Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

PLN Dukung 100 Persen Green Tourism di Tana Toraja

image-gnews
Iklan

INFO NASIONAL - Dalam menyambut libur Natal 2023 dan Tahun Baru 2024, PT PLN (Persero) berperan aktif mendukung pengembangan destinasi wisata berkelanjutan (Green Tourism) di Kabupaten Tana Toraja dan Toraja Utara, Sulawesi Selatan. Pendukungannya melalui penyediaan pasokan energi bersih yang menggunakan energi baru terbarukan (EBT), sejalan dengan komitmen PLN untuk mencapai Net Zero Emissions pada tahun 2060.

Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan yang mewakili Bupati Tana Toraja, Muhammad Safar, menegaskan pentingnya pengembangan Green Tourism bagi kemajuan destinasi wisata di wilayah Tana Toraja. Dalam Apel Siaga Kelistrikan Natal 2023 dan Tahun Baru 2024, juga deklarasi program Green Tourism di Toraja Utara pada Sabtu, 23 Desember 2023, Safar menyatakan harapannya agar pengembangan tersebut tak hanya pada aspek fasilitas, tetapi juga melibatkan kampanye pengembangan kawasan pariwisata rendah emisi karbon.

Bupati Toraja Utara yang diwakili Asisten Administrasi Umum, Samuel Sampe Rompon, memberikan dukungan penuh kepada PLN dalam upaya mewujudkan pariwisata berkelanjutan di Toraja Utara melalui penggunaan energi ramah lingkungan.

Direktur Utama PLN, Darmawan Prasodjo, menyatakan peran PLN sebagai katalisator transisi energi untuk mengembangkan kawasan wisata bebas polusi dan ramah lingkungan di Kabupaten Tana Toraja dan Toraja Utara. Kabupaten tersebut dikenal sebagai destinasi favorit bagi wisatawan lokal dan mancanegara, dengan kekayaan budaya dan alam yang menarik.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Darmawan menjelaskan bahwa PLN berkomitmen menyuplai energi bersih dan menciptakan ekosistem Green Tourism, sehingga dapat mendukung transisi energi. PLN juga menyediakan Renewable Energy Certificate (REC) bagi industri untuk menciptakan tempat wisata yang bersih dan ramah lingkungan.

Moch. Andy Adchaminoerdin, General Manager PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi Sulawesi Selatan, Sulawesi Tenggara, dan Sulawesi Barat (UID Sulselrabar), menegaskan komitmen PLN menerapkan 100 persen penggunaan EBT untuk melistriki Tana Toraja dan Toraja Utara. Program Green Tourism ini dikenal dengan tajuk "Toraja GENTLE" (Green Electrifying Lifestyle Ecosystem), yang fokus pada penggunaan energi ramah lingkungan di kawasan wisata.

Andy menambahkan bahwa saat ini terdapat 19 Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) yang tersebar di 11 lokasi di provinsi Sulawesi Selatan, Sulawesi Tenggara, dan Sulawesi Barat. Ini menandai upaya PLN untuk mendukung ekosistem kendaraan listrik dan mengurangi emisi karbon.(*)

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Pemprov DKI Jakarta Raih Penghargaan Pembangunan Daerah 2024

7 menit lalu

Pemprov DKI Jakarta Raih Penghargaan Pembangunan Daerah 2024

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta berhasil meraih Penghargaan Pembangunan Daerah (PPD) 2024, dari Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN)/ Bappenas.


PT Pegadaian Resmikan Gedung Baru The Gade Tower

1 jam lalu

Wakil Menteri BUMN Kartika Wirjoatmodjo, Direktur Utama Pegadaian Damar Latri Setiawan dan Komisaris Utama Pegadaian Loto Srinaita Ginting, saat Grand Launching The Gade Tower PT Pegadaian. 
(TEMPO/Lourentius EP).
PT Pegadaian Resmikan Gedung Baru The Gade Tower

PT Pegadaian meresmikan gedung barunya yang dinamakan The Gade Tower, di Jalan Kramat Raya, Jakarta, pada Selasa, 7 Mei 2024.


Bamsoet Ingatkan Jaga Persaudaraan Kebangsaan Menjelang Pilkada 2024

1 jam lalu

Bamsoet Ingatkan Jaga Persaudaraan Kebangsaan Menjelang Pilkada 2024

Ketua MPR RI, Bambang Soesatyo atau Bamsoet, mengingatkan kepada seluruh kader Forum Komunikasi Putra Putri Purnawirawan dan Putra Putri TNI - Polri (FKPPI), untuk menjaga persaudaraan kebangsaan dalam menghadapi Pilkada 2024.


