Warga Tepi Sungai Cikapundung Tolak Relokasi

Reporter

Editor

Eni Saeni

Kamis, 13 Maret 2014 23:55 WIB

Sungai Cikapundung membelah kawasan permukiman padat Kebon Bibit, Bandung, Jawa Barat, TEMPO/Prima Mulia

TEMPO.CO, Bandung -Pemerintah Kota Bandung berencana membuat amphitheatre atau arena panggung terbuka di bantaran sungai Cikapundung, Bandung. Namun,pembangunan harus menertibkan sejumlah warga yang membangun rumah di bantaran kali yang merupakan lahan milik Pemerintah Kota Bandung.



Menurut Unda Sudrajat, 56 tahun, menempati lahan itu sejak 1988. Dia menolak relokasi dan menolak direlokasi di Rumah Susun Sederhana Sewa (Rusunawa) Cingised. "Kami lebih suka menerima uang ganti rugi," kata dia di rumahnya, Kamis, 13 Maret 2014.


Unda meminta pemerintah bertindak adil dalam memberi ganti rugi rumah, meski dia juga sadar bahwa lahan yang ditempati adalah aset milik Pemkot Bandung. "Tapi masyarakat tidak mampu seperti kami harus tetap dilindungi undang-undang," kata dia.


Warga lainnya, Fatimah, 48 tahun, mengatakan, dia bersedia direlokasi, asalkan diberi uang kerohiman. Meski menempati lahan milik pemerintah, Fatiman enggan disebut warga liar, sebab dia memiliki Kartu Tanda Penduduk (KTP) dan Kartu Keluarga, juga membayar Pajak Bumi dan Bangunan (PBB). "Rata-rata warga di sini membayar PBB sebesar Rp 60 ribu per tahun," kata dia.


PERSIANA GALIH

Berita terkait

Banjir Dasyat Setinggi Leher Terjang Guangdong Cina, 11 Orang Hilang

25 hari lalu

Banjir Dasyat Setinggi Leher Terjang Guangdong Cina, 11 Orang Hilang

Sebelas orang hilang di Guangdong akibat banjir dasyat di provinsi selatan Cina itu pada Senin 22 April 2024

Baca Selengkapnya

Kali Kamal Meluap, Ruas Tol Sedyatmo Masih Terendam

55 hari lalu

Kali Kamal Meluap, Ruas Tol Sedyatmo Masih Terendam

Ruas Tol Sedyatmo KM 27 terpantau hingga Jumat 22 Maret 2024 pukul 18.00 WIB masih terendam air luapan Kali Kamal.

Baca Selengkapnya

Mentan Galakkan Pompanisasi 500 Ribu Hektare di Jawa, Siapkan Anggaran Rp 5,8 Triliun

58 hari lalu

Mentan Galakkan Pompanisasi 500 Ribu Hektare di Jawa, Siapkan Anggaran Rp 5,8 Triliun

Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman bakal melakukan pompanisasi pada 500 ribu hektare lahan tadah hujan di Pulau Jawa.

Baca Selengkapnya

500 Ribu Meter Kubik Material Erupsi Gunung Marapi Ancam Warga hingga 7 Kilometer

23 Januari 2024

500 Ribu Meter Kubik Material Erupsi Gunung Marapi Ancam Warga hingga 7 Kilometer

Jika terjadi banjir lahar hujan, katanya, tumpukan material vulkanik Gunung Marapi tersebut dapat menjangkau hingga area tujuh kilometer.

Baca Selengkapnya

BRI Peduli Ajak Masyarakat Jaga Ekosistem Sungai

1 Januari 2024

BRI Peduli Ajak Masyarakat Jaga Ekosistem Sungai

BRI berupaya mendorong perbaikan dan revitalisasi sungai di sejumlah wilayah di Indonesia, terutama yang tingkat pencemaran airnya sangat tinggi terutama akibat sampah yang menumpuk.

Baca Selengkapnya

Makassar, Kota Sehat yang Diarenya Meningkat

31 Desember 2023

Makassar, Kota Sehat yang Diarenya Meningkat

Jamban itu digunakan oleh lima orang. Mereka berdomisili di Kelurahan Banta-bantaeng, Kecamatan Rappocini, Kota Makassar.

Baca Selengkapnya

Terdampak Erupsi Gunung Marapi, Ini Kondisi Terkini Hulu Sungai di Sekitarnya

18 Desember 2023

Terdampak Erupsi Gunung Marapi, Ini Kondisi Terkini Hulu Sungai di Sekitarnya

Erupsi Gunung Marapi membuat sejumlah sungai terpapar abu vulkanik, guguran lava, awan panas, dan banjir bandang. Ini kondisi terkini.

Baca Selengkapnya

BRIN Melakukan Penelitian Jalur Migrasi Ikan, Ada Tangga Iwak di Bendungan

8 Desember 2023

BRIN Melakukan Penelitian Jalur Migrasi Ikan, Ada Tangga Iwak di Bendungan

BRIN melakukan penelitian jalur migrasi ikan atau fishway untuk pengelolaan sumber daya perairan sungai yang berkelanjutan di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Busa Limbah Penuhi Kali Baru Depok, Ini Dugaan Sementara Penyebabnya

28 November 2023

Busa Limbah Penuhi Kali Baru Depok, Ini Dugaan Sementara Penyebabnya

Pemkot Depok sedang menelusuri munculnya busa yang menutupi areal Curug Kali Baru, Cimanggis

Baca Selengkapnya

Pesona Kali Biru, Sepotong Surga di Tanah Raja Ampat Papua Barat

11 November 2023

Pesona Kali Biru, Sepotong Surga di Tanah Raja Ampat Papua Barat

Disebut Kali Biru karena sungai di tanah Raja Ampat ini memiliki air jernih yang memancarkan warna biru dari dasarnya.

Baca Selengkapnya