Bertemu Eurico Guterres, Jenderal Andika Perkasa Akomodir Anak Eks Timtim Masuk TNI

Reporter

Tempo.co

Editor

Juli Hantoro

Kamis, 8 September 2022 14:50 WIB

Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa berjalan meninggalkan ruangan usai mengikuti acara Penyematan Bintang Kehormatan TNI di Kantor Kemenhan, Jakarta, Senin, 15 Agustus 2022. Sejumlah Bintang Kehormatan juga dianugerahkan ke beberapa tokoh TNI dalam acara tersebut. ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja

TEMPO.CO, Jakarta - Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa menerima kunjungan Ketua Forum Komunikasi Pejuang Timor Timur Eurico Guterres di kantornya.

Eurico datang untuk menyampaikan beberapa aspirasi dari masyarakat Nusa TenggaraTimur.

Salah satunya adalah meminta Andika agar bisa memberi kesempatan anak anak eks Timor Timur bisa jadi tentara.

"Berilah kemudahan kesempatan untuk putra putri eks Timor Timur itu bisa jadi tamtama dan bintara dari tiga matra (TNIA AD, TNI AL, dan TNI AU)," kata Eurico seperti dilihat dari tayangan Youtube Chanel Andika Perkasa pada Kamis, 8 September 2022.

Eurico meminta Andika memenuhi harapan warga eks Timtim itu agar mereka merasa ada generasi berikutnya yang jadi anggota TNI.

Advertising
Advertising

Dalam tayangan itu, Andika menyambut permintaan Eurico Guterres.

Dia pun langsung meminta Asisten Personel Panglima TNI Marsda Kusworo untuk mengakomodir aspirasi Eurico Guterres tersebut.

Andika mengatakan dirinya perlu informasi di wilayah kampung mana saja yang warganya merupakan eks Timor Timur.

Kepada Marsda Kusworo, Andika langsung meminta agar dicari kapan waktu penerimaan Tamtama dan Bintara untuk tiga matra.

"Saya akan berusaha untuk memberikan seat atau alokasi, paling nggak harus ada dan itu setiap angkatan harus ada," kata Jenderal Andika.

Baca juga: DPR Minta Isu Ketidakharmonisan Andika Perkasa dan KSAD Dudung Tak Diperpanjang

Berita terkait

Pengamat Sebut Andika Perkasa Cocok Berduet dengan Sandiaga Uno di Pilkada Jakarta

16 jam lalu

Pengamat Sebut Andika Perkasa Cocok Berduet dengan Sandiaga Uno di Pilkada Jakarta

Andika Perkasa masuk dalam enam nama potensial bakal calon Gubernur Jakarta yang berencana diusung PDIP.

Baca Selengkapnya

Kata Pakar Soal Sri Mulyani Masuk Bursa Bakal Calon dari PDIP di Pilkada Jakarta

7 hari lalu

Kata Pakar Soal Sri Mulyani Masuk Bursa Bakal Calon dari PDIP di Pilkada Jakarta

Pakar menyayangkan apabila Sri Mulyani harus turun untuk mengurus pemerintahan daerah kalau maju di Pilkada Jakarta.

Baca Selengkapnya

Jokowi Kumpulkan Prabowo hingga Panglima TNI Bahas Operasi Khusus Papua

10 hari lalu

Jokowi Kumpulkan Prabowo hingga Panglima TNI Bahas Operasi Khusus Papua

Jokowi mengumpulkan menteri dan kepala lembaga negara di Istana Kepresidenan Jakarta pada Rabu siang. Bahan soal anggaran operasi khusus Papua.

Baca Selengkapnya

Tak Kebal Aturan Ganjil-Genap, Apa yang Masuk Kategori Pelat Nomor Khusus?

11 hari lalu

Tak Kebal Aturan Ganjil-Genap, Apa yang Masuk Kategori Pelat Nomor Khusus?

Apa itu pelat nomor khusus dan bagaimana aturannya termasuk saat masuk wilayah sistem ganjil-genap?

Baca Selengkapnya

Nama Sri Mulyani Masuk Bursa Bakal Calon Gubernur Jakarta dari PDIP

12 hari lalu

Nama Sri Mulyani Masuk Bursa Bakal Calon Gubernur Jakarta dari PDIP

Gilbert Simanjuntak, mengatakan nama Sri Mulyani masuk bursa bacagub bersama Menteri Sosial Tri Rismaharini, dan mantan Panglima TNI Andika Perkasa.

Baca Selengkapnya

Ahok Masuk Bursa Cagub DKI dari PDIP Selain Risma, Andika Perkasa, dan Basuki Hadimuljono

22 hari lalu

Ahok Masuk Bursa Cagub DKI dari PDIP Selain Risma, Andika Perkasa, dan Basuki Hadimuljono

PDIP mulai menjaring empat nama yang akan menjadi calon Gubernur (Cagub) DKI Jakarta. Lantas, siapa saja bakal cagub DKI Jakarta yang diusung PDIP?

Baca Selengkapnya

Menko Polhukam Rapat Koordinasi dengan Panglima TNI hingga Kapolri soal Situasi Papua, Ini yang Dibahas

28 hari lalu

Menko Polhukam Rapat Koordinasi dengan Panglima TNI hingga Kapolri soal Situasi Papua, Ini yang Dibahas

Pertemuan itu dilakukan untuk membahas berbagai situasi terakhir di Papua.

Baca Selengkapnya

Bertemu Panglima TNI, Ketua Komnas HAM Sebut Tak Khusus Bahas Soal Papua

29 hari lalu

Bertemu Panglima TNI, Ketua Komnas HAM Sebut Tak Khusus Bahas Soal Papua

Pertemuan Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto dan Komnas HAM tidak secara khusus membahas konflik di Papua dan upaya penyelesaiannya.

Baca Selengkapnya

Pengamat Sebut Bentrok TNI vs Polri di Sorong Tak Boleh Dianggap Hanya karena Salah Paham, Ini Alasannya

32 hari lalu

Pengamat Sebut Bentrok TNI vs Polri di Sorong Tak Boleh Dianggap Hanya karena Salah Paham, Ini Alasannya

Polda Papua Barat akan menyelidiki penyebab terjadinya bentrok TNI vs Polri di Sorong.

Baca Selengkapnya

Rangkulan Kapolri dan Panglima Pascabentrok Anggota Brimob vs TNI AL di Sorong

33 hari lalu

Rangkulan Kapolri dan Panglima Pascabentrok Anggota Brimob vs TNI AL di Sorong

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo merangkul Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto saat ditanya soal bentrok personel Brimob dan TNI AL di Sorong

Baca Selengkapnya