Pembelaan Ibas SBY Soal Tudingan Main Proyek  

Reporter

Editor

Bobby Chandra

Sabtu, 11 Oktober 2014 08:05 WIB

Sekjen Partai Demokrat Edhie Baskoro Yudhoyono (Ibas) memberi keterangan kepada wartawan saat tiba di lokasi Kongres Luar Biasa (KLB) Partai Demokrat di Hotel Inna Grand Bali Beach, Sanur, Bali, Sabtu (30/3). TEMPO/Dhemas Reviyanto

TEMPO.CO, Jakarta - Palmer Situmorang, pengacara keluarga Presiden Susilo Bambang Yudhoyono, membantah tudingan Muhammad Nazaruddin terkait Edhie Baskoro Yudhoyono alais Ibas. Nazar sebelumnya mengatakan putra bungsu SBY itu menerima banyak aliran duit dari berbagai proyek. "Tidak terima," kata Palmer melalui layanan pesan singkat, Jumat, 10 Oktober 2014. (Baca: Nazaruddin: Ibas Terima Duit Korupsi Wisma Atlet dan Disebut Dapat Uang, Mengapa KPK Belum Sentuh Ibas?)

Palmer menampik semua tudingan Nazaruddin perihal penerimaan uang oleh Ibas. Termasuk penerimaan duit sebanyak US$ 450 ribu dari bekas Bendahara Umum Partai Demokrat itu dalam proyek Wisma Atlet dan Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi. Kedua proyek ini belakangan dicurigai KPK berbau korupsi. (Baca pula: Nazaruddin: Anas Akan Bantu Ungkap Peran Ibas)

Palmer menegaskan pernyataan Nazar terbantahkan oleh sejumlah bukti, seperti pengakuan para saksi. Mantan anak buah Nazar, Yulianis, dalam persidangan terdakwa kasus Hambalang, Anas Urbaningrum, mengaku tak tahu penerimaan uang itu. Menurut Yulianis, Nazar memang memintanya mengeluarkan sejumlah uang untuk Ibas. Namun, ia tak tahu apakah uang itu sampai kepada Sekretaris Jenderal Partai Demokrat itu. (Baca juga di: Ibas Akan Gugat Nazaruddin Secara Perdata dan Nazar Sebut Ibas Terima US$ 200 Ribu di DPR)

Nazar sebelumnya menuding bahwa Ibas menerima banyak aliran duit dari berbagai proyek, seperti diduga menerima US$ 450 ribu dari PT Duta Graha Indah, perusahaan milik Nazar. Dalam proyek di SKK Migas, Nazar juga menyebut Ibas menerima komisi hingga jutaan dolar."Ada yang US$ 1 juta, US$ 500 ribu, ada yang US$ 405 ribu," ujarnya. (Baca: 3 Tudingan Miring Anas kepada Keluarga SBY)

NUR ALFIYAH




Baca juga:
Pria Bunuh Diri di Menara BCA, Ini Identitasnya
PPP: PKS Tak Mau Mengalah Soal Wakil Ketua MPR
Incar Kursi Pimpinan MPR, PPP Membelot ke Koalisi Jokowi
PPP: 60 Persen Kaki Kami di Koalisi Jokowi
Zulkifli Hasan, Ketua MPR Periode 2014-2019

Berita terkait

KPK Tetapkan Bekas Gubernur Maluku Utara Abdul Ghani Kasuba Tersangka TPPU

3 jam lalu

KPK Tetapkan Bekas Gubernur Maluku Utara Abdul Ghani Kasuba Tersangka TPPU

Mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Ghani Kasuba ditetapkan sebagai tersangka pencucian uang

Baca Selengkapnya

Busyro Muqoddas Tak Lagi Percaya Pansel KPK Bentukan Jokowi, Desak Ada Proses Demokratis

8 jam lalu

Busyro Muqoddas Tak Lagi Percaya Pansel KPK Bentukan Jokowi, Desak Ada Proses Demokratis

Busyro Muqoddas tak ingin KPK kian terpuruk setelah pimpinan yang dipilih lewat pansel hasil penunjukkan Jokowi bermasalah

Baca Selengkapnya

Gus Muhdlor Ditahan, Wakil Bupati Sidoarjo Dilantik Jadi Plt Bupati

9 jam lalu

Gus Muhdlor Ditahan, Wakil Bupati Sidoarjo Dilantik Jadi Plt Bupati

Gus Muhdlor dilarang menjalankan tugas sebagai bupati jika sedang menjalani masa tahanan.

