Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Menteri Luar Negeri Lantik 11 Konsul Jenderal RI

image-gnews
Marty Natalegawa. REUTERS/Luong Thai Linh
Marty Natalegawa. REUTERS/Luong Thai Linh
Iklan

TEMPO Interaktif, Jakarta - Menteri Luar Negeri, Marty Natalegawa hari ini melantik sebelas Konsul Jenderal Republik Indonesia, Jumat (30/7). Kepada para Konsul Jenderal tersebut Marty berpensan  agar mereka selalu memberi kontribusi dalam memberikan perlindungan warga negara Indonesia serta meningkatkan peran dan citra Indonesia di dunia internasional.

"Kini para Konsul Jenderal memiliki peluang untuk berkontribusi nyata," kata Marty dalam sambutannya di depan para konsull, di Gedung Pancasila, Kompleks Kementerian Luar Negeri, Jakarta, Jumat (30/7). Marty yakin,  hal tersebut dapat dicapai dengan tetap mempertahankan profesionalitas kerja. "Juga penting untuk selalu menciptakan suasana kerja kerja yang penuh kebersamaan dan kenyamanan," kata Marty.

Sebelas Konsul Jenderal ini diangkat berdasarkan Keputusan Presiden nomor 44/M Tahun 2010.
Kesebelas Konsul Jenderal yang dilantik itu  adalah:
1. Damos Dumoli Agusman, S.H., M.A. Sebagai Konsul Jenderal RI di Frankfurt, Jerman.
2. Dra. Marina Estella Anwar Bey sebagai Konsul Jenderal RI di Hamburg, Jerman.
3. Edi Yusup, S.E., M.A. Sebagai Konsul Jenderal RI di Guangzhou, Cina.
4. Teguh Wardoyo, S.H. Sebagai Konsul Jenderal RI di Hongkong, Cina.
5. Drs. Bambang Tarsanto Sumosutargio, M.Si. Sebagai Konsul Jenderal RI di Ho Chi Minh City, Vietnam.
6. Al Busyra Basnur, S.H., LL.M. Sebagai Konsul Jenderal RI di Houston, Amerika Serikat.
7. Drs. Hadi Martono sebagai Konsul Jenderal RI di Los Angeles, Amerika Serikat.
8. Drs. Chilman Arisman sebagai Konsul Jenderal RI di Penang, Malaysia.
9. Drs. Rossalis Rusman Adenan, M.B.A. Sebagai Konsul Jenderal RI di Karachi, Pakistan.
10. Drs. Ade Sukendar sebagai Konsul Jenderal RI di Noumea, Kaledonia Baru.
11. Gary Rachman Makmun Jusuf, M.A. Sebagai Konsul Jenderal RI di Sidney, Australia.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan


Pingit Aria

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Taliban Tunjuk Dubes untuk Uni Emirat Arab Pertama Kalinya

6 hari lalu

Anggota Taliban konvoi saat merayakan dua tahun kekuasaannya di Kabul, Afghanistan, 15 Agustus 2023.  Taliban merayakan ulang tahun kedua mereka kembali berkuasa, pengambilalihan Kabul dan pembentukan apa yang mereka katakan sebagai keamanan di seluruh negeri di bawah sistem Islam. REUTERS/Ali Khara
Taliban Tunjuk Dubes untuk Uni Emirat Arab Pertama Kalinya

Taliban menngirim duta besarnya untuk Uni Emirat Arab. Sebelumnya Taliban telah mengirim dubes ke Cina.


Duta Besar Sergei Tolchenov Tanggapi Isu Turis Rusia Banyak Berulah di Bali

7 hari lalu

Duta Besar Rusia untuk Indonesia Sergei Tolchenov usai konferensi pers di kediamannya di Jakarta Selatan, Selasa, 20 Agustus 2024. TEMPO/Nabiila Azzahra A.
Duta Besar Sergei Tolchenov Tanggapi Isu Turis Rusia Banyak Berulah di Bali

Duta Besar Rusia untuk Indonesia Sergei Tolchenov mengaku yakin bahwa bukan hanya turis Rusia yang berulah di Bali.


Duta Besar Turki untuk Indonesia Ucapkan Selamat atas HUT RI ke-79

11 hari lalu

Duta Besar Turki untuk Indonesia Talip Kucukcan. sumber : ANTARA
Duta Besar Turki untuk Indonesia Ucapkan Selamat atas HUT RI ke-79

Duta Besar Turki untuk Indonesia mengucapkan selamat atas HUT RI ke-79 RI dan optimis dengan hubungan kedepan kedua negara.


