Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

12 Positif Corona dari Luar Negeri Diduga Tak Terdeteksi Bandara

Reporter

image-gnews
Direktur Utama PT Angkasa Pura II Muhammad Awaluddin (kiri) bersama Juru bicara informasi wabah COVID-19 dr. Achmad Yurianto saat memberikan keterangan pers di Ruang Wartawan Kantor Presiden, Komplek Istana Kepresidenan, Jakarta, Senin, 9 Maret 2020. TEMPO/Subekti.
Direktur Utama PT Angkasa Pura II Muhammad Awaluddin (kiri) bersama Juru bicara informasi wabah COVID-19 dr. Achmad Yurianto saat memberikan keterangan pers di Ruang Wartawan Kantor Presiden, Komplek Istana Kepresidenan, Jakarta, Senin, 9 Maret 2020. TEMPO/Subekti.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Sebanyak 12 dari 27 kasus positif virus corona di Indonesia, merupakan kasus imported case atau tertular dari luar negeri. Juru bicara penanganan wabah virus Corona Achmad Yurianto menduga ada kemungkinan para pasien tersebut sebelumnya tidak terlacak sebagai suspect Covid-19 saat keluar masuk bandara karena suhu badan mereka normal.

"Pasti kalau tidak terlacak oleh thermal scanner berarti suhunya memang tidak panas," ujarnya di Kantor Presiden, Jakarta, Selasa, 10 Maret 2020.

Selain itu, kata Yurianto, ada kemungkinan yang bersangkutan memang murni dalam masa inkubasi. Masa ini merupakan waktu yang diperlukan oleh patogen untuk berlipatganda hingga dapat menimbulkan gejala pada inangnya.

"Jadi, artinya belum (menunjukkan gejala). Atau sebenarnya sudah muncul gejala yang ringan tetapi dalam pengaruh obat. Misalnya dia demam, tapi sudah minum obat penurun panas. Sehingga ketika panasnya turun, tak akan terdeteksi," ujar dia.

Untuk itu, kata Yuri, pemerintah memberlakukan kartu kewaