Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Sukseskan MotoGP Mandalika 2022, Pemerintah Siapkan Hotel Terapung

Reporter

image-gnews
Pilihan tenda yang disiapkan Lombok Camp Plus untuk penonton MotoGP Mandalika. Dok. Lombok Camp Plus
Pilihan tenda yang disiapkan Lombok Camp Plus untuk penonton MotoGP Mandalika. Dok. Lombok Camp Plus
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pemerintah memastikan ketersediaan penginapan atau hotel untuk wisatawan saat gelaran Pertamina MotoGP Mandalika 2022, di Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB). Tenaga Ahli Utama KSP Helson Siagian mengatakan, selain menyiapkan akomodasi di darat, Pemerintah juga menyiagakan satu kapal besar dan lima kapal pinisi sebagai hotel terapung.

"Pelni siapkan KM Kelud berkapasitas 2.500 orang, sedangkan Pelindo menyiagakan lima kapal pinisi masing-masing berkapasitas 20 orang. Untuk reservasi dan penjualan diserahkan pada pemda NTB," katanya dalam keterangan tertulis, Ahad 13 Maret 2022.

Kapal-kapal itu akan bersandar di Pelabuhan Lembar, Lombok Barat, dan siap digunakan mulai 18 Maret 2022 hingga MotoGP selesai, katanya. Pemerintah telah melakukan berbagai simulasi, termasuk kelancaran pelayanan dan pengamanan di pelabuhan.

"Ini terkait dengan operasional hotel terapung," ujarnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Data Dinas Pariwisata NTB menyebutkan dari 17.833 total akomodasi yang tersedia, sebanyak 11.169 akomodasi atau 62 persen di antaranya telah tersewa. Bahkan dalam rentang 4 hingga 7 Maret telah tercatat sebanyak 547 akomodasi telah dipesan.

Akomodasi di daratan tersebut tidak hanya berlokasi di Mandalika dan Mataram saja, melainkan juga tersebar di Sembalun, Jerowaru, Gili, dan Tetebatu.

Baca: Begini Persiapan Polda NTB Jelang MotoGP di Sirkuit Mandalika

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

MotoGP Prancis 2024 Tuntas: Simak Rekap Hasil, Klasemen Pembalap, dan Jadwal Balapan Berikutnya

1 hari lalu

Jorge Martin dari Prima Pramac Racing merayakan di podium setelah memenangkan balapan dengan runner-up Marc Marquez dari Gresini Racing MotoGP dan Francesco Bagnaia dari Tim Ducati Lenovo yang berada di posisi ketiga merayakan di podium MotoGP Prancis di Sirkuit Bugatti, Le Mans, Prancis, 12 Mei 2024. REUTERS/Gonzalo Fuentes
MotoGP Prancis 2024 Tuntas: Simak Rekap Hasil, Klasemen Pembalap, dan Jadwal Balapan Berikutnya

Rangkaian jadwal MotoGP Prancis 2024 sudah usai digelar. Simak rekap hasil, klasemen pembalap, dan jadwal berikutnya.


Apa Kata Francesco Bagnaia yang Sempat Memimpin Balapan lalu Disalip Jorge Martin dan Marc Marquez di MotoGP Prancis 2024?

1 hari lalu

Francesco Bagnaia. (Foto: Ducati)
Apa Kata Francesco Bagnaia yang Sempat Memimpin Balapan lalu Disalip Jorge Martin dan Marc Marquez di MotoGP Prancis 2024?

Pembalap Ducati Lenovo Francesco Bagnaia finis ketiga dalam balapan MotoGP Prancis 2024 di Sirkuit Le Mans, Minggu, 12 Mei.


Komentar Jorge Martin dan Marc Marquez setelah Dua Kali Finis di Posisi Satu dan Dua pada MotoGP Prancis 2024

2 hari lalu

Jorge Martin. (Foto: Red Bull Content Pool)
Komentar Jorge Martin dan Marc Marquez setelah Dua Kali Finis di Posisi Satu dan Dua pada MotoGP Prancis 2024

Jorge Martin dan Marc Marquez sama-sama menorehkan hasil yang persis sama dalam dua balapan MotoGP Prancis 2024.