Duta Besar AS yang Baru Kamala Lakhdhir Serahkan Surat Kepercayaan kepada Presiden Jokowi

20 hari lalu

Duta Besar AS untuk Republik Indonesia yang baru Kamala Shirin Lakhdhir menyerahkan surat kepercayaannya kepada Presiden RI Joko Widodo pada 8 Agustus 2024. Sumber: Sekretariat Presiden RI
Duta Besar AS yang Baru Kamala Lakhdhir Serahkan Surat Kepercayaan kepada Presiden Jokowi

Kamala Shirin Lakhdhir menyerahkan surat kepercayaannya kepada Presiden RI Joko Widodo sebagai Duta Besar Amerika Serikat yang baru untuk Indonesia


Jokowi Terima Surat Kepercayaan Duta Besar AS hingga Rusia di Istana

20 hari lalu

Presiden Jokowi menerima surat kepercayaan dari sepuluh duta besar luar biasa dan berkuasa penuh (LBBP) negara-negara sahabat di Istana Merdeka, Jakarta, pada Kamis, 8 Agustus 2020. TEMPO/Daniel A. Fajri
Jokowi Terima Surat Kepercayaan Duta Besar AS hingga Rusia di Istana

Penyerahan surat kepercayaan 10 diplomat negara sahabat menandai dimulainya penugasan resmi para duta besar di Indonesia.


Diplomat Palestina Samakan Serangan Israel di Gaza dengan Bom Atom Hiroshima

21 hari lalu

Orang-orang berdoa di depan cenotaph untuk para korban bom atom 1945, pada peringatan bom atom pertama di dunia, di Peace Memorial Park di Hiroshima, Jepang barat, dalam foto yang diambil oleh Kyodo pada 6 Agustus,  2023. Kredit wajib Kyodo/melalui REUTERS
Diplomat Palestina Samakan Serangan Israel di Gaza dengan Bom Atom Hiroshima

Diplomat tertinggi Palestina di Jepang, Waleed Siam menarik kesamaan antara bom atom Hiroshima oleh AS dan serangan Israel di Jalur Gaza.


Nagasaki Tak Undang Israel, Dubes AS dan Inggris Boikot Peringatan Bom Atom Jepang ke-79

21 hari lalu

Arsip Foto - Seorang wanita berdoa bagi korban bom atom 1945 di depang Patung Perdamaian sebelum upacara peringatan 70 tahun pengeboman, di Taman Perdamaian Nagasaki, Jepang. REUTERS/Toru Hanai
Nagasaki Tak Undang Israel, Dubes AS dan Inggris Boikot Peringatan Bom Atom Jepang ke-79

Wali Kota Nagasaki Shiro Suzuki mengatakan bahwa duta besar Israel Gilad Cohen tidak diundang karena risiko kemungkinan protes atas konflik Gaza


New York Times Sebut Bom Picu Pembunuhan Ismail Haniyeh, Ini Jawaban Dubes Iran

25 hari lalu

Duta Besar Palestina untuk Indonesia Zuhair Al-Shun (kanan) bersiap salat gaib atas tewasnya Pejuang Palestina dan mantan Perdana Menteri Otoritas Nasional Palestina Ismail Haniyeh, di Masjid Istiqlal, Jumat, 2 Agustus 2024. Imam Besar Masjid Istiqlal Nasaruddin Umar mengajak seluruh jemaah untuk menggelar salat gaib bagi pemimpin Hamas Ismail Haniyeh yang meninggal dunia karena dibunuh Israel di Iran. TEMPO/Subekti.
New York Times Sebut Bom Picu Pembunuhan Ismail Haniyeh, Ini Jawaban Dubes Iran

New York Times mengatakan bahwa ledakan yang menewaskan Ismail Haniyeh dipicu bom yang telah diselundupkan dua bulan sebelumnya di kamar tempat ia menginap di Teheran.


Dubes Iran: Pembunuhan Ismail Haniyeh Penghinaan terhadap Kehormatan Iran

25 hari lalu

Konferensi pers setelah salat gaib di Masjid Istiqlal, Jakarta Pusat pada Jumat, 2 Agustus 2024 untuk pemimpin politik Hamas Ismail Haniyeh yang tewas di Iran. TEMPO/Nabiila Azzahra A.
Dubes Iran: Pembunuhan Ismail Haniyeh Penghinaan terhadap Kehormatan Iran

Duta Besar Iran untuk Indonesia Mohammad Boroujerdi mengatakan Iran akan membalas pembunuhan petinggi Hamas Ismail Haniyeh di Teheran.


Wakil Dubes Turki Dipanggil Israel, Kibarkan Bendera Setengah Tiang untuk Ismail Haniyeh di Tel Aviv

26 hari lalu

Para jamaah menghadiri salat jenazah untuk mendiang pemimpin Hamas Ismail Haniyeh pada hari pemakaman Haniyeh, di Masjid Imam Muhammad ibn Abd al-Wahhab, di Doha, Qatar, 2 Agustus 2024. REUTERS
Wakil Dubes Turki Dipanggil Israel, Kibarkan Bendera Setengah Tiang untuk Ismail Haniyeh di Tel Aviv

Kemlu Israel panggil Wakil Dubes Turki setelah kedutaan Turki di Tel Aviv menurunkan benderanya setengah tiang atas pembunuhan Ismail Haniyeh