oleh Jaksa Penuntut Umum KPK dalam perkara dugaan tindak pidana korupsi terkait penyalahgunakan kekuasaan dengan memaksa memberikan sesuatu untuk proses lelang jabatan dalam pengadaan barang dan jasa serta penerimaan gratifikasi di lingkungan Kementerian Pertanian. TEMPO/Imam Sukamto
Saksi Akui Diminta Sewa Pesawat Rp 1,4 Miliar untuk Kunjungan Kerja Syahrul Yasin Limpo ke Maluku dan Anggarkan Beli 12 Sapi Kurban

Hermanto diminta untuk menyediakan uang di luar anggaran Kementerian Pertanian untuk membeli sapi kurban buat Syahrul Yasin Limpo.