Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Mubadala Energy di Indonesia

image-gnews
Iklan

INFO NASIONAL – Mubadala Energy, perusahaan energi yang berasal dari Abu Dhabi, United Arab Emirates (UAE), dimiliki sepenuhnya oleh Pemerintah Abu Dhabi, merupakan anak perusahaan dari Mubadala Investment Company (Mubadala). Perusahaan mengoperasikan asetnya di 11 negara yang berfokus pada Timur Tengah dan Afrika Utara, Rusia dan Asia Tenggara. Produksi dari total working interest adalah setara 500,000 barel minyak per hari (BOEPD).

Di Indonesia, Mubadala Energy adalah Kontraktor Kontrak Kerja Sama (KKKS) Blok Sebuku yang berlokasi di Selat Makassar, sedangkan Blok Andaman I dan South Andaman di lepas pantai Pulau Sumatra bagian utara. Kontrak Kerja Sama (KKS) berada di bawah naungan Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas), dan disupervisi oleh Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM).

Mubadala Energy bukanlah pemain baru di industri minyak dan gas bumi di Indonesia. Perusahaan ini telah mengoperasikan lapangan gas Ruby secara aman dan andal, sejak akhir Oktober 2013. Gas yang telah diproduksi dari lapangan gas Ruby lebih dari 290 bcf dan saat ini telah memasuki masa end of life. Seluruh gas yang di produksi dari lapangan tersebut adalah untuk memenuhi kebutuhan pasar domestik.

Mubadala Energy juga telah berhasil mencatatkan pencapaian 10 juta lebih jam kerja tanpa Lost Time Injury (LTI) sejak Agustus 2013. Selain itu Mubadala Energy juga menerima berbagai penghargaan bergengsi dari pemerintah seperti:

  • Patra Nirbhaya Karya Utama tahun 2015 dari Kementrian ESDM
  • Penghargaan Kecelakaan Nihil tahun 2016 dari Kementrian Ketenagakerjaan
  • Patra Nirbhaya Karya Utama tahun 2017 dari Kementrian ESDM
  • Zero Accident Disnakertrans Kotabaru periode 2017 dari Gubernur Kalimantan Selatan
  • Patra Nirbhaya Karya Utama tahun 2018 dari Kementrian ESDM
  • PROPER Biru 2017-2018 dari Kemetrian LHK
  • Patra Nirbhaya Karya Utama Adinugraha I tahun 2019 dari Kementrian ESDM
  • PROPER hijau tahun 2019-2020 dari Kementrian LHK
  • Zero Accident Disnakertrans Kotabaru periode 2020 dari Gubernur Kalimantan Selatan
  • Patra Nirbhaya Karya Utama Adinugraha II tahun 2021 dari Kementrian ESDM
  • Patra Nirbhaya Karya Raksa Madya tahun 2021
  • PROPER hijau tahun 2020 - 2021 dari Kementrian LHK
  • Zero Accident Disnakertrans Kotabaru periode 2021 dari Gubernur Kalimantan Selatan
  • P2 Covid-19 Di Tempat Kerja Tahun 2021 dari Provinsi Kalimantan Selatan
  • Subroto Award tahun 2021
  • Zero Accident Disnakertrans Provinsi Kalimantan Selatan 2021
  • Zero Accident Disnakertrans Kotabaru periode 2022
  • Zero Accident Disnakertrans tahun 2022 dari Provinsi Kalimantan Selatan
  • Patra Nirbhaya tahun 2022
  • Patra Karya tahun 2022
  • P2 Covid tahun 2022 dari Menaker
  • P2 Covid-19 di Tempat Kerja Tahun 2022 dari Provinsi Kalimantan Selatan
  • PROPER hijau 2021-2022
  • Penghargaan Program Pencegahan dan Penanggulangan COVID-19 di Tempat Kerja dengan Kategori Platinum tahun 2023 dari Kementrian Ketenagakerjaan
  • Penghargaan Program Pencegahan dan Penanggulangan COVID-19 di Tempat Kerja dengan Kategori Platinum tahun 2023 dari Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan
  • Penghargaan Kecelakaan Nihil (Zero Accident Award) tahun 2023 dari Kementrian Ketenagakerjaan
  • Penghargaan Kecelakaan Nihil (Zero Accident Award) tahun 2023 dari Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan
  • Patra Nirbhaya Karya Utama Adinugraha I tahun 2023 dari Kementrian ESDM
  • Patra Karya Raksa Madya tahun 2023 dari Kementrian ESDM
  • PROPER hijau 2022-2023 dari Kementrian LHK

Di wilayah Andaman, Mubadala Energy adalah pemegang net areal terbesar untuk mengamankan inti cekungan Sumatra bagian utara bagi pertumbuhan eksplorasi di masa depan dengan potensi membuka sumber gas material baru di Indonesia. Mubadala Energy merupakan operator Kontrak Kerja Sama (KKS) Andaman I dan South Andaman yang keduanya menggunakan skema Gross Split dengan working interest masing-masing sebesar 80 persen. Mubadala Energy juga memiliki participating interest sebesar 30 persen di KKS Andaman II yang berdekatan, yang dioperatori oleh Harbour Energy.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Mubadala Energy yang berkantor pusat di Abu Dhabi ini tengah gencar melakukan kegiatan esplorasi di wilayah Andaman. Sejak tahun 2019 hingga tahun 2022, perusahaan telah melaksanakan program CSR di wilayah terdekat dari Blok Andaman I dan South Andaman namun masih bersifat short-term yang dikarenakan perusahaan masih dalam tahap eksplorasi. Pada 2023, berdasarkan studi yang telah dilakukan, Mubadala Energy Indonesia telah mendukung beberapa sekolah yang teridentifikasi dengan memberikan komputer dan internet sehingga sekolah-sekolah tersebut dapat melaksanakan Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) tanpa harus menumpang di sekolah lainnya, dan juga fasilitas perpustakaan, lapangan serba guna hingga air bersih.

Pada 19 Desember 2023 lalu, Mubadala Energy menemukan cadangan gas besar di sumur eksplorasi laut dalam Layaran-1, KKS South Andaman. Pemerintah dalam hal ini Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) sebelumnya pernah menyampaikan bahwa terdapat cadangan gas terbesar di dunia di wilayah kerja minyak dan gas (migas) yang berada di lepas pantai Aceh.

Temuan cadangan gas besar ini diumumkan oleh Mubadala Energy bersama-sama dengan Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) pada akhir tahun lalu, dimana Mubadala Energy berhasil menemukan gas yang signifikan dari sumur eksplorasi Layaran-1, South Andaman, yang berlokasi sekitar lebih dari 100 kilometer lepas pantai Sumatera bagian utara, Indonesia. Sumur eksplorasi Layaran-1 merupakan sumur dalam pertama yang dioperasikan perusahaan, yang dibor hingga kedalaman 4.208 meter pada kedalaman air laut 1.207 meter.

Penemuan cadangan gas (gas resources discovery) besar ini adalah sejalan dengan target Pemerintah Indonesia untuk mencapai target produksi minyak bumi sebesar 1 Juta Barel per Hari (BOEPD) dan gas bumi sebesar 12 Miliar Gas Standar Kaki Kubik per Hari (BSCFD) di tahun 2030. (*)

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Mengenal Letak Astronomis Indonesia dan Contoh Pengaruhnya

1 jam lalu

Kelompok tani Somya Pertiwi melakukan penghormatan kepada bendera Merah Putih saat upacara bendera di tengah sawah di Dusun Wongaya Betan, Desa Mangesta, Tabanan, Bali, Sabtu 17 Agustus 2024. Sebanyak 50 petani di dusun tersebut mengikuti upacara bendera memperingati HUT ke-79 Kemerdekaan Republik Indonesia. ANTARA FOTO/Nyoman Hendra Wibowo
Mengenal Letak Astronomis Indonesia dan Contoh Pengaruhnya

Apa itu letak astronomis Indonesia? Berikut informasi beserta contoh pengaruhnya bagi negara di Indonesia.


Kementerian Luar Negeri Pertemukan Pelaku Usaha Indonesia dan Eropa di Bisnis Forum

3 jam lalu

Wakil Menteri Luar Negeri Pahala Nugraha Mansury membuka Indonesia-South and Central Asia atau INASCA Bussiness Forum di Four Seasons, Jakarta Selatan pada Senin, 7 Oktober 2024. TEMPO/Savero Aristia Wienanto
Kementerian Luar Negeri Pertemukan Pelaku Usaha Indonesia dan Eropa di Bisnis Forum

Indonesia-Europe Business Forum 2024 ditujukan untuk mempertemukan pelaku usaha Indonesia dengan mitra di Eropa


Pjs Bupati Kediri Beri Pesan Khusus bagi Wisudawan Stikes Ganesha Husada

4 jam lalu

Penjabat Sementara (Pjs) Bupati Kediri Heru Wahono Santoso bersalaman dengan Wisudawan STIkes Ganesha Husada dalam acara Wisuda dan Pelantikan Program Studi Ners, S1 Keperawatan, S1 Farmasi, dan D3 Kebidanan di Insumo Kediri Convention Center (IKCC), Sabtu, 28 September 2024. Dok. Pemkab Kediri
Pjs Bupati Kediri Beri Pesan Khusus bagi Wisudawan Stikes Ganesha Husada

Heru menyebut pemerataan tenaga kesehatan yang berintegritas menjadi sangat penting di setiap daerah


Indonesia Memperkuat Kemitraan Ekonomi dengan Asia Selatan dan Asia Tengah

6 jam lalu

Wakil Menteri Luar Negeri Pahala Nugraha Mansury membuka Indonesia-South and Central Asia atau INASCA Bussiness Forum di Four Seasons, Jakarta Selatan pada Senin, 7 Oktober 2024. TEMPO/Savero Aristia Wienanto
Indonesia Memperkuat Kemitraan Ekonomi dengan Asia Selatan dan Asia Tengah

INASCA Business Forum adalah forum memperkuat kemitraan ekonomi antara Indonesia dengan negara-negara di Asia Selatan dan Asia Tengah.


BNPT Akan Terus Kolaborasi untuk Tingkatkan Kualitas SDM Mitra Deradikalisasi

6 jam lalu

Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT), Komjen Pol Eddy Hartono, menghadiri Silaturahmi Kebangsaan BNPT bersama Mitra Deradikalisasi se-Solo Raya, pada Minggu 6 Oktober 2024. Dok BNPT
BNPT Akan Terus Kolaborasi untuk Tingkatkan Kualitas SDM Mitra Deradikalisasi

BNPT akan terus melakukan pendampingan kepada mitra deradikalisasi sehingga kedepannya dapat menjalankan kegiatan-kegiatan positif.


KKP Siap Gelar Forum Perencanaan Ruang Laut Tingkat Dunia Pertama di Asia

8 jam lalu

Menteri Kelautan dan Perikanan, Sakti Wahyu Trenggono. Dok. KKP
KKP Siap Gelar Forum Perencanaan Ruang Laut Tingkat Dunia Pertama di Asia

Forum Perencanaan Ruang Laut internasional ini akan dilaksanakan mulai tanggal 8 - 11 Oktober 2024 di Merusaka Hotel, Nusa Dua, Bali.


Sinar Mas Land Bagikan Beasiswa Master of Public Health di Monash University Indonesia

9 jam lalu

Pemberian beasiswa secara simbolis pada Orientation Day di Sinar Mas Land BSD City, pada 28 September 2024, Dok. Sinar Mas Land
Sinar Mas Land Bagikan Beasiswa Master of Public Health di Monash University Indonesia

Beasiswa ini dapat diraih melalui beberapa topik untuk esai yakni Kesehatan Urban, Kesehatan Digital hingga Ketidakadilan dalam Aspek Kesehatan.


Revitalisasi BLK dan Vokasi, Airin-Ade Siap Reformasi Bidang Ketenagakerjaan

10 jam lalu

Calon Gubernur Banten Airin Rachmi Diany bersilaturahim dengan masyarakat Kecamatan Cikande, Kabupaten Serang, Minggu 6 Oktober 2024. Dok. Pribadi
Revitalisasi BLK dan Vokasi, Airin-Ade Siap Reformasi Bidang Ketenagakerjaan

Airin-Ade juga punya program Muda Berdaya, Generasi Berkompeten Banten (Gen Banten), dan Kreasi.


Andika-Nanang Paparkan 13 Program Unggulan di Kabupaten Serang

13 jam lalu

Calon Bupati Serang Andika Hazrumy menghadiri Rapat Kerja Cabang Khusus (Rakercabsus) DPC PDI Perjuangan Kabupaten Serang pada Minggu, 6 Oktober 2024. Kegiatan ini berlangsung di Gedung Serba Guna Kantor DPD PDIP Banten dan dihadiri oleh ratusan kader Banteng se-Kabupaten Serang. Dalam kesempatan tersebut, Andika memaparkan berbagai program dan visi untuk Kabupaten Serang. Dok. Pribadi
Andika-Nanang Paparkan 13 Program Unggulan di Kabupaten Serang

Pasangan Andika-Nanang Ini telah diputuskan oleh Ketua Umum PDI Perjuangan, Ibu Megawati Soekarnoputri.


Damianus Renjaan Law Office : Ahli Waris Krama Yudha Menanti Putusan Kasasi

13 jam lalu

Kuasa Hukum Ahli Waris Pemegang Saham PT. Krama Yudha Damianus H. Renjaan saat diskusi podcast dalam program cakap cakap di Gedung Tempo, Jakarta Selatan, Jum'at, 19 September 2024. Dok. TEMPO
Damianus Renjaan Law Office : Ahli Waris Krama Yudha Menanti Putusan Kasasi

Putusan pailit oleh pengadilan dinilai janggal. Secercah harapan ada pada Mahkamah Agung.