Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Walkot Pematangsiantar Sambut Kunjungan Delegasi Konsul Jenderal dan Konsul Kehormatan

image-gnews
Wali Kota Pematangsiantar dr Susanti Dewayani berfoto bersama para Delegasi Konsul Jenderal dan Konsul Kehormatan dalam rangka Site Visite Proyek Investasi Strategis. di gedung serbaguna pemerintah kota Pematangsiantar, jalan merdeka, Selasa (25/06/2024)
Wali Kota Pematangsiantar dr Susanti Dewayani berfoto bersama para Delegasi Konsul Jenderal dan Konsul Kehormatan dalam rangka Site Visite Proyek Investasi Strategis. di gedung serbaguna pemerintah kota Pematangsiantar, jalan merdeka, Selasa (25/06/2024)
Iklan

INFO NASIONAL - Wali Kota Pematangsiantar, Susanti Dewayani, menyambut kunjungan Delegasi Konsul Jenderal dan Konsul Kehormatan, di Gedung Serbaguna Pemerintah Kota (Pemko) Pematangsiantar, Jalan Merdeka, Selasa, 25 Juni 2024. Para delegasi disambut Tortor Simalungun dan disematkan Hiou oleh Susanti.

Kunjungan ini dilakukan dalam rangka Site Visite Proyek Investasi Strategis oleh North Sumatera Invest (NSI) di Kota Pematangsiantar.

Dalam sambutannya, Susanti berharap, kunjungan ini menjadi komitmen bersama demi kemajuan Provinsi Sumatera Utara (Sumut), termasuk Kota Pematangsiantar. “Ini menjadi suatu kehormatan bagi kami,” kata Susanti.

Ia menjelaskan, banyak bangunan peninggalan Belanda di Kota Pematangsiantar, seperti gedung utama Kantor Wali Kota Pematangsiantar dan Kantor Bank Rakyat Indonesia (BRI) yang berada tidak jauh dari Balai Kota.

“Gedung BRI itu dulunya menjadi pusat pembuatan uang saat Kota Pematangsiantar menjadi Ibu Kota Provinsi Sumatera Timur,” katanya.

Kata dia, pemerintah pusat menyarakan agar pemerintah daerah menjalin kerja sama dengan pihak swasta atau investor. Karena itu, Susanti menawarkan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr Djasamen Saragih sebagai pusat penanganan stroke dan penyakit jantung untuk menjalin kerja sama.

“Kota Pematangsiantar merupakan kota terbesar kedua di Sumatera Utara, terletak di antara Pantai Barat dan Pantai Timur. Sekarang ini Pematangsiantar menjadi rujukan kesehatan sejumlah kabupaten/kota di sekitarnya. Tidak harus ke Medan lagi, karena bisa kami layani di Pematangsiantar ini,” ujarnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Kepala Dinas Penanaman Modal Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PMPTSP) Provinsi Sumut, Faisal Arif Nasution mengatakan, delegasi NSI diundang untuk mendorong sektor investasi agar meningkatkan pertumbuhan ekonomi di Sumut.

Menurut Faizal, tahun 2023 Provinsi Sumut memiliki target investasi sebesar Rp50 triliun dan tercapai sekitar 70 persen. Sedangkan di tahun 2024, targetnya meningkat menjadi Rp58 triliun. Oleh karena itu pihaknya terus melakukan konsolidasi untuk bisa mencapai target tersebut melalui Penanaman Modal Asing (PMA) dan Penanaman Modal Dalam Negeri (PMDN).

“Ini sebagai upaya mempromosikan potensi guna menarik investor luar negeri untuk berinvestasi di Sumut,” katanya.

Faizal mengapresiasi kinerja Susanti dan Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kota Pematangsiantar yang telah menyambut dan menjamu para delegasi. 

Acara juga diisi dengan penyerahan cenderamata dari Faizal kepada  Susanti, dan juga penayangan video potensi Kota Pematangsiantar dan RSUD dr Djasamen Saragih. (*)

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Warga Desa Dualaus Bersyukur Ada Pengobatan Gratis

7 jam lalu

Warga Desa Dualaus Bersyukur Ada Pengobatan Gratis

Masyarakat miskin merasakan manfaat program pelayanan kesehatan yang digagas Bupati Belu.


Ibu Musirah: Semangat Tanpa Batas di Tengah Keterbatasan

9 jam lalu

Ibu Musirah merupakan contoh nyata bahwa keterbatasan tidak seharusnya membuat kita membatasi diri.
Ibu Musirah: Semangat Tanpa Batas di Tengah Keterbatasan

Ibu Musirah, seorang disabilitas dengan sejuta inspirasi.


