Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Anggota DPR Minta Pemerintah Batasi Keberangkatan Umrah Menjelang Musim Haji

Editor

Imam Hamdi

image-gnews
Jamaah calon haji embarkasi Surabaya tiba di landasan Terminal 1 Bandara Internasional Juanda Surabaya di Sidoarjo, Jawa Timur, Minggu, 12 Mei 2024. Sebanyak 1.830 jemaah calon haji dari Bojonegoro dan Lamongan yang tergabung dalam lima kloter diberangkatkan ke Madinah, Arab Saudi. ANTARA FOTO/Umarul Faruq
Jamaah calon haji embarkasi Surabaya tiba di landasan Terminal 1 Bandara Internasional Juanda Surabaya di Sidoarjo, Jawa Timur, Minggu, 12 Mei 2024. Sebanyak 1.830 jemaah calon haji dari Bojonegoro dan Lamongan yang tergabung dalam lima kloter diberangkatkan ke Madinah, Arab Saudi. ANTARA FOTO/Umarul Faruq
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Anggota Komisi VIII DPR RI, John Kenedy Azis, meminta Kementerian Agama membatasi sementara keberangkatan umrah menjelang musim haji guna menghindari kepadatan di Arab Saudi. 

Legislator daerah pemilihan Sumatera Barat II ini menyebut perlunya pembatasan karena khawatir apabila jemaah umrah memutuskan lanjut berhaji. Sehingga jumlah jemaah haji melampaui kapasitas yang sudah diperhitungkan. 

"Padahal tenda sudah ditentukan. Bagaimana mereka mau memenuhi, nanti malah jadi liar pula," kata John saat meninjau Embarkasi Kota Padang, Sumatera Barat, Rabu, 22 Mei 2024, dikutip dari situs DPR RI. 

Berkaca dari pengalaman yang sebelumnya, John mengatakan tenda jemaah haji Indonesia selalu kelebihan kapasitas. Di samping itu, ia juga menyoroti kemungkinan adanya jemaah yang berhaji secara ilegal dengan menggunakan visa umrah, bukan visa haji.

Dalam Rapat Dengar Pendapat (RDP) Komisi VIII tentang pembahasan seputar Kesiapan Pelaksanaan Haji 2024 di Kompleks Parlemen, Jakarta, 20 Mei lalu, John menyarankan Kemenag agar mengeluarkan Surat Edaran (SE) yang berisi larangan bagi pihak travel atau agen perjalanan memberangkatkan masyarakat umrah pada musim haji 1445 Hijriah/2024.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Tolong bikin surat keputusan, surat edaran, bahwa seluruh travel biro haji dan umrah supaya tidak memberangkatkan umrah. Dulu bulan Syawal saja tidak ada lagi yang berangkat umrah," kata John dalam rapat tersebut.

Menurut dia, Kemenag dapat bekerja sama dengan pihak Imigrasi dan Pemerintah Arab Saudi untuk membatasi keberangkatan umrah dari Indonesia pada musim haji kali ini. Ia mengatakan keberangkatan umrah itu akan memicu banyaknya jumlah jamaah haji dan umrah yang berada di tanah suci. Sehingga berpotensi membuat para jamaah calon haji merasa tidak nyaman. Ia khawatir jumlah jamaah yang terlalu banyak akan sulit membuat mereka berlaku tertib.

John menilai pembatasan keberangkatan umrah itu akan membuat jamaah haji merasa nyaman sekaligus bahagia. "Saya betul-betul minta kepada pemerintah, khususnya Dirjen PHU (Penyelenggaraan Umrah dan Haji) Kemenag, tolong bikin nyamanlah jamaah haji, bahagiakanlah jamaah haji," ujar dia.

Pilihan editor: Menilik Kembali Pengertian Student Loan yang Dibahas DPR Bersama Kemendikbudristek

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Timwas Haji DPR Khawatir Terjadi Peningkatan Kematian Jemaah Haji Tahun Ini

29 menit lalu

Pemakaman jemaah haji yang meninggal di Sharaya, Mekkah, Arab Saudi. ANTARA/Saptono
Timwas Haji DPR Khawatir Terjadi Peningkatan Kematian Jemaah Haji Tahun Ini

Puncak ibadah haji berpotensi menimbulkan peningkatan angka kematian jemaah haji.


Lebih dari 1,8 Juta Jamaah Haji Bekumpul di Arafah Memulai Ibadah Haji

40 menit lalu

Wukuf menjadi peristiwa penting dalam rangkaian ibadah haji.  jamaah calon haji untuk berkumpul di Padang Arafah, yang berjarak sekitar 20 kilometer sebelah timur Kota Mekkah.
Lebih dari 1,8 Juta Jamaah Haji Bekumpul di Arafah Memulai Ibadah Haji

Kementerian Haji dan Umrah Saudi mengatakan jemaah dari seluruh dunia berkumpul di Gunung Arafah


Memiliki Nama yang Hampir Sama, Ini Beda Arafah dan Rafah

1 jam lalu

Umat Islam dari berbagai negara melaksanakan wukuf di Jabal Rahmah, Arafah, Arab Saudi, Selasa, 27 Juni 2023. Jutaan jamaah haji dari berbagai negara berkumpul di Arafah untuk melaksanakan wukuf yang merupakan rukun haji pada prosesi puncak haji 1444 H. ANTARA FOTO/Wahyu Putro A
Memiliki Nama yang Hampir Sama, Ini Beda Arafah dan Rafah

Arafah dan Rafah adalah dua daerah yang berbeda, baik dari segi lokasi geografis maupun signifikansi mereka dalam konteks budaya dan agama.


