Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ini Jenis Racun Mematikan Gajah di Riau  

image-gnews
Seorang pawang bermain dengan Dessy, usai dimandikan di kandang gajah Taman Marga Satwa Ragunan, Jakarta  (10/1). TEMPO/Eko Siswono Toyudho
Seorang pawang bermain dengan Dessy, usai dimandikan di kandang gajah Taman Marga Satwa Ragunan, Jakarta (10/1). TEMPO/Eko Siswono Toyudho
Iklan

TEMPO.CO, Pekanbaru - Juru bicara WWF Riau Syamsidar menuturkan, dalam kurun waktu sepuluh tahun terakhir, lebih dari seratus gajah Sumatera (Elephas maximus sumatranus) di Riau mati. Penyebab kematian gajah menurut temuan WWF adalah racun. "Gajah dianggap hama, sehingga sebagian masyarakat yang mendiami kawasan hutan melakukan tindakan sendiri, dengan menaruh racun," kata dia.

Penelusuran WWF, dua jenis cairan racun yang kerap digunakan pihak yang tidak bertanggung jawab untuk membunuh gajah yakni potasium sianida dan zinc phosphide.

Berbagai modus dilakukan masyarakat untuk membunuh gajah, di antaranya memasukkan racun ke dalam buah cempedak atau nanas yang digantung di atas pohon, atau melumurkan cairan racun ke bagian pohon sawit yang sangat disukai gajah. Bahkan, menggunakan sabun batangan yang sudah dikepal seperti bola lalu dicampur dedak yang sudah dilumuri racun.

Ketua Komisi Kesejahteraan Hewan Perhimpunan Dokter Hewan Indonesia Wisnu Wardana mengatakan dua jenis racun yang kerap digunakan warga memiliki reaksi cepat dalam menghilangkan nyawa gajah. "Makanan ini kemudian dimakan gajah yang melintas di kawasan tersebut, lalu akhirnya mati," jelas Syamsidar.

Syamsidar menyayangkan kurangnya pengawasan dari pihak berwenang untuk memantau keberadaan jenis racun ini sehingga begitu mudah didapatkan di pasaran.

Wisnu Wardana menyebutkan dua jenis racun yang sering ditemukan membunuh gajah itu merupakan zat keras yang mematikan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Menurut Wisnu, cairan potasium sianida bereaksi mengikat oksigen sehingga dapat menyulitkan hewan berdarah panas, seperti gajah, dalam bernapas.

Sedangkan zinc phosphide dapat mengakibatkan pendarahan hebat pada organ tubuh gajah yang bisa membuat jantung dan ginjal satwa itu pecah. "Dalam jangka waktu dua jam, seketika gajah langsung mati," kata Wisnu.

Meski demikian, kasus kematian gajah yang beruntun ini belum satu pun yang diproses hukum, walaupun di antaranya sudah terdapat bukti kuat untuk proses penyelidikan. Lemahnya penegakan hukum terhadap kematian gajah menjadi salah satu penyebab maraknya pembunuhan satwa itu karena tidak ada hukuman yang diberikan kepada pelaku kejahatan satwa yang dilindungi. "Semua kasus menguap tanpa kejelasan," ujar Syamsidar.

RIYAN NOFITRA


Baca juga:

Dokter Hewan Sebut Evakuasi Gajah Riau Salah

Tiap Tahun Sekitar 20 Ribu Ekor Gajah Diburu

Diinjak Induknya, Bayi Gajah Menangis 5 Jam

Gajah Sumatera Mati di Taman Nasional Teso Nilo

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Pertama Sejak 7 Oktober, Amerika Serikat Sempat Tunda Pengiriman Amunisi ke Israel

38 detik lalu

Tentara Israel mempersiapkan amunisi tank di dekat perbatasan dengan Gaza, di Israel selatan 28 Maret 2019. Selama berlangsung satu tahun ini, lebih dari 260 warga Palestina telah tewas dalam aksi-aksi demo tersebut. Mereka sebagian besar tewas akibat tembakan pasukan Israel saat bentrokan dalam aksi-aksi demo itu. REUTERS/Amir Cohen
Pertama Sejak 7 Oktober, Amerika Serikat Sempat Tunda Pengiriman Amunisi ke Israel

Amerika Serikat sempat menunda pengiriman amunisi senjata ke Israel pekan lalu hingga membuat para pejabat Israel khawatir


Rayakan HUT Ke-105 Damkar, Bupati Sukabumi:Tingkatkan Layanan

6 menit lalu

Rayakan HUT Ke-105 Damkar, Bupati Sukabumi:Tingkatkan Layanan

Sepanjang 2023 DPKP mengatasi 579 kebakaran dan 517 non-kebakaran 517.