Baca Selengkapnya

Praperadilan Eks Kepala Rutan KPK Ditolak, Pengacara Tidak Sependapat dengan Putusan Hakim

9 jam lalu

Praperadilan Eks Kepala Rutan KPK Ditolak, Pengacara Tidak Sependapat dengan Putusan Hakim

Pengacara eks Kepala Rutan KPK menghormati putusan praperadilan meski tidak sependapat dengan hakim.

Baca Selengkapnya

Praperadilan Bekas Kepala Rutan KPK Ditolak, Status Tersangka Pungli Tetap Sah

11 jam lalu

Praperadilan Bekas Kepala Rutan KPK Ditolak, Status Tersangka Pungli Tetap Sah

Hakim PN Jakarta Selatan menolak gugatan praperadilan eks Kepala Rumah Tahanan Komisi Pemberantasan Korupsi (Rutan KPK), Achmad Fauzi

Baca Selengkapnya

KPK Buka Peluang Hadirkan Febri Diansyah dan Rasamala Aritonang di Sidang Syahrul Yasin Limpo, Bahas Kebocoran BAP

14 jam lalu

KPK Buka Peluang Hadirkan Febri Diansyah dan Rasamala Aritonang di Sidang Syahrul Yasin Limpo, Bahas Kebocoran BAP

Eks Sespri Kasdi Subagyono minta perlindungan LPSK karena BAP miliknya di KPK bocor ke tangan Syahrul Yasin Limpo.

Baca Selengkapnya

Sidang Korupsi Syahrul Yasin Limpo, Jaksa KPK Hadirkan 4 Saksi dari Kementan

14 jam lalu

Sidang Korupsi Syahrul Yasin Limpo, Jaksa KPK Hadirkan 4 Saksi dari Kementan

Jaksa KPK menghadirkan empat saksi dalam sidang bekas Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo alias SYL di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat pada Rabu, 8 Mei 2024

Baca Selengkapnya

Kepala Bea Cukai Purwakarta Dilaporkan ke KPK, Bermula dari Bisnis Ekspor Impor

14 jam lalu

Kepala Bea Cukai Purwakarta Dilaporkan ke KPK, Bermula dari Bisnis Ekspor Impor

Kepala Bea Cukai Purwakarta Rahmady Effendy Hutahaean dilaporkan ke KPK oleh pengacara bernama Andreas atas tuduhan tak lapor LHKPN secara benar.

Baca Selengkapnya

KPK Masih Kumpulkan Alat Bukti Baru untuk Kembali Tetapkan Eks Wamenkumham Eddy Hiariej sebagai Tersangka

15 jam lalu

KPK Masih Kumpulkan Alat Bukti Baru untuk Kembali Tetapkan Eks Wamenkumham Eddy Hiariej sebagai Tersangka

Johanis Tanak mengatakan dalam penyidikan baru tersebut KPK akan mencari bukti untuk penetapan tersangka.

Baca Selengkapnya

Kepala Bea Cukai Purwakarta Dilaporkan ke KPK Miliki Aset Hingga Rp60 Miliar, Segini Harta Kekayaannya di LHKPN

16 jam lalu

Kepala Bea Cukai Purwakarta Dilaporkan ke KPK Miliki Aset Hingga Rp60 Miliar, Segini Harta Kekayaannya di LHKPN

Dilansir dari laman e-LHKPN milik KPK, Kepala Bea Cukai Puwakarta itu terakhir melaporkan harta kekayaannya pada 31 Desember 2022.

Baca Selengkapnya