Menag Yaqut Cek Skema Murur Jemaah Haji: Semua Siap

1 jam lalu

Jamaah calon haji Indonesia menunggu kedatangan bus yang akan membawa mereka ke Arafah di Makkah, Arab Saudi, Jumat 14 Juni 2024. Jamaah calon haji Indonesia mulai diberangkatkan secara bertahap ke Arafah untuk mengikuti rangkaian puncak ibadah haji pada Sabtu, 15 Juni 2024. ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan
Menag Yaqut Cek Skema Murur Jemaah Haji: Semua Siap

Menag mengecek persiapan murur jemaah haji.


Majelis Tafsir Al-Quran Gelar Salat Idul Adha Hari Ini di Stadion Manahan Solo

3 jam lalu

Jemaah dari Majelis Tafsir Al-Quran atau MTA melaksanakan salat Idul Adha 1445 H/2024 di lapangan parkir Stadion Manahan Solo, Jawa Tengah, Ahad, 16 Juni 2024. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE.
Majelis Tafsir Al-Quran Gelar Salat Idul Adha Hari Ini di Stadion Manahan Solo

Majelis Tafsir Al-Quran (MTA) menggelar salat Idul Adha 1445 H/2024 di Lapangan Parkir Stadion Manahan Solo, Jawa Tengah, pagi hari ini, Ahad, 16 Juni 2024. Penyelenggaraan salat Idul Adha oleh MTA ini lebih cepat sehari dari jadwal pemerintah Indonesia yaitu besok, Senin 17 Juni 2024.


Anggota DPR Ashabul dan Arteria Dahla Disebut Ditangkap Polisi Arab karena Visa Ilegal, Ini Klarifikasinya

3 jam lalu

Jamaah haji mengelilingi Ka'bah, 1 Juli 2022. REUTERS/Mohammed Salem
Anggota DPR Ashabul dan Arteria Dahla Disebut Ditangkap Polisi Arab karena Visa Ilegal, Ini Klarifikasinya

Ketua Komisi VIII DPR RI Ashabul Kahfi tak membenarkan soal pemberitaan dirinya yang ditangkap oleh Polisi Arab Saudi (Askar) karena visa ilegal.


Catatan Muhaimin Iskandar Soal Fasilitas Jemaah Haji Indonesia selama Wukuf di Arafah

10 jam lalu

Ketua Timwas Haji DPR RI Muhaimin Iskandar memantau pelaksanaan haji di Arab Saudi. (ANTARA/HO-DPR)
Catatan Muhaimin Iskandar Soal Fasilitas Jemaah Haji Indonesia selama Wukuf di Arafah

Timwas Haji DPR menuturkan pemerintah harus meningkatkan penanganan transportasi jemaah.


Ini Tanggal Jatuhnya Idul Adha di Berbagai Negara

11 jam lalu

Ilustrasi sapi qurban. ANTARA/Yusran Uccang
Ini Tanggal Jatuhnya Idul Adha di Berbagai Negara

Perayaan Idul Adha tidak dilakukan secara serentak. Artinya tergantung posisi bulan


Begini Proses di Balik Pemompaan, Sterilisasi, Hingga Distribusi Air Zam-zam

20 jam lalu

Seorang pekerja mengumpulkan jeriken berisi air zamzam yang diambil dari sumbernya di Pudai, Mekkah,  Arab Saudi (17/10). Setiap jamaah akan membawa air tersebut kembali ke negaranya.  ANTARA/Saptono
Begini Proses di Balik Pemompaan, Sterilisasi, Hingga Distribusi Air Zam-zam

Simak proses berteknologi tinggi dari pemompaan, sterilisasi hingga pendistribusian air Zam-zam di Arab Saudi


Jemaah Haji Indonesia Ditempatkan di 1.169 Tenda selama Wukuf di Arafah

1 hari lalu

Umat Islam dari berbagai negara melaksanakan wukuf di Jabal Rahmah, Arafah, Arab Saudi, Selasa, 27 Juni 2023. Jutaan jamaah haji dari berbagai negara berkumpul di Arafah untuk melaksanakan wukuf yang merupakan rukun haji pada prosesi puncak haji 1444 H. ANTARA FOTO/Wahyu Putro A
Jemaah Haji Indonesia Ditempatkan di 1.169 Tenda selama Wukuf di Arafah

Seluruh jemaah haji Indonesia diberangkatkan ke Arafah pada, Jumat, 8 Zulhijah 1445 Hijriyah atau 14 Juni 2024.