Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Sufmi Dasco Sambut Hangat Kunjungan Mahasiswa Malaysia

image-gnews
Iklan

INFO NASIONAL - Wakil Ketua DPR RI Prof. Dr. Ir. Sufmi Dasco Ahmad S.H., M.H., menerima  kunjungan Delegasi Pemimpin Mahasiswa Malaysia, di ruang Abdul Muis Gedung Nusantara, Senayan Jakarta pagi ini Jumat, 25 Agustus 2023.

Yang saya hormati, Dr. Asma Binti Mat selaku Pegawai Pengiring Delegasi Pemimpin Mahasiswa Malaysia beserta jajaran. Yang saya cintai dan banggakan, Delegasi Pemimpin Mahasiswa Malaysia. 

Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh. Salam Sejahtera bagi Kita Semua. 

Alhamdulillah, kita panjatkan rasa syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa. Atas rahmat dan ridho dari-Nya, sehingga pada kesempatan yang berbahagia ini, kita dapat bertatap-muka dan bertukar-fikiran dalam rangka menambah wawasan kebangsaan, mempererat tali silaturrahmi dan rasa persaudaraan kita sebagai negara serumpun antara Indonesia dan Malaysia. 

Untuk itu, atas nama pribadi dan kelembagaan Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia, saya mengucapkan selamat datang kepada para hadirin sekalian, delegasi Pemimpin Mahasiswa Malaysia di Komplek Parlemen, Gedung DPR RI. 

Terus terang, saya merasa bangga dan terhormat dapat menerima kunjungan dari adinda sekalian, calon-calon pemimpin Negeri Jiran dimasa yang akan datang. Untuk itu, silahkan optimalkan forum diskusi atau dialog pada hari ini semaksimal mungkin.

Jika waktunya masih ada dan memungkinkan, setelah dialog selesai, saya minta kepada staf dari Kesekjenan DPR RI untuk memandu berkeliling komplek parlemen Indonesia. Mengujungi ruang rapat paripurna, ruang rapat komisi, museum, perpustakaan dan fasilitas lainnya. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sebelum saya akhiri kata sambutan ini. Ada fenomena yang patut disyukuri dari ASEAN ditengah adanya ancaman krisis pangan dan energi. Bahwa, disaat banyak negara yang tidak mampu dan tidak siap menghadapi ancaman krisis tersebut. Negara-negara ASEAN tidak hanya relatif lebih siap menghadapi ancaman krisis. Tetapi lebih dari pada itu, dunia menaruh harapan besar pada ASEAN, khususnya Indonesia-Malaysia. Untuk mengambil peran strategis dalam rangka memperkuat ketahanan pangan dunia dengan menjadi lumbung pangan global dan pusat pengembangan energi alternatif serta ekonomi yang berkelanjutan. 

Untuk itu, saya melihat harapan, optimisme dan masa depan yang cerah bagi negara-negara di ASEAN. Kemudian, sebagai penerus estafet kepemimpinan di Negeri Jiran, pesan saya kepada adinda sekalian sederhana saja, teruslah belajar, belajar dan belajar. Kapan pun dan dimana pun. 

Akhir kata, semoga kegiatan kunjungan pada hari ini memberikan kesan positif, menambah wawasan dan memperkuat tali persaudaraan kita. Mari terus perkuat semangat kebersamaan dan kolaborasi untuk mewujudkan visi bersama dalam mencapai masa depan yang lebih baik. 

Dalam dialog bersama Delegasi Pemimpin Mahasiswa Malaysia, pimpinan DPR RI juga ditemani beberapa anggota DPR RI, Wakil Ketua Komisi III DPR RI Habiburokhman, anggota BKSAP DPR RI yang juga anggota Komisi II DPR RI Mardani Ali Sera, Wakil Ketua MPR RI yang juga anggota Komisi II DPR RI Arsul Sani, Wakil Ketua Komisi VII DPR RI Bambang Haryadi, anggota BKSAP DPR RI yang juga anggota Komisi VI DPR RI Muslim.

Salam Indonesia Raya !!(*)

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

PLN Bantu Nelayan Bangka Belitung Pangkas Biaya Operasional Lewat Electrifying Marine

2 menit lalu

PLN Bantu Nelayan Bangka Belitung Pangkas Biaya Operasional Lewat Electrifying Marine

PT PLN (Persero) menyalurkan bantuan Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) lewat program Electrifiying Marine kepada nelayan di Desa Suak Gual.