Hasil MotoGP Prancis 2024: Jorge Martin Juara, Marc Marquez Finis Kedua, Bagnaia Ketiga

2 hari lalu

Jorge Martin di MotoGP Spanyol 2024. (Foto: Prima Pramac)
Hasil MotoGP Prancis 2024: Jorge Martin Juara, Marc Marquez Finis Kedua, Bagnaia Ketiga

Jorge Martin meraih kemennagan ganda di MotoGP Prancis 2024, dengan menjuarai sprint race dan balapan utama. Marc Marquez juga terus finis kedua.


Jadwal MotoGP Prancis 2024 Hari Ini: Francesco Bagnaia Bawa Semangat Penebusan

2 hari lalu

Pembalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia. REUTERS/Ibraheem Al Omari
Jadwal MotoGP Prancis 2024 Hari Ini: Francesco Bagnaia Bawa Semangat Penebusan

Francesco Bagnaia bertekad menebus kegagalan di sprint race MotoGP Prancis 2024 dalam balapan utama hari ini.


Jadwal Balapan MotoGP Prancis 2024 Hari Ini: Marc Marquez Waspada meski Tampil Sensasional di Sprint Race

2 hari lalu

Marc Marquez di MotoGP Prancis 2024. (Foto: Red Bull Content Pool)
Jadwal Balapan MotoGP Prancis 2024 Hari Ini: Marc Marquez Waspada meski Tampil Sensasional di Sprint Race

Marc Marquez menatap balapan MotoGP Prancis 2024 di Sirkuit Le Mans, Prancis, Minggu, 12 Mei, dengan waspada meski tampil sensasional di sprint race.


Hasil Sprint Race MotoGP Prancis 2024: Jorge Martin Juara, Marc Marquez Finis Kedua

3 hari lalu

Jorge Martin. (Foto: Red Bull Content Pool)
Hasil Sprint Race MotoGP Prancis 2024: Jorge Martin Juara, Marc Marquez Finis Kedua

Jorge Martin berhasil memenangi sesi sprint MotoGP Prancis 2024. Marc Marquez dan Maverick Vinales juga naik podium.


Jorge Martin Kuasai Latihan Bebas Pertama MotoGP Prancis 2024, Acosta Kedua, Vinales Ketiga

4 hari lalu

Jorge Martin di MotoGP. (Foto: Prima Pramac)
Jorge Martin Kuasai Latihan Bebas Pertama MotoGP Prancis 2024, Acosta Kedua, Vinales Ketiga

Pembalap Prima Pramac Racing Jorge Martin memimpin sesi latihan pertama (FP1) MotoGP Prancis 2024.


MotoGP Prancis 2024: Puncaki Klasemen, Jorge Martin Incar Stabilitas Kecepatan dan Performa

4 hari lalu

Jorge Martin. (Foto: Red Bull Content Pool)
MotoGP Prancis 2024: Puncaki Klasemen, Jorge Martin Incar Stabilitas Kecepatan dan Performa

Jorge Martin mengincar kecepatan dan performa stabil pada MotoGP Prancis 2024 yang akan diadakan di Sirkuit Le Mans, Prancis, mulai Jumat hari ini.


Jadwal MotoGP Prancis 2024 Hari Ini: Marc Marquez Optimistis setelah Raih Podium di Spanyol

4 hari lalu

Marc Marquez di MotoGP Spanyol 2024. (Foto: Red Bull Content Pool)
Jadwal MotoGP Prancis 2024 Hari Ini: Marc Marquez Optimistis setelah Raih Podium di Spanyol

Pembalap Gresini Racing Marc Marquez menatap MotoGP Prancis 2024, yang dimulai Jumat ini, 10 Mei, dengan percaya diri.