Implementasi ESG Telkomsel Tingkatkan Literasi Digital ke Lebih dari 1.000 Pelajar dan Guru di Indonesia

1 jam lalu

(Kiri-Kanan) Kepala Dinas Kominfo Kota Kediri, Arief Kurniawan; Pengawas Cabang Dinas Pendidikan Kediri, Budhi Santoso; Mobile Consumer Branch Madiun Telkomsel, Catur Surya Irawan; Pemenang Apresiasi Karya Guru dari SMAN 1 Kediri, Adi Wicaksono, S.Pd; Pemenang Apresiasi Karya Siswa dari SMKN 2 Kediri, Sakka Aji Fausta; Kepala SMKN 2 Kediri, M. Zamroji. M.Pd; GM Corporate Social Responsibility Telkomsel, Andry Priyo Santoso pada acara Roadshow Internet BAIK Series 8 yang mengusung tema
Implementasi ESG Telkomsel Tingkatkan Literasi Digital ke Lebih dari 1.000 Pelajar dan Guru di Indonesia

Telkomsel berhasil membangun kesadaran literasi digital bagi lebih dari 1.000 pelajar dan guru di Indonesia dengan memberikan berbagai pelatihan.


Pj Bupati Tangerang Dorong Peningkatan Pelayanan RSUD

2 jam lalu

Pj Bupati Tangerang Dorong Peningkatan Pelayanan RSUD

Andi Ony meminta kepada seluruh jajaran RSUD Kabupaten Tangerang untuk terus berinovasi dan mengembangkan Sumber Daya Manusia (SDM) dan sarana prasarana pendukung demi pelayanan yang maksimal.


Wali Kota Cilegon Siap Tunjukkan Pengelolaan Co-Firing TPSA Bagendung

3 jam lalu

Wali Kota Cilegon Siap Tunjukkan Pengelolaan Co-Firing TPSA Bagendung

Pemerintah Kota (Pemkot) Cilegon siap tunjukan proses pengelolaan sampah menjadi Bahan Bakar Jumputan Padat (BBJP) di Tempat Pembuangan Sampah Akhir (TPSA) Bagendung.


Mentan Bangun Klaster Pertanian Modern

4 jam lalu

Mentan Bangun Klaster Pertanian Modern

Menteri Pertanian (Mentan), Andi Amran Sulaiman, akan membangun klaster pertanian modern seluas 10.000 hektare di Kabupaten Bandung.


Kisah Srikandi PLN Mengendalikan Listrik saat Presiden Joko Widodo ke NTB

4 jam lalu

Presiden Joko Widodo (tengah) bersama Menko Maritim Luhut Binsar Pandjaitan (kedua kanan) dan Presiden Komisaris AMNT Hilmi Panigoro (kedua kiri) saat meninjau proyek pembangunan smelter PT Amman Mineral Nusa Tenggara (AMNT) di Dusun Otak Keris, Maluk, Sumbawa Barat, NTB, Selasa 20 Juni 2023. Pemerintah mendorong pembangunan fasilitas pengolahan mineral atau smelter sebagai bagian program hilirisasi guna meningkatkan nilai tambah komoditas sehingga dapat memberikan manfaat yang lebih besar bagi Indonesia. ANTARA FOTO/Ahmad Subaidi
Kisah Srikandi PLN Mengendalikan Listrik saat Presiden Joko Widodo ke NTB

PT PLN (Persero) Unit Induk Wilayah Nusa Tenggara Barat (UIW NTB) dalam komitmennya mendukung pengarusutamaan gender.


Gelar Halalbihalal Nasional, MUI Ingatkan Kembali Pesan Kemanusiaan Terkait Palestina

5 jam lalu

Ulama-ulama dari negara mayoritas Islam yang mendukung Palestina terlihat berpose untuk sesi foto saat berkunjung ke Kantor Pusat Majelis Ulama Indonesia (MUI) di Jakarta, Jumat (1 Maret 2024). ANTARA/HO-MUI/nbl.
Gelar Halalbihalal Nasional, MUI Ingatkan Kembali Pesan Kemanusiaan Terkait Palestina

MUI ingin merawat tali silaturahmi dengan berbagai mitra kerja dan komponen bangsa


Wabup Kukar Rendi Solihin Dialog dengan Pelaku UMKM di Sanga-sanga

5 jam lalu

Wabup Kukar Rendi Solihin Dialog dengan Pelaku UMKM di Sanga-sanga

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kukar berkomitmen untuk terus membersamai pelaku UMKM