Pj Bupati Lebak Ajak Para Jajaran Bergerak Bersama Dalam Menangani Sampah

9 jam lalu

Pj Bupati Lebak, Iwan Kurniawan, didampingi oleh Forkopimda dan jajaran Perangkat Daerah Kabupaten Lebak, menghadiri puncak peringatan Hari Lingkungan Hidup Sedunia tingkat Kabupaten Lebak yang berlangsung di Pasar Sampay, Kecamatan Warunggunung, pada Rabu 26 Juni 2024.
Pj Bupati Lebak Ajak Para Jajaran Bergerak Bersama Dalam Menangani Sampah

- Hari lingkungan hidup sedunia bertempat di lapangan pasar sampai Kecamatan Warunggunung Kabupaten Lebak", Rabu, 26 Juni 2024.


Maju Pilkada Sumut, Masyarakat Berharap Nikson Nababan Dapat Restu Megawati

9 jam lalu

Calon Gubernur Sumatra Utara, Nikson Nababan.
Maju Pilkada Sumut, Masyarakat Berharap Nikson Nababan Dapat Restu Megawati

Nikson Nababan Darmonagoro,melangkah pasti pada kontestasi Pilkada Sumut tahun 2024 bulan November mendatang.


Mentan Amran: Semua Turun Tangan Urus Pangan

10 jam lalu

Menteri Pertanian, Andi Amran Sulaiman saat menjadi pembicara utama dalam Dialog Kebangsaan Sekolah Staf dan Pimpinan Lembaga Pendidikan dan Pelatihan Polri di Lembang, Kabupaten Bandung Barat. Jumat 28 Juni 2024
Mentan Amran: Semua Turun Tangan Urus Pangan

Menteri Pertanian, Andi Amran Sulaiman (Mentan Amran), menekankan pentingnya komitmen dari semua pihak, termasuk Polri sebagai institusi negara di bidang keamanan dan penegak hukum, untuk ikut menjaga ketahanan pangan.


Nita, Single Parent yang Sukses Mendirikan Dua Salon

10 jam lalu

Nita Zahro
Nita, Single Parent yang Sukses Mendirikan Dua Salon

Nita Zahro, seorang single parent berusia 35 tahun, telah membuktikan bahwa keberanian dan tekad dapat mengubah kehidupan


Program PENA Kemensos Luluskan 3.415 KPM

10 jam lalu

Menteri Sosial, Tri Rismaharini saat menghadiri graduasi Keluarga Penerima Manfaat periode Mei 2024 yang telah mengikuti program Pahlawan Ekonomi Nusantara. di Jakarta Selatan, Jumat, 28 Juni 2024.
Program PENA Kemensos Luluskan 3.415 KPM

Program PENA adalah upaya Kemensos untuk memberantas kemiskinan ekstrim di Indonesia.


Pj Bupati Puncak Jaya Raih Penghargaan Future Leader Award 2024

12 jam lalu

PJ. Bupati Puncak Jaya Tumiran, salah satu kepala daerah yang mendapatkan penghargaan Indonesia Global Awards 2024 di Hotel Mercure Jakarta, 8 Maret 2024.
Pj Bupati Puncak Jaya Raih Penghargaan Future Leader Award 2024

Pemberian pengahargaan ini adalah bentuk apresiasi atas dedikasi, kinerja dan pengabdian kepada bangsa dan negara secara khusus kepada masayarakat di daerah masing-masing.


Bamsoet Dorong Dibuatnya Undang-Undang Tentang Digital Marketplace

12 jam lalu

Ketua MPR RI Bambang Soesatyo saat menguji sidang tertutup mahasiswa S3 program doktor Fakultas Hukum Universitas Padjajaran, Siti Yuniarti yang meneliti tentang pengaturan hukum siber salam platform digital marketplace guna pembangunan ekonomi digital Indonesia, secara daring dari Jakarta, Jumat 28 Juni 2024.
Bamsoet Dorong Dibuatnya Undang-Undang Tentang Digital Marketplace

Bambang Soesatyo menuturkan pemerintah perlu membuat peraturan atau undang-undang yang secara komprehensif mengatur pembangunan ekonomi secara digital, termasuk digital marketplace


Pemkab Bogor Tata Pedagang Kawasan Puncak

13 jam lalu

Pj. Bupati Bogor pada saat melakukan penertiban bangunan liar di kawasan Puncak, pada Senin 24 Juni 2024
Pemkab Bogor Tata Pedagang Kawasan Puncak

Optimalkan pemanfaatan Rest Area Gunung Mas Puncak, Pj. Bupati Bogor Asmawa Tosepu bersama jajaran Satpol PP Kabupaten Bogor laksanakan penataan secara humanis terhadap para pedagang