Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Polres Wonosobo Imbau Warga Gelar Festival Balon Udara Sesuai Aturan

Reporter

Editor

Amirullah

image-gnews
Warga menyaksikan penerbangan balon udara di lapangan desa Kembaran, Kalikajar, Wonosobo, Jawa Tengah, Rabu, 19 Mei 2021. Tradisi penerbangan balon udara tradisional rutin dilaksanakan masyarakat setempat pada hari ke tujuh Lebaran. ANTARA/Anis Efizudin
Warga menyaksikan penerbangan balon udara di lapangan desa Kembaran, Kalikajar, Wonosobo, Jawa Tengah, Rabu, 19 Mei 2021. Tradisi penerbangan balon udara tradisional rutin dilaksanakan masyarakat setempat pada hari ke tujuh Lebaran. ANTARA/Anis Efizudin
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Sejumlah personel Kepolisian Resor Wonosobo, Polda Jawa Tengah, mengamankan festival balon udara dalam menyambut Idul Fitri 1443 Hijriah pada sejumlah titik di daerah ini.

Kapolres Wonosobo AKBP Ganang Nugroho Widhi dalam keterangan pers, di Wonosobo, Rabu, 4 Mei 2022, mengatakan telah menerjunkan sejumlah personel untuk mengamankan jalannya festival balon udara di empat lokasi di wilayah Wonosobo.

Sebanyak empat lokasi festival balon udara tersebut tersebar di tiga kecamatan, yaitu di Desa Karang Luhur dan Desa Sudung Dewo di Kecamatan Kertek, Desa Semayu Kecamatan Selomerto, dan di Kecamatan Kalikajar.

Dalam dua tahun terakhir festival balon udara tidak digelar karena situasi pandemi Covid-19, dan pada Lebaran 2022 festival balon udara diselenggarakan pada 3-8 Mei 2022.

"Kami sudah memploting sejumlah personel gabungan Polres Wonosobo dan Kodim 0707/Wonosobo menjadi empat tim. Keempat tim tersebut dibantu linmas setempat untuk melaksanakan pengamanan, baik terbuka maupun tertutup, di lokasi-lokasi yang sudah ditentukan," kata Ganang.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Selain itu, pihaknya juga membentuk tim patroli untuk memantau apakah masih ada warga yang menerbangkan balon udara tanpa ditambatkan.

Ganang meminta masyarakat Wonosobo bisa mengikuti aturan yang berlaku dalam menerbangkan balon udara sesuai dengan Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2009 tentang Penerbangan.

Ia berharap wadah yang telah disediakan Pemkab Wonosobo melalui festival balon udara dapat mempertahankan tradisi tanpa merugikan pihak mana pun.

"Saya berharap masyarakat dapat mematuhi aturan yang berlaku mengenai penerbangan balon udara, tradisi tetap dipertahankan namun jangan sampai merugikan pihak lain, dalam hal ini adalah penerbangan," katanya pula.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

10 Destinasi Menarik di Jaipur Selain Benteng dan Istana

21 hari lalu

Albert Hall Museum, Jaipur, India (https://obms-tourist.rajasthan.gov.in)
10 Destinasi Menarik di Jaipur Selain Benteng dan Istana

Jaipur, menawarkan kombinasi tradisi dan modernitas yang harmonis. Dengan arsitektur megah, sejarah yang kaya, dan berbagai daya tarik budaya, kota ini menarik wisatawan dari seluruh dunia.


Ditemukan Kerangka di Gunung Sumbing Diperkirakan Meninggal 3 Bulan Lalu, Berikut Ciri-cirinya

33 hari lalu

Pemandangan Gunung Sindoro-Sumbing saat matahari terbit atau sunrise yang terlihat dari Gunung Prau di Wonosobo, Jawa Tengah, 13 Oktober 2019. Gunung prau memiliki ketinggian 2.565 sekitar mdpl menyajikan pemandangan indah saat sunrise dan sunset. TEMPO/Fajar Januarta
Ditemukan Kerangka di Gunung Sumbing Diperkirakan Meninggal 3 Bulan Lalu, Berikut Ciri-cirinya

Artanto mengungkap sejumlah ciri-ciri kerangka yang diidentifikasi berjenis kelamin laki-laki tersebut. "Tinggi badan 168 sentimeter dan rambut agak panjang," sebut dia


10 Pemandian Air Panas di Dieng dengan Panorama Alam Bagus

53 hari lalu

Berlibur ke pemandian air panas Gunung Pancar bersama keluarga bisa menjadi opsi yang menarik. Ini harga tiket dan jam bukanya. Foto: TripAdvisor
10 Pemandian Air Panas di Dieng dengan Panorama Alam Bagus

Untuk libur panjang besok, pemandangan air panas di Dieng bisa menjadi pilihan yang tepat. Pemandian air panas ini juga memiliki pemandangan bagus.


