Presiden Jokowi: Yang Pasti Saya Salat Jumat

Reporter

Editor

Suseno TNR

Jumat, 2 Desember 2016 10:25 WIB

Presiden Republik Indonesia Joko Widodo saat melakukan kunjungan kerja ke Makassar Sulawesi Selatan, Jokowi juga menemui ulama se-Sulawesi Selatan. TEMPO/Iqbal Lubis

TEMPO.CO, Jakarta - Aksi Super Damai tengah berlangsung di silang Monumen Nasional, Jakarta, 2 Desemeber 12106. Selain menggelar zikir dan doa, peserta aksi juga akan melaksanakan salat Jumat. Presiden Joko Widodo mengatakan belum memutuskan akan salat Jumat di mana. “Yang jelas saya salat Jumat. Di mananya belum (tahu),” kata Presiden Jokowi di Stadion Gelora Bung Karno.

Baca: Demo 212, Ini Imbauan Masjid Istiqlal untuk Peserta Aksi

Kendati demikian, Jokowi berharap kepada para peserta aksi Super Damai berjalan sesuai dengan komitmen yang sudah disepakati. “Katanya aksi super damai. Super loh ya,” kata dia. Biasanya Presiden Jokowi melaksanakan salat Jumat di Masjid Baiturrahim yang berada di komplek Istana Kepresidenan, Jakarta. Seringkali Wakil Presiden Jusuf Kalla ikut mendampingi presiden bila tidak ada kunjungan kerja keluar kota.

Menanggapi penangkapan terhadap sejumlah aktivis yang diduga hendak melakukan makar, Jokowi meminta agar ditanyakan langsung kepada Kepala Kepolisian Republik Indonesia Jenderal Tito Karnavian. Ia mengatakan hendaknya dipilah antara peserta aksi yang menggelar zikir dan doa serta penangkapan aktivis. “Ditanyakan Kapolri saja. Tanyakan detail kepada Kapolri,” ucapnya.


Baca: Aktivis Ditangkap, Jokowi: Tanya Kapolri

Sebelumnya, Presiden Joko Widodo mengunjungi proyek renovasi komplek Stadion Gelora Bung Karno di Jakarta. Kunjungan ini dalam rangka melihat persiapan penyelenggaraan Asian Games 2018.

Ikut mendampingi Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Basuki Hadimuljono, Menteri Pemuda dan Olahraga, dan Direktur Utama Adhi Karya Budi Harto. Jokowi berharap November 2017 renovasi Stadion GBK dan arena olahraga lainnya bisa selesai. "Nilai kontraknya Rp 3 triliun," kata Jokowi.



ADITYA BUDIMAN

Advertising
Advertising

Berita terkait

CEO Microsoft Ketemu Jokowi Bahas Investasi Rp 14 Triliun, Ini Profil Satya Nadella

6 menit lalu

CEO Microsoft Ketemu Jokowi Bahas Investasi Rp 14 Triliun, Ini Profil Satya Nadella

CEO sekaligus Chairman Microsoft Satya Nadella bertemu Jokowi, kemarin. Berikut profilnya.

Baca Selengkapnya

Siapa Sosok David Tobing yang Gugat Rocky Gerung?

1 jam lalu

Siapa Sosok David Tobing yang Gugat Rocky Gerung?

Rocky Gerung dinyatakan tidak bersalah dalam gugatan penghinaan presiden yang diajukan David Tobing. Bagaimana kilas baliknya?

Baca Selengkapnya

Ragam Pendapat Pakar Soal Komposisi Kabinet Prabowo-Gibran

13 jam lalu

Ragam Pendapat Pakar Soal Komposisi Kabinet Prabowo-Gibran

Prabowo-Gibran diminta memperhatikan komposisi kalangan profesional dan partai politik dalam menyusun kabinetnya.

Baca Selengkapnya

Swasembada Gula dan Bioetanol, Kementerian BUMN Gabungkan Danareksa-Perhutani

14 jam lalu

Swasembada Gula dan Bioetanol, Kementerian BUMN Gabungkan Danareksa-Perhutani

Wakil Menteri Badan Usaha Milik Negara atau BUMN Kartika Wirjoatmodjo menjelaskan keterlibatan Kementerian BUMN dalam proyek percepatan swasembada gula dan bioetanol.

Baca Selengkapnya

Jokowi Sebut Redistribusi Tanah Rampung Tahun Depan: Presiden Baru Hanya Urus Sedikit

14 jam lalu

Jokowi Sebut Redistribusi Tanah Rampung Tahun Depan: Presiden Baru Hanya Urus Sedikit

Jokowi mengatakan selama 10 tahun dia menjabat sebagai presiden urusan konflik tanah selalu menjadi keluhan utama warga.

Baca Selengkapnya

Warga Desa Temurejo Tagih Sertifikat Tanah ke Jokowi: Mohon Diselesaikan Sebelum Turun Jabatan

15 jam lalu

Warga Desa Temurejo Tagih Sertifikat Tanah ke Jokowi: Mohon Diselesaikan Sebelum Turun Jabatan

Presiden Jokowi ditagih sertifikat tanah oleh warga dalam kunjungan kerja ke Jawa Timur.

Baca Selengkapnya

Jokowi dan Ma'ruf Amin Dukung Timnas U-23 Indonesia Lolos ke Olimpiade Paris 2024 Usai Gagal ke Final Piala Asia U-23 2024

16 jam lalu

Jokowi dan Ma'ruf Amin Dukung Timnas U-23 Indonesia Lolos ke Olimpiade Paris 2024 Usai Gagal ke Final Piala Asia U-23 2024

Presiden Jokowi dan Wakil Presiden Ma'ruf Amin tetap memberikan dukungan semangat kepada Timnas U-23 Indonesia bisa lolos Olimpiade Paris 2024.

Baca Selengkapnya

Tunjuk Pamannya Jadi Plh Sekda Kota Medan, Berikut Sederet Kontroversi Bobby Nasution

17 jam lalu

Tunjuk Pamannya Jadi Plh Sekda Kota Medan, Berikut Sederet Kontroversi Bobby Nasution

Bobby Nasution kembali menuai kontroversi setelah melantik pamannya menjadi Sekda Kota Medan. Ini deretan kontroversinya.

Baca Selengkapnya

Jokowi Kunker ke Banyuwangi, Bakal Serahkan Sertifikat Tanah Elektronik

18 jam lalu

Jokowi Kunker ke Banyuwangi, Bakal Serahkan Sertifikat Tanah Elektronik

Presiden Jokowi bertolak ke Banyuwangi, Jawa Timur, untuk kunjungan kerja.

Baca Selengkapnya

CEO Microsoft Temui Jokowi, Menkominfo: Komitmen Investasinya Rp 28 T

18 jam lalu

CEO Microsoft Temui Jokowi, Menkominfo: Komitmen Investasinya Rp 28 T

Menteri komunikasi dan informatika (Kominfo) Budi Arie Setiadi mengungkap jumlah investasi Microsoft di Indonesia sebesar $1,7 miliar.

Baca Selengkapnya