Dirut PLN Paparkan Kesiapan Ekosistem Kendaraan Listrik

20 menit lalu

Dirut PLN Paparkan Kesiapan Ekosistem Kendaraan Listrik

PLN mendukung pengembangan ekosistem kendaraan listrik atau electric vehicle (EV) di tanah air


Anggota Dewan Minta Pemerintah Pertimbangkan Kenaikan Tarif KRL

2 jam lalu

Sejumlah penumpang turun dari KRL yang berhenti di Stasiun Balapan Solo, Jawa Tengah, Jumat, 22 Desember 2023. KAI Commuter menambah perjalanan KRL selama musim libur Nataru ini. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Anggota Dewan Minta Pemerintah Pertimbangkan Kenaikan Tarif KRL

Anggota Komisi V DPR RI Suryadi Jaya Purnama mengatakan kenaikan tarif tidak boleh membebani mayoritas penumpang KRL


KKP Apresiasi Stakeholder Pemanfaatan Ruang Laut

16 jam lalu

KKP Apresiasi Stakeholder Pemanfaatan Ruang Laut

Penghargaan ini merupakan bentuk apresiasi atas kepatuhan dan peran aktif mitra Ditjen PKRL dalam penyelenggaraan KKPRL sekaligus sebagai wujud nyata dukungan terhadap keberlanjutan pemanfaatan ruang laut.


Safari Silaturahmi, Golkar Banten Bertemu Empat Parpol

16 jam lalu

Safari Silaturahmi, Golkar Banten Bertemu Empat Parpol

Golkar Banten diperintahkan oleh Dewan Pimpinan Pusat (DPP) agar melakukan silaturahmi dengan seluruh parpol di Banten.


NMC Deklarasikan Dukungan untuk Nikson Cagub Gubsu

17 jam lalu

NMC Deklarasikan Dukungan untuk Nikson Cagub Gubsu

Nikson Nababan merupakan simbol perubahan. Selain itu, sebagai perwujudan dari konsep pluralisme Sumatera Utara. Dia juga dipandang sebagai pemimpin yang berasal dari kalangan rakyat dan mengalami proses dari bawah.


Soal Partai di Luar KIM Gabung Koalisi Prabowo, Gerindra Sebut Tak Pernah Punya Masalah dengan PKS

17 jam lalu

Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto (tengah) bergandengan tangan dengan Presiden PKS Sohibul Iman (kiri) dan Ketua Majelis Syuro PKS Salim Segaf Aljufri setelah melakukan pertemuan di DPP PKS, Jakarta, Senin, 30 Juli 2018. Pertemuan tersebut untuk membahas hasil dari penyampaian Ijtima Ulama dan Tokoh Nasional yang menunjuk Prabowo Subianto sebagai calon presiden 2019 serta Ketua Majelis Syuro PKS Salim Segaf Aljufri dan ustad Abdul Somad sebagai cawapres. TEMPO/M Taufan Rengganis
Soal Partai di Luar KIM Gabung Koalisi Prabowo, Gerindra Sebut Tak Pernah Punya Masalah dengan PKS

Politikus Gerindra mengatakan belum ada komunikasi langsung dari PKS untuk bergabung dengan koalisi Prabowo.


Mahasiswa Irlandia Berkemah di Trinity College Dublin untuk Protes Pro-Palestina

1 hari lalu

Seorang demonstran memimpin nyanyian di perkemahan protes untuk mendukung warga Palestina, selama konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan kelompok Islam Palestina Hamas, di Universitas Washington di Seattle, Washington, AS 29 April 2024. REUTERS/David Ryder
Mahasiswa Irlandia Berkemah di Trinity College Dublin untuk Protes Pro-Palestina

Mahasiswa Irlandia mendirikan perkemahan di Trinity College Dublin untuk memprotes serangan Israel di Gaza.


Atasi Penerima KIP Kuliah yang Tidak Tepat Sasaran, Kemendikbud Minta Kampus Evaluasi

1 hari lalu

Kartu Indonesia Pintar (KIP) Kuliah. kip-kuliah.kemdikbud.go.id
Atasi Penerima KIP Kuliah yang Tidak Tepat Sasaran, Kemendikbud Minta Kampus Evaluasi

Viralnya kasus dugaan penerima KIP Kuliah bergaya hedon, Kemendikbudristek akan mengambil langkah.


Viral Dugaan Penyalahgunaan KIP Kuliah Mahasiswa Undip, Kemendikbud: Tanggung Jawab Kampus

1 hari lalu

Kartu Indonesia Pintar (KIP) Kuliah. kip-kuliah.kemdikbud.go.id
Viral Dugaan Penyalahgunaan KIP Kuliah Mahasiswa Undip, Kemendikbud: Tanggung Jawab Kampus

Sejumlah mahasiswa penerima KIP Kuliah menjadi perbincangan karena menampilkan gaya hidup mewah.