Presiden Akan Hadiri HUT Kemerdekaan Timtim

Reporter

Editor

Jumat, 25 Juli 2003 17:17 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta:Presiden Megawati Sukarnoputri kemungkinan besar akan memenuhi undangan Sekretaris Jenderal PBB untuk hadir pada peringatan hari ulang tahun (HUT) Kemerdekaan Timor Timur (Timtim) 20 Mei 2002. “Dalam pertemuan yang lalu, Ibu Ketua Umum mengatakan bahwa kemungkinan besar beliau akan menghadiri acara tersebut,” ujar Wakil Sekjen DPP PDIP Pramono Anung kepada pers seusai rapat rutin DPP di Wisma Perjuangan, Jalan Pecenongan, Jakarta, Selasa (5/3). Anung menjelaskan, hal itu dilakukan untuk menghargai undangan khusus dari Sekjen PBB, Kofi Annan, kepada Presiden. “Undangan itu tentu harus direspon secara positif,” kata dia. Meski begitu, ia tidak menafikan, masalah Timtim pernah merupakan pengalaman yang menyakitkan bagi bangsa Indonesia. “Akan tetapi sekali lagi kita juga harus berbesar hati untuk bisa menerima keadaan itu,” imbuhnya lagi. Wakil Sekjen DPP PDIP ini menambahkan, sebenarnya Ketua Umum PDIP telah mengungkapkan perihal undangan dan niat itu pada DPP, sekitar dua minggu yang lalu. Kendati begitu, Anung yakin, Mega akan tetap mempertimbangkan masukan DPR, khususnya dari Komisi I. Seperti yang telah diberitakan, DPR meminta agar Presiden tidak datang dalam peringatan HUT Timor Loro Sa’e itu, Senin (4/3) kemarin. Sebelumnya lembaga legislatif itu hanya meminta agar Mega menunda kunjungannya ke bekas provinsi ke-27 RI itu. Akan tetapi, atas masukan dari beberapa anggota Dewan, kesimpulan Komisi I DPR itu diubah. Keputusan itu merupakan penegasan dari keputusan Rapat Komisi I DPR, pada 25 Februari lalu. (Dara Meutia Uning-Tempo News Room)

Berita terkait

Bara Reformasi Terus Dihidupkan: Aksi Kamisan Demi Keadilan Mereka Korban Penculikan

3 menit lalu

Bara Reformasi Terus Dihidupkan: Aksi Kamisan Demi Keadilan Mereka Korban Penculikan

Bulan Mei dikenang sebagai penanda lahirnya Reformasi. Namun, bagi sebagian masyarakat, bulan ini dikenang dengan duka mendalam dari kasus penculikan.

Baca Selengkapnya

Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2024: STAN Sediakan Formasi Terbanyak, IPDN Kedua

3 menit lalu

Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2024: STAN Sediakan Formasi Terbanyak, IPDN Kedua

Untuk tahun ini pemerintah mengalokasikan total 3.445 formasi yang akan diikuti 8 kementerian/lembaga penyelenggara Sekolah Kedinasan 2024.

Baca Selengkapnya

Meta Naikkan Kembali Unggahan Facebook Pertemuan PM Anwar Ibrahim dengan Hamas

5 menit lalu

Meta Naikkan Kembali Unggahan Facebook Pertemuan PM Anwar Ibrahim dengan Hamas

Meta Platforms kembali menaikkan unggahan Facebook dari media Malaysia tentang pertemuan PM Anwar Ibrahim dengan petinggi Hamas.

Baca Selengkapnya

Kronologi Pesawat Garuda Jamaah Haji Makassar Mendarat Kembali karena Kerusakan Mesin

5 menit lalu

Kronologi Pesawat Garuda Jamaah Haji Makassar Mendarat Kembali karena Kerusakan Mesin

Jamaah calon haji Kloter 5 Embarkasi Makassar akhirnya bisa diterbangkan ke Madinah setelah Garuda mengganti pesawat

Baca Selengkapnya

Ketua PDIP Depok Murka Spanduk Kandidat Wali Kotanya Dicopot Satpol PP

5 menit lalu

Ketua PDIP Depok Murka Spanduk Kandidat Wali Kotanya Dicopot Satpol PP

Langkah petugas Satpol PP menurunkan spanduk Supian Suri mendapat kritik dari politikus PDIP. Supian adalah jagoan mereka di Pilkada Dpok.

Baca Selengkapnya

Prabowo Klaim Tak Bakal Pimpin Negara dengan Gaya Militer: Itu Tidak Relevan

6 menit lalu

Prabowo Klaim Tak Bakal Pimpin Negara dengan Gaya Militer: Itu Tidak Relevan

Prabowo mengatakan, pengalamannya di militer tak akan memengaruhi kebijakan di pemerintahan yang bakal dia pimpin.

Baca Selengkapnya

Di Balik Mangkraknya Pembangunan Masjid Al Barkah, Pengurus Beli Tanah ke Kontraktor Rp 1,6 Miliar

15 menit lalu

Di Balik Mangkraknya Pembangunan Masjid Al Barkah, Pengurus Beli Tanah ke Kontraktor Rp 1,6 Miliar

Pembangunan Masjid Al Barkah yang baru hingga kini masih mangkrak. Padahal pengurus telah menerima uang ganti rugi dari Bina Marga DKI.

Baca Selengkapnya

Furiosa: A Mad Max Saga Dapat Standing Ovation 7 Menit di Festival Film Cannes 2024

20 menit lalu

Furiosa: A Mad Max Saga Dapat Standing Ovation 7 Menit di Festival Film Cannes 2024

Reaksi Anya Taylor-Joy dan Chris Hemsworth terhadap kemeriahan penonton saat pemutaran perdana Furiosa: A Mad Max Saga di Festival Film Cannes 2024.

Baca Selengkapnya

Was-was dengan Makanan Olahan Ultra Alias Makanan Instan? Tidak Semua UPF Berbahaya

20 menit lalu

Was-was dengan Makanan Olahan Ultra Alias Makanan Instan? Tidak Semua UPF Berbahaya

Makanan Ultra Processed Food (UPF) alias makanan instan adalah makanan yang diproduksi massal dengan skala industri dengan berbagai teknik pemrosesan

Baca Selengkapnya

Bersaksi di Pengadilan Tipikor, Jusuf Kalla Bingung Karen Agustiawan Bisa Jadi Terdakwa Korupsi Pengadaan LNG

31 menit lalu

Bersaksi di Pengadilan Tipikor, Jusuf Kalla Bingung Karen Agustiawan Bisa Jadi Terdakwa Korupsi Pengadaan LNG

Wakil Presiden ke-10 dan ke-12 Jusuf Kalla mengatakan Karen Agustiawan sebagai Dirut Pertamina menjalankan perintah presiden.

Baca Selengkapnya