Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Bagus, Pengalihan Subsidi BBM untuk Pendidikan dan Kesehatan

image-gnews
Iklan
TEMPO Interaktif, Jakarta:Rencana pemerintah mencabut subsidi BBM dengan alasan akan mengalihkan dana tersebut ke bidang pendidikan dan kesehatan merupakan langkah yang bagus. “Bila masyarakat kecil diberi subsidi untuk sekolah, 5 atau 10 tahun mendatang, kita bisa memetik hasilnya,” kata Zumrotin, mantan ketua YLKI saat ditemui Tempo di halaman gedung DPR, Jakarta, Senin (11/6). “Namun mekanismenya nanti bagaimana, itu harus dipikirkan, sehingga subsidi tersebut tidak mubadzir,” tambahnya.

Menurut Zumrotin, selama ini subsidi BBM yang diberikan pemerintah tidak sampai sasaran. “Dan bila subsidi tersebut dilanjutkan hingga beberapa tahun ke depan, tidak akan menjamin kehidupan ekonomi masyarakat membaik,” ujar dia. Namun Zumrotin mempertanyakan mekanisme yang akan diberlakukan pemerintah seandainya rencana tersebut dilakukan. “Hal itu perlu dipikirkan mengingat berdasarkan pengalaman, semua mekanisme yang dipakai pemerintah selalu bisa dinakali,” ujar dia.

Dengan kebijakan yang bagus tersebut, sayangnya, selama ini pelakasannya tidak pernah jujur. “Minimal berempati kepada masyarakat miskin,” katanya. Jadi dalam hal ini, papar dia, dituntut kesadaran pelaksananya. Sebab tanpa kesadaran, apa pun mekanisme yang dipakai akan selalu dinakali.

Zumrotin menjelaskan, pada dasarnya YLKI setuju atas rasionalisasi harga BBM. Namun momennya harus tepat. Artinya, ekonomi masyarakat berada pada posisi yang baik. Tetapi dalam kondisi yang sulit seperti ini, lanjut dia, apakah akan ada jaminan dari pemerintah bahwa dengan kenaikan harga BBM maka harga barang tidak akan naik. “Kalau pemerintah menjamin, enggak apa-apa,” ujar dia.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Yang bisa dilakukan pemerintah, lanjut dia, adalah memberikan sounding (informasi) kepada masyarakat atas kenaikan harga BBM. “Meskipun secara dangkal, tapi itu penting sebagai bentuk transparansi pemerintah,” ujar dia.

Dalam hal ini, pemerintah perlu menjelaskan kepada masyarakat bahwa apabila harga BBM dinaikkan, dampaknya positif dan negatifnya apa. Begitu pula sebaliknya. Dengan demikian, meskipun masyarakat tidak akan menerima, namun mereka tahu posisi pemerintah. “Sebab bagaimana pun, masyarakat pasti tidak akan terima bila harga BBM dinaikkan,” tutur dia. (Retno Sulistyowati)

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

PNM Mekaar Beri Reward untuk Nasabah Berprestasi

2 menit lalu

PNM Mekaar Beri Reward untuk Nasabah Berprestasi

PT Permodalan Nasional Madani (PNM) memberikan reward studi banding kepada Ketua Kelompok Mekaar.


Didukung Banyak Parpol, Khofifah Disebut Punya Potensi Menang Lagi di Pilkada Jatim

6 menit lalu

Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian (kanan) melantik Sekdaprov Jatim Adhy Karyono (dua sari kanan) sebagai Penjabat Gubernur Jatim menggantikan Khofifah Indar Parawansa, Jumat, 16 Februari 2024. Nampak pula mantan Wagub Emil Dardak. (Foto Istimewa)
Didukung Banyak Parpol, Khofifah Disebut Punya Potensi Menang Lagi di Pilkada Jatim

Ujang menyebut belum ada figur yang berani muncul lantaran Khofifah memiliki elektabilitas baik di Jatim dan didukung oleh partai pemenang pilpres.


