Ini Cita-cita Rocky Gerung Jika Diangkat Jadi Menkumham

Sabtu, 4 Juli 2020 17:03 WIB

Rocky Gerung. Instagram/@rockygerungofficial_

TEMPO.CO, Jakarta - Mantan dosen Filsafat Universitas Indonesia, Rocky Gerung, menanggapi survei yang menyebut dia sebagai salah satu figur yang cocok menjadi Menteri Hukum dan HAM.

Survei dengan responden 216 orang tersebut diadakan oleh IDNNextLeader dan Rekat Anak Bangsa.

"Bisa, saya mau (menjadi Menkumham)," kata Rocky menjawab pertanyaan dalam webinar 'Reshuffle: Siapa Layak Diganti dan Menggantikan?' hari ini, Sabtu, 4 Juli 2020.

Rocky mengatakan jika menjabat Menkumham dia akan membubarkan kabinet.

Dalam negosiasi dengan presiden menjelang pelantikan, Rocky Gerung akan meminta diberi kewenangan menerbitkan perpu untuk membubarkan kabinet atas nama HAM.

"Itu kalau mau extraordinary," ucapnya.

Meski begitu, Rocky Gerung mengatakan ia tak pernah percaya kepada hasil survei. Menurut dia, bukan pendapat pakar atau publik yang akan menjadi pertimbangan dalam pengambilan keputusan.

"Pada akhirnya yang menentukan adalah lima-enam orang yang ingin memastikan akumulasi kapital tidak berhenti kendati ada reshuffle," turur Rocky.

Direktur Eksekutif Charta Politika Yunarto Wijaya menanggapi pernyataan Rocky Gerung tentang oligarki kekuasaan. Menurut dia, argumen Rocky tentang reshuffle yang berujung pada oligarki itu terlalu biasa.

"Sayangnya Bang Rocky jarang menyuarakan ini ke rezim sebelumnya (Presiden SBY) yang punya masalah sama," ucap Yunarto.

Berita terkait

Kemenkumham Buka Suara soal Pembubaran Ibadah Mahasiswa Katolik di Tangsel

8 hari lalu

Kemenkumham Buka Suara soal Pembubaran Ibadah Mahasiswa Katolik di Tangsel

Ibadah mahasiswa katolik Universitas Pamulang (UNPAM) di Kampung Poncol, Tangerang Selatan dibubarkan warga.

Baca Selengkapnya

Pemerintah Merasa Toleransi dan Kebebasan Beragama di Indonesia Berjalan Baik

12 hari lalu

Pemerintah Merasa Toleransi dan Kebebasan Beragama di Indonesia Berjalan Baik

Kemenkumham mengklaim Indonesia telah menerapkan toleransi dan kebebasan beragama dengan baik.

Baca Selengkapnya

Syarat Pendaftaran CPNS Polsuspas Lengkap 2024

13 hari lalu

Syarat Pendaftaran CPNS Polsuspas Lengkap 2024

Polsuspas Kemenkumham menjadi salah satu formasi yang banyak diminati pelamar CPNS. Apa saja syarat pendaftaran CPNS Polsuspas 2024?

Baca Selengkapnya

Jadwal Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2024 dan Syaratnya

15 hari lalu

Jadwal Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2024 dan Syaratnya

Kapan jadwal pendaftaran sekolah kedinasan pada 2024? Ini penjelasan Kemenpan RB serta syarat yang harus dipenuhi ketika mendaftar.

Baca Selengkapnya

Mendag Zulkifli Hasan Kembalikan Aturan Impor Bahan Baku Industri ke Aturan Lama, Ini Alasannya

16 hari lalu

Mendag Zulkifli Hasan Kembalikan Aturan Impor Bahan Baku Industri ke Aturan Lama, Ini Alasannya

Mendag Zulkifli Hasan kembalikan aturan impor bahan baku industri. Apa alasannya? Begini bunyi Permendag 25/2022.

Baca Selengkapnya

Siapa Sosok David Tobing yang Gugat Rocky Gerung?

16 hari lalu

Siapa Sosok David Tobing yang Gugat Rocky Gerung?

Rocky Gerung dinyatakan tidak bersalah dalam gugatan penghinaan presiden yang diajukan David Tobing. Bagaimana kilas baliknya?

Baca Selengkapnya

Indonesia akan Gugat KPK Inggris soal Kasus Suap Pembelian Pesawat Garuda

16 hari lalu

Indonesia akan Gugat KPK Inggris soal Kasus Suap Pembelian Pesawat Garuda

Lembaga antikorupsi Inggris, Serious Fraud Office (SFO), mendapat kompensasi 992 juta Euro terkait kasus suap pembelian pesawat Garuda pada 2017

Baca Selengkapnya

Komitmen Dorong Hak Kekayaan Intelektual

16 hari lalu

Komitmen Dorong Hak Kekayaan Intelektual

Kemenkumham selama 10 tahun terakhir menelurkan berbagai program untuk mengungkit kesadaran akan Hak Kekayaan Intelektual. Termasuk perjuangan di kancah global demi pengakuan dunia.

Baca Selengkapnya

Ini Pertimbangan Hakim Tolak Gugatan terhadap Rocky Gerung

16 hari lalu

Ini Pertimbangan Hakim Tolak Gugatan terhadap Rocky Gerung

Hakim menilai pernyataan Rocky Gerung sebagai kritik terhadap kebijakan publik, bukan serangan personal terhadap individu.

Baca Selengkapnya

Pengadilan Bebaskan Berbicara di Berbagai Forum, Rocky Gerung Terima Kasih ke Hakim Sudah Pakai Akal Sehat

17 hari lalu

Pengadilan Bebaskan Berbicara di Berbagai Forum, Rocky Gerung Terima Kasih ke Hakim Sudah Pakai Akal Sehat

PN Jakarta Selatan menolak gugatan advokat David Tobing yang meminta hakim menghukum Rocky Gerung untuk tidak berbicara di berbagai forum.

Baca Selengkapnya