Perusahaan Ini Berniat Jual Bantuan dari Kementerian Susi  

Reporter

Kamis, 12 Maret 2015 20:39 WIB

Puffing Billy, lokomotif bermesin uap terparkir di stasiun Belgrave, Melbourne, Australia, 17 Oktober 2014. Mesin uao yang ditemukan pada 200 tahun lalu, kini sudah berovolusi dengan mesin diesel. REUTERS

TEMPO.CO, Cirebon - Sebanyak 15 mesin diesel bantuan Kementerian Kelautan dan Perikanan yang diduga dicuri dikembalikan polisi kepada pemiliknya. Kepala Kepolisian Sektor Kapetakan Kabupaten Cirebon AKP Amat Suhermat mengatakan mesin diesel dikembalikan karena polisi tidak menerima laporan pencurian.

"Sebanyak 15 unit mesin tersebut sudah diserahkan ke Kamsudin, " kata Amat. Kamsudin adalah Manajer PT Tambak Mas Makmur. Perusahaan ini memiliki dokumen lengkap kepemilikan 15 mesin diesel bantuan Kementerian tersebut.

"Tidak ada yang merasa kehilangan," kata Amat. Melalui musyawarah desa, 15 mesin diesel itu pun akhirnya diserahkan kembali ke pemiliknya.

Kejadian ini bermula pada Selasa, 10 Maret 2015. Saat itu sopir truk, Basuni,warga Desa/Kecamatan Panguragan, Kabupaten Cirebon, bersama kernetnya, Rudi, tiba di sebuah tambak di Desa Bungko, Kecamatan Kapetakan. Keduanya kemudian menaikkan 13 mesin diesel ke bak truk dengan nomor polisi E-9208-D. Dua mesin lain diangkut dengan mobil pikap. Dibantu enam warga setempat, belasan mesin diesel itu dinaikkan ke atas kendaraan.

Namun, seorang warga, Saidin, mengetahui aksi mereka. Merasa curiga, warga yang juga menerima bantuan mesin diesel tersebut, langsung melapor ke aparat desa. Warga pun langsung menangkap sopir dan kernet serta mengamankan 15 mesin diesel yang akan dibawa.

Udin, tokoh desa setempat, curiga mesin-mesin diesel tersebut akan dijual. Apalagi sopir dan kernet berasal dari Panguragan, daerah pengepul rongsokan di Kabupaten Cirebon.

Udin pun mempertanyakan alasan bantuan Kementerian selalu jatuh ke tangan PT Tambak Mas Makmur. "Semua bantuan baik dari pemerintah pusat maupun DPR dikuasai dia," katanya.

IVANSYAH

Berita terkait

Pencurian Modus Pecah Kaca di Bekasi, Uang Biaya Rumah Sakit Rp 450 Juta Amblas

9 jam lalu

Pencurian Modus Pecah Kaca di Bekasi, Uang Biaya Rumah Sakit Rp 450 Juta Amblas

Pencurian modus pecah kaca mobil itu diduga terjadi saat korban dan ayahnya makan di Warung Gabus Pucung di Rawalumbu. Kota Bekasi.

Baca Selengkapnya

Polisi Tangkap Kawanan Perampok Modus Jual Mobil Bekas Murah di Bogor, Dipasangi GPS dan Kunci Digandakan

12 jam lalu

Polisi Tangkap Kawanan Perampok Modus Jual Mobil Bekas Murah di Bogor, Dipasangi GPS dan Kunci Digandakan

Kawanan perampok menggandakan kunci dan memasang GPS di mobil tersebut agar bisa melacak dan mencuri kembali kendaraan itu.

Baca Selengkapnya

Menteri Kelautan Perikanan Resmikan Media Center KKP

20 jam lalu

Menteri Kelautan Perikanan Resmikan Media Center KKP

Media Center dilengkapi dengan sejumlah fasilitas mulai dari ruang meeting, studio, hingga akses internet.

Baca Selengkapnya

Kepergok Hendak Mencuri Motor, Pria di Bekasi Tewas Dikeroyok Massa

1 hari lalu

Kepergok Hendak Mencuri Motor, Pria di Bekasi Tewas Dikeroyok Massa

Pria yang diduga hendak mencuri sepeda motor itu diteriaki maling lalu dikejar dan dihujani pukulan oleh massa hingga tewas.

Baca Selengkapnya

200 Ha Lahan di Tangerang Masuk Plotting Proyek Strategis Nasional PIK 2, 100 Ha di Antaranya, Kawasan Lahan Perhutani dan KKP

2 hari lalu

200 Ha Lahan di Tangerang Masuk Plotting Proyek Strategis Nasional PIK 2, 100 Ha di Antaranya, Kawasan Lahan Perhutani dan KKP

Sekitar 200 hektar tanah di Desa Lontar Kecamatan Kemeri Kabupaten Tangerang, masuk dalam plotting lahan Proyek Strategis Nasional (PSN) PIK 2

Baca Selengkapnya

Penjambret Uang Rp 52 Juta Diringkus Setelah Buron Dua Bulan

5 hari lalu

Penjambret Uang Rp 52 Juta Diringkus Setelah Buron Dua Bulan

Polisi menangkap JK, 30 tahun, penjambret uang Rp 52 juta milik seorang pedagang sembako di Pisangan, Desa Kayu Agung, Kecamatan Sepatan.

Baca Selengkapnya

Mobil Dinas Brimob Polda Papua Dicuri di Bandara Sentani, Polisi Lumpuhkan Pelaku

5 hari lalu

Mobil Dinas Brimob Polda Papua Dicuri di Bandara Sentani, Polisi Lumpuhkan Pelaku

Pencuri mobil dinas Brimob Polda Papua itu dilumpuhkan di dekat batas kota.

Baca Selengkapnya

Warga Rawamangun Pergoki Pelaku Ganjal ATM saat Kartu Korban yang Dicuri Terjatuh

5 hari lalu

Warga Rawamangun Pergoki Pelaku Ganjal ATM saat Kartu Korban yang Dicuri Terjatuh

Seorang pelaku pencurian dengan modus ganjal ATM ditangkap. Di dalam tasnya ada 50 lebih kartu ATM

Baca Selengkapnya

Kasus Pembunuhan Kembali Terjadi di Garut, Ibu 53 tahun Ditemukan Tewas Mengenaskan

6 hari lalu

Kasus Pembunuhan Kembali Terjadi di Garut, Ibu 53 tahun Ditemukan Tewas Mengenaskan

Dalam kasus pembunuhan di Cikajang, Garut itu, anak korban juga dianiaya sehingga luka serius di kepala dan wajah.

Baca Selengkapnya

Mencuri Emas Senilai Rp 100 Juta di Tangerang, Asem Babak Belur Diamuk Massa

8 hari lalu

Mencuri Emas Senilai Rp 100 Juta di Tangerang, Asem Babak Belur Diamuk Massa

Asem, 30 tahun, menjadi bulan bulanan warga yang emosi karena ulahnya mencuri di toko emas di Tangerang.

Baca Selengkapnya