Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ziarah ke Makam Buyut Muhaimin Iskandar, Ganjar Pranowo Akui Komunikasinya dengan Kubu Amin Lancar

Reporter

Editor

Febriyan

image-gnews
Calon Presiden Ganjar Pranowo berziarah ke makam pendiri Nahdlatul Ulama (NU) KH Hasyim Asyari, dan presiden keempat KH Abdurrahman Wahid atau Gus Dur di kompleks Ponpes Tebuireng, Jombang, Jawa Timur, Jumat, 12 Januari 2024. FOTO/TPN Ganjar-Mahfud
Calon Presiden Ganjar Pranowo berziarah ke makam pendiri Nahdlatul Ulama (NU) KH Hasyim Asyari, dan presiden keempat KH Abdurrahman Wahid atau Gus Dur di kompleks Ponpes Tebuireng, Jombang, Jawa Timur, Jumat, 12 Januari 2024. FOTO/TPN Ganjar-Mahfud
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Calon Presiden (Capres) Ganjar Pranowo mengakui komunikasinya dengan pasangan Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar lancar. Ganjar menyatakan komunikasi mereka, plus Calon Wakil Presiden (Cawapres) Mahfud Md, lancar karena sama-sama pernah bekuliah di Universitas Gadjah Mada (UGM), Yogyakarta.

“Saya, Cak Imin, Mas Anies, dan Prof Mahfud, kami berempat kuliah di UGM, ketua alumninya saya. Kalau bercerita soal komunikasi, kami berempat sangat biasa berkomunikasi,” kata Ganjar, dalam keterangan tertulis, yang diterima pada Sabtu, 13 Januari 2024.

Ganjar merupakan sebagai Ketua Umum Keluarga Alumni Universitas Gadjah Mada (Kagama) periode 2019-2024. Ganjar merupakan lulusan Fakultas Hukum UGM, sementara Mahfud Md berkuliah di jurusan Sastra Arab kampus itu. 

Sementara Anies Baswedan merupakan lulusan Fakultas Ekonomi UGM dan Muhaimin Iskandar berkuliah di jurusan Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (Fisipol) UGM.

Ganjar Pranowo menyatakan, para alumni UGM telah mengetahui gaya komunikasi di antara pasangan nomor 1 dan 3 di Pilpres 2024 tersebut. Walau begitu hubungan mereka diharapkan tetap baik meski sama-sama bertarung di pemilihan presiden kali ini.

“Teman-teman yang pernah kuliah di UGM Yogyakarta, pasti sudah tahu style (gaya) kami seperti apa. Oh, ini lagi serius, bercanda, kode-kode begitu biasa. Jadi kami semuanya baik-baik,” tutur Ganjar.

Ganjar berziarah ke makam buyut Muhaimin

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Ganjar berziarah ke makam tokoh Nahdlatul Ulama (NU) sekaligus pendiri Pondok Pesantren Denayar, kiai Bisri Syansuri atau Mbah Bisri di Ponpes Mamba'ul Ma'arif, Jombang, Jawa Timur, pada Jumat kemarin, 12 Januari 2024. Mbah Bisri merupakan kakek buyut dari Muhaimin Iskandar.

Muhaimin dan Anies Baswedan pun  menghadiri haul ke-45 Kiai Bisri Syansuri. Sehari sebelumnya, Muhaimin berziarah ke makam Bung Karno di Blitar, Jawa Timur.

“Kebetulan, hari ini saya bertemu dengan Cak Imin di beberapa acara. Maksud ketemu itu, evennya mirip-mirip, cuma waktunya belum cocok. Jadi tidak apa-apa. Kalau penjajakan boleh,” tutur Ganjar, di Jombang.

Tak hanya dengan pasangan Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar. Ganjar Pranowo juga mengatakan kerap berkomunikasi dengan pasangan nomor 2 pada Pilpres 2024, Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

5 Hal tentang Airin Rachmi Diany, Maju Pilkada Banten hingga Dianggap Role Model

54 menit lalu

Ketua Umum Pimpinan Pusat kesatuan Perempuan Partai Golkar (PP KPPG) Airin Rachmi Diany saat pendaftaran bakal calon legislatif anggota DPR RI ke Kantor KPU, di Jakarta, Minggu, 14 Mei 2023. Partai Golkar mendaftarkan 580 orang bakal calon anggota legislatif DPR RI dari 84 daerah pemilihan untuk mengikuti Pemilu 2024 mendatang. TEMPO/M Taufan Rengganis
5 Hal tentang Airin Rachmi Diany, Maju Pilkada Banten hingga Dianggap Role Model

Airin Rachmi Diany salah satu kader Golkar yang maju mendaftar Pilkada Banten


Tim Hukum TKN Sebut Gugatan PDIP di PTUN Tak Pengaruhi Pelantikan Prabowo-Gibran

1 jam lalu

Wakil Ketua Tim Hukum Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka, Fahri Bachmid, saat mewakili pasangan calon presiden nomor urut 02 sebagai pihak terkait dalam sengketa Pilpres 2024 di Mahkamah Konstitusi. Foto: Istimewa
Tim Hukum TKN Sebut Gugatan PDIP di PTUN Tak Pengaruhi Pelantikan Prabowo-Gibran