7 Daya Tarik Savana Pangonan, Hamparan Padang Rumput hingga Taman Bunga Calla Lily

53 hari lalu

Ilustrasi Savana Pangonan. Foto: Canva
7 Daya Tarik Savana Pangonan, Hamparan Padang Rumput hingga Taman Bunga Calla Lily

Libur panjang, Anda bisa memasukan list Savana Pangonan sebagai destinasi liburan. Berikut ini daya tariknya, ada hamparan rumput hingga taman bunga.


Dieng Culture Festival Mulai Hari Ini, Berikut Tiga Cara ke Dieng Menggunakan Transportasi Umum

23 Agustus 2024

Dieng Culture Festival atau Festival Budaya Dieng 2015 di Banjarnegara, Jawa Tengah, Indonesia. (ANTARA/Sumarwoto)
Dieng Culture Festival Mulai Hari Ini, Berikut Tiga Cara ke Dieng Menggunakan Transportasi Umum

Selain menggunakan kendaraan pribadi, wisatawan dari Jakarta bisa ke Dieng menggunakan bus, kereta api, dan travel.


7 Objek Wisata Dieng yang Menawarkan Pemandangan Indah

15 Agustus 2024

Suasana komplek Candi Arjuna di mana pada hari hari tertentu terjadi fenomena embun es atau embun upas di Kawasan Dieng, Kabupaten Banjarnegara, Jawa Tengah, Ahad, 23 Juni 2024. Sejak suhu di kawasan Dieng mencapai minus 5 derajat, kunjungan wisatawan yang berburu fenomena embun es naik hingga 30 persen atau 2.100 pengunjung per hari. Tempo/Budi Purwanto
7 Objek Wisata Dieng yang Menawarkan Pemandangan Indah

Berikut ini objek wisata Dieng yang menawarkan pemandangan indah. Ada Candi Arjuna, Telaga Warna, hingga Puncak Sikunir.


Mobil Fortuner Jatuh ke Jurang di Perbatasan Wonosobo-Batang, 4 Warga Jakarta Tewas

7 Agustus 2024

Petugas mengevakuasi mobil yang mengalami kecelakaan di jalan penghubungan antara Wonosobo-Batang di Kecamatan Bawang, Kabupatem Batang, Selasa, 6 Agustus 2024 (ANTARA/HO-Lantas Polda Jateng)
Mobil Fortuner Jatuh ke Jurang di Perbatasan Wonosobo-Batang, 4 Warga Jakarta Tewas

Mobil Fortuner jatuh ke jurang di tanjakan Krakalan antara Wonosobo-Batang. Empat orang tewas di lokasi.


5 Kuliner Khas Wonosobo yang Wajib Dicicipi

26 Juli 2024

Sepiring mi ongklok di warung Sofiah di Dieng, Banjarnegara, Jawa Tengah. Tempo/Francisca Chrsity Rosana
5 Kuliner Khas Wonosobo yang Wajib Dicicipi

Mie Ongklok adalah ikon kuliner Wonosobo yang tak boleh dilewatkan. Hidangan ini terbuat dari mie kuning yang direbus dan disajikan dengan kuah lezat.


5 Destinasi Wisata Akhir Pekan di Kabupaten Wonosobo: Kebun Teh hingga Air Terjun

26 Juli 2024

Sejumlah pekerja memetik daun teh di petak 8 kebun teh Tambi, Wonosobo, Jawa Tengah, Selasa, 11 Juni 2024. Sebanyak 70 persen produk teh Tambi yang merupakan peninggalan Belanda dijual ke pasar Eropa dan sisanya dipasarkan di Jawa. Tempo/Budi Purwanto
5 Destinasi Wisata Akhir Pekan di Kabupaten Wonosobo: Kebun Teh hingga Air Terjun

Dikelilingi oleh pegunungan dan dataran tinggi, Wonosobo memiliki banyak tempat wisata yang siap memanjakan mata dan memberikan pengalaman eksotis.


Sejarah Kabupaten Wonosobo, Ini Peran Pangeran Diponegoro

24 Juli 2024

Pangeran Diponegoro. ikpni.or.id
Sejarah Kabupaten Wonosobo, Ini Peran Pangeran Diponegoro

Wilayah di Wonosobo ini menjadi salah satu basis pertahanan pasukan yang mendukung Pangeran Diponegoro.