Jokowi Beri Dua Catatan di Rapat Evaluasi Mudik Lebaran 2024

14 menit lalu

Kendaraan arus balik arah Jakarta terjebak kemacetan di GT Cikampek Utama, Karawang, Jawa Barat, Minggu 14 April 2024. Berdasarkan Survei Potensi Pergerakan Masyarakat Pada Masa Lebaran Tahun 2024 yang dirilis Kementerian Perhubungan, pada puncak arus balik lebaran 2024 tanggal 14 April 2024 diperkirakan sebanyak 41 juta orang atau sekitar 21,2 persen dari total pemudik akan kembali ke kota masing-masing. ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay
Jokowi Beri Dua Catatan di Rapat Evaluasi Mudik Lebaran 2024

Menteri Perhubungan Budi Karya mengatakan 242 juta masyarakat melakukan perjalanan mudik lebaran tahun ini.


Bupati Sukabumi Minta Semua Pihak Teruskan Pembentukan Karakter Siswa

16 menit lalu

Bupati Sukabumi Minta Semua Pihak Teruskan Pembentukan Karakter Siswa

Pembentukan karakter juga tanggung jawab seluruh elemen masyarakat, termasuk orang tua.


XDefiant, Game Shooter Saingan Call of Duty Siap Rilis Bulan Ini

17 menit lalu

Ilustrasi XDefiant dari Ubisoft (Dok. Ubisoft Store)
XDefiant, Game Shooter Saingan Call of Duty Siap Rilis Bulan Ini

Ubisoft akan merilis musim pertama Xdefiant, game tembak menembak berkelompok, melalui Ubisoft Connect.


Jelajah Lokasi Syuting Baby Reindeer dari Edinburgh hingga London

20 menit lalu

Baby Reindeer. Dok. Netflix
Jelajah Lokasi Syuting Baby Reindeer dari Edinburgh hingga London

Baby Reindeer tidak hanya menarik dari sisi cerita, lokasi syutingnya seolah mengajak penonton berkeliling Edinburgh hingga London


Konser B.I di Jakarta 15 Juni 2024: Harga Tiket dan Benefitnya

21 menit lalu

Rapper Korea Selatan, B.I. Dok. Viu
Konser B.I di Jakarta 15 Juni 2024: Harga Tiket dan Benefitnya

Rapper Korea Selatan, Kim Han Bin atau B.I akan kembali konser di Jakarta. Tiket dijual dengan harga mulai Rp 1 jutaan dengan beragam benefit.


Israel Usir Ratusan Ribu Warga Palestina dari Rafah, Siap Lancarkan Serangan Darat

22 menit lalu

Warga Palestina memeriksa lokasi serangan Israel di sebuah rumah, di tengah konflik antara Israel dan Hamas, di Rafah, di selatan Jalur Gaza 5 Mei 2024. Israel memiliki rencana untuk memindahkan warga Palestina di Rafah ke al-Mawasi, yang merupakan sebidang tanah di sepanjang pantai selatan Gaza. REUTERS/Hatem Khaled
Israel Usir Ratusan Ribu Warga Palestina dari Rafah, Siap Lancarkan Serangan Darat

Tentara Israel pada Senin 6 Mei 2024 mengusir ratusan ribu warga Palestina di Kota Rafah, selatan Jalur Gaza.


Muhammadiyah Klaim Belum Ada Pembicaraan dengan Prabowo soal Kursi Menteri

24 menit lalu

Sekretaris Umum Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah Abdul Mu'ti ketika ditemui di Kantor PP Muhammadiyah, Jakarta Pusat, Senin, 6 Mei 2024. TEMPO/Defara
Muhammadiyah Klaim Belum Ada Pembicaraan dengan Prabowo soal Kursi Menteri

Sekretaris Umum PP Muhammadiyah Abdul Mu'ti menanggapi soal jatah kursi menteri di Kabinet Prabowo-Gibran.


Proliga 2024 Sudah Lewati Pekan Kedua: Simak Rekap Hasil, Klasemen, dan Jadwal Berikutnya

29 menit lalu

Megawati Hangestri dan para pemain Jakarta BIN di Proliga 2024. (PBVSI/Proliga)
Proliga 2024 Sudah Lewati Pekan Kedua: Simak Rekap Hasil, Klasemen, dan Jadwal Berikutnya

Kompetisi bola voli Proliga 2024 sudah melewati pekan kedua. Simak rekap hasil, jadwal berikut, dan klasemennya.