Tim Prabowo-Gibran mengatakan gugatan PDIP ke Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) terhadap KPU RI tidak akan mempengaruhi pelantikan pemenang Pilpres


Cara UGM Cegah Peserta UTBK-SNBT Pakai Joki dan Lakukan Kecurangan

3 jam lalu

Pemantauan UTBK SNBT 2024 di UGM Yogyakarta Jumat 3 Mei 2024. Dok.istimewa
Cara UGM Cegah Peserta UTBK-SNBT Pakai Joki dan Lakukan Kecurangan

Ujian Tulis Berbasis Komputer-Seleksi Nasional Berbasis Tes (UTBK-SNBT) di Kampus UGM diikuti sebanyak 18.726 peserta.


Anies Baswedan Disebut Berencana Hidupkan Kembali Acara Desak Anies

4 jam lalu

Mantan capres nomor urut 01 di pilpres 2024 Anies Baswedan usai halal bihalal dan pembubaran Timnas AMIN di kawasan Lebak Bulus, Jakarta Selatan pada Selasa, 30 April 2024. TEMPO/Amelia Rahima Sari
Anies Baswedan Disebut Berencana Hidupkan Kembali Acara Desak Anies

Anies Baswedan akan tetap berkegiatan mengunjungi masyarakat meski Pilpres telah usai.


Kadin Ingatkan Pemerintah Hati-hati Membentuk Badan Otorita Penerimaan Negara

4 jam lalu

Logo Kadin. Diambil dari kadin.id
Kadin Ingatkan Pemerintah Hati-hati Membentuk Badan Otorita Penerimaan Negara

Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia meminta pemerintah agar berhati-hati dalam pembentukan Badan Otorita Penerimaan Negara.


Anies-Muhaimin ke Aceh Meski Timnas Amin Sudah Bubar, Ada Apa?

6 jam lalu

Mantan paslon nomor urut 01 di pilpres 2024, Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar (tengah), usai halal bihalal dan pembubaran Timnas AMIN di kawasan Lebak Bulus, Jakarta Selatan pada Selasa, 30 April 2024. TEMPO/Amelia Rahima Sari
Anies-Muhaimin ke Aceh Meski Timnas Amin Sudah Bubar, Ada Apa?

Anies-Muhamin dikabarkan menuju ke Aceh untuk mengikut agenda bersama meski Timnas Amin sudah bubar.


Soal Sikap Politik PKS Usai Pilpres 2024, Jubir: Santai Saja

6 jam lalu

Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Ahmad Syaikhu usai acara halal bihalal dan pembubaran Timnas AMIN di kediaman Anies Baswedan, Lebak Bulus, Jakarta Selatan pada Selasa, 30 April 2024. TEMPO/Amelia Rahima Sari
Soal Sikap Politik PKS Usai Pilpres 2024, Jubir: Santai Saja

Koordinator Juru bicara PKS, Ahmad Mabruri, mengatakan sikap politik PKS jadi koalisi atau oposisi akan diumumkan jika sudah diputuskan Majelis Syuro.


Dahnil Anzar Ungkap Rencana Prabowo Mau Buat Presidential Club

8 jam lalu

Presiden terpilih 2024 Prabowo Subianto menghadiri acara halalbihalal dan silaturahmi di Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) di Seven, Jakarta Pusat, Minggu, 28 April 2024. Dalam acara tersebut juga dihadiri oleh sejumlah pejabat seperti, Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo, Menkominfo Budi Arie Setiadi, Menteri Investasi Bhlil Lahadalia hingga kedubes Arab Saudi. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Dahnil Anzar Ungkap Rencana Prabowo Mau Buat Presidential Club

Prabowo ingin para mantan presiden Republik Indonesia rutin bertemu dalam wadah presidential club.


Tuntutan dari Mahasiswa UGM, IPK 4,00 di Universitas Jember, serta Penyakit Akibat Polusi Mengisi Top 3 Tekno

10 jam lalu

Mahasiswa UGM menggelar aksi dalam peringatan Hari Pendidikan Nasional di Balairung UGM Kamis, 2 Mei 2024. Tempo/Pribadi Wicaksono
Tuntutan dari Mahasiswa UGM, IPK 4,00 di Universitas Jember, serta Penyakit Akibat Polusi Mengisi Top 3 Tekno

Topik tentang mahasiswa UGM menggelar aksi menuntut tranparansi biaya pendidikan menjadi berita terpopuler Top 3 Tekno Berita Hari Ini.


Modus Penyelewengan Dana BOS

12 jam lalu

Modus Penyelewengan Dana BOS

Penyelewengan dana bantuan operasional sekolah atau dana BOS diduga masih terus terjadi di banyak satuan pendidikan secara nasional.