Polisi Proses Laporan Rektor Unri Terhadap Mahasiswa yang Kritik Biaya Kuliah

12 menit lalu

Kronologi Khariq Anhar Mahasiswa Fakultas Pertanian Universitas Riau (Unri) mencuat usai video kritiknya soal Iuran Pengembangan Institusi (IPI) di Unri dilaporkan oleh Rektor Unri Sri Indarti pada 15 Maret 2024. Foto: Istimewa
Polisi Proses Laporan Rektor Unri Terhadap Mahasiswa yang Kritik Biaya Kuliah

Polda Riau menyelidiki laporan Rektor Universitas Riau (UNRI) Sri Indarti terhadap mahasiswa bernama Khairiq Anhar yang mengkritik biaya kuliah


Terkini Bisnis: Pengalaman Pengguna Layanan Starlink, BTN Persilakan Nasabah Tempuh Jalur Hukum

12 menit lalu

Salah satu warga Indonesia asal Bandung mulai menggunakan layanan internet milik Elon Musk, Starlink pada Sabtu, 4 Mei 2024. Foto: Dokumen pribadi/Asep Indrayana
Terkini Bisnis: Pengalaman Pengguna Layanan Starlink, BTN Persilakan Nasabah Tempuh Jalur Hukum

Starlink mulai menawarkan produknya ke masyarakat Indonesia.


Istana Sebut Pansel Calon Pimpinan KPK Diumumkan Bulan Ini

14 menit lalu

Koordinator Staf Khusus Presiden Ari Dwipayana. ANTARA/Andi Firdaus
Istana Sebut Pansel Calon Pimpinan KPK Diumumkan Bulan Ini

Pansel KPK bertugas menyeleksi para calon pimpinan KPK sebelum diserahkan kepada DPR untuk melakukan tes uji kepatutan dan kelayakan.


Pertamina dan Polri Bekerjasama Mengamankan Objek Vital Nasional

21 menit lalu

Pertamina dan Polri Bekerjasama Mengamankan Objek Vital Nasional

Pertamina dan Badan Pemelihara Keamanan (Baharkam) Kepolisian Republik Indonesia (Polri) menandatangani perjanjian kerjasama pengamanan objek vital nasional.


Jokowi Kumpulkan Prabowo hingga Panglima TNI Bahas Operasi Khusus Papua

24 menit lalu

Presiden Joko Widodo bersama Presiden Terpilih Prabowo Subianto (kanan) menerima kunjungan Perdana Menteri Singapura Lee Hsien Loong dan Perdana Menteri Singapura Terpilih Lawrence Wong (kiri) di Istana Bogor, Jawa Barat, Senin 29 April 2024. Lee berkunjung dalam rangka pertemuan Singapore-Indonesia Leader's Retreat yang kali ini dijamu oleh Jokowi. TEMPO/Subekti.
Jokowi Kumpulkan Prabowo hingga Panglima TNI Bahas Operasi Khusus Papua

Jokowi mengumpulkan menteri dan kepala lembaga negara di Istana Kepresidenan Jakarta pada Rabu siang. Bahan soal anggaran operasi khusus Papua.


Long Weekend Bersama Keluarga, Coba ke Destinasi Wisata Baru di Bogor dan Jakarta

26 menit lalu

Wisata edukasi biota laut pertama di Tangerang Selatan, BXSea, yang berada di Bintaro Jaya XChange Mall 2, Tangerang Selatan. Suasana pada hari pertama soft opening, pada Jumat, 15 Desember 2023. Tempo/Yohanes Maharso Joharsoyo
Long Weekend Bersama Keluarga, Coba ke Destinasi Wisata Baru di Bogor dan Jakarta

Bogor dan Jakarta menawarkan destinasi wisata menarik, dari alam hingga seni, untuk long weekend besok.


Mengapa Orang Memiliki Sifat Toxic? Ini Penjelasannya

27 menit lalu

Ilustrasi orang tua dan anak. Freepik.com
Mengapa Orang Memiliki Sifat Toxic? Ini Penjelasannya

Pada dasarnya orang toxic merupakan individu yang baik. Namun, orang toxic biasanya mereka yang menyerah pada sisi gelap dirinya.


Pemerintah Anggarkan Rp 355 Miliar untuk Bangun Taman Peringatan di Ibu Kota Nusantara

29 menit lalu

Suasana area proyek pembangunan Memorial Park di Ibu Kota Nusantara (IKN), Kalimantan Timur, pada Selasa, 7 Mei 2024. Menteri PUPR Basuki Hadimuljono mengatakan di Memorial Park akan dibangun patung Soekarno-Hatta, patung Sayap Pelindung Nusantara, dan api abadi. TEMPO/Riri Rahayu
Pemerintah Anggarkan Rp 355 Miliar untuk Bangun Taman Peringatan di Ibu Kota Nusantara

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Basuki Hadimuljono menyebut taman peringatan di Ibu Kota Nusantara bisa jadi lokasi kunjungan tamu negara