Jokowi Beri Pengarahan Kepala Satuan Wilayah di Akademi Kepolisian

Reporter

Amirullah

Senin, 9 Oktober 2017 12:13 WIB

Presiden Joko Widodo saat berkunjung ke Pondok Pesantren Annuqayah Guluk-Guluk, Sumenep, Madura, Jawa Timur, 8 Oktober 2017. instagram.com

TEMPO.CO, Jakarta - Presiden Joko Widodo melakukan kunjungan kerja ke Jawa Tengah, Senin, 9 Oktober 2017. Serangkaian agenda akan dilakukan Jokowi dalam kunjungan satu hari itu, di antaranya memberi pengarahan di Akademi Kepolisian.

"Presiden akan memberi pengarahan kepada peserta Apel Kepala Satuan Wilayah 2017, yang digelar di Akademi Kepolisian," kata Deputi Bidang Protokol, Pers, dan Media Sekretariat Presiden Bey Machmudin dalam siaran pers, Senin.

Baca:
Kunjungi Sumenep, Jokowi Akan Berdialog dengan 200 Kiai
Presiden Jokowi: Perempuan adalah Kunci Perdamaian

Pengarahan pagi ini menjadi agenda pertama dan mengawali kegiatan kunjungan Jokowi di Jawa Tengah. Seusai acara itu, Jokowi akan menyerahkan Kartu Indonesia Pintar dan Program Keluarga Harapan di Kota Semarang. Sebelum kembali ke Jakarta, Presiden akan menyerahkan sertifikat tanah kepada masyarakat di Kawasan Simpang Lima, Kota Semarang.

Presiden tiba di Kota Semarang pada Ahad pukul 00.00 setelah berkunjung ke Provinsi Jawa Timur. Dalam kunjungan kerjanya ke Kabupaten Sumenep, Madura, Provinsi Jawa Timur, pada Ahad, 8 Oktober 2017, Jokowi bersilaturahmi dengan sejumlah ulama, tokoh masyarakat, hingga penduduk.

Baca juga:
Setya dan Ganjar Pranowo Mangkir dari Sidang Andi Narogong
Perbakin Anggap Akurasi Peluru Produksi Pindad Tak Bagus

Jokowi mengunjungi Pesantren Al Karimiyyah. Sebelum ke pesantren itu, Jokowi menyerahkan 1.210 Kartu Indonesia Pintar dan 1.000 bantuan Program Keluarga Harapan kepada para siswa dan masyarakat Sumenep. Penyerahan dilakukan di halaman Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 1 Sumenep, Madura, Jawa Timur.

Seusai penyerahan KIP dan PKH, Presiden melanjutkan perjalanan menuju Gedung Graha Adi Poday. Di sana, Presiden menyerahkan 5.100 sertifikat hak atas tanah kepada masyarakat.

Berita terkait

Massa Aksi May Day Bakar Baliho Jokowi dan Hakim MK Sebagai Bentuk Kekecewaan

11 jam lalu

Massa Aksi May Day Bakar Baliho Jokowi dan Hakim MK Sebagai Bentuk Kekecewaan

Peserta aksi Hari Buruh Internasional atau May Day membakar baliho bergambar Presiden Jokowi di kawasan Patung Arjuna Wijaya, Jakpus

Baca Selengkapnya

Terkini: Pendapatan Garuda Indonesia Kuartal I 2024 Melonjak, Sri Mulyani Kembali Bicara APBN untuk Transisi Energi

12 jam lalu

Terkini: Pendapatan Garuda Indonesia Kuartal I 2024 Melonjak, Sri Mulyani Kembali Bicara APBN untuk Transisi Energi

PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk. mencatatkan pertumbuhan pendapatan di kuartal I 2024 ini meningkat hingga 18,07 persen dibandingkan kuartal I 2023.

Baca Selengkapnya

4 Lika-liku Perjalanan RUU DKJ Hingga Resmi Disahkan Presiden Jokowi

13 jam lalu

4 Lika-liku Perjalanan RUU DKJ Hingga Resmi Disahkan Presiden Jokowi

Pengesahan RUU DKJ ditandatangani Presiden Jokowi di Jakarta 25 April 2024 dan diundangkan di Jakarta pada tanggal yang sama oleh Mensesneg.

Baca Selengkapnya

Massa Aksi Hari Buruh Gagal Demo di Depan Istana, Presiden Jokowi Ada di Mana?

13 jam lalu

Massa Aksi Hari Buruh Gagal Demo di Depan Istana, Presiden Jokowi Ada di Mana?

Demonstrasi memperingati Hari Buruh itu membawa dua tuntutan. Salah satunya tuntutan mencabut Omnibus Law UU Cipta Kerja.

Baca Selengkapnya

Harapan Jokowi dan Prabowo di Hari Buruh Internasional 2024

14 jam lalu

Harapan Jokowi dan Prabowo di Hari Buruh Internasional 2024

Jokowi dan Prabowo mengucapkan selamat Hari Buruh. Berikut harapan Presiden dan Presiden terpilih 2024-2029 itu.

Baca Selengkapnya

Bos Microsoft ke Indonesia, Investasi hingga Luhut Menjamin Keuntungan

20 jam lalu

Bos Microsoft ke Indonesia, Investasi hingga Luhut Menjamin Keuntungan

Presiden Jokowi menerima kunjungan kerja Chief Executive Officer Microsoft Satya Nadella di Istana Kepresidenan Jakarta, pada Selasa, 30 April 2024

Baca Selengkapnya

CEO Microsoft Ketemu Jokowi Bahas Investasi Rp 14 Triliun, Ini Profil Satya Nadella

21 jam lalu

CEO Microsoft Ketemu Jokowi Bahas Investasi Rp 14 Triliun, Ini Profil Satya Nadella

CEO sekaligus Chairman Microsoft Satya Nadella bertemu Jokowi, kemarin. Berikut profilnya.

Baca Selengkapnya

Siapa Sosok David Tobing yang Gugat Rocky Gerung?

22 jam lalu

Siapa Sosok David Tobing yang Gugat Rocky Gerung?

Rocky Gerung dinyatakan tidak bersalah dalam gugatan penghinaan presiden yang diajukan David Tobing. Bagaimana kilas baliknya?

Baca Selengkapnya

Ragam Pendapat Pakar Soal Komposisi Kabinet Prabowo-Gibran

1 hari lalu

Ragam Pendapat Pakar Soal Komposisi Kabinet Prabowo-Gibran

Prabowo-Gibran diminta memperhatikan komposisi kalangan profesional dan partai politik dalam menyusun kabinetnya.

Baca Selengkapnya

Swasembada Gula dan Bioetanol, Kementerian BUMN Gabungkan Danareksa-Perhutani

1 hari lalu

Swasembada Gula dan Bioetanol, Kementerian BUMN Gabungkan Danareksa-Perhutani

Wakil Menteri Badan Usaha Milik Negara atau BUMN Kartika Wirjoatmodjo menjelaskan keterlibatan Kementerian BUMN dalam proyek percepatan swasembada gula dan bioetanol.

Baca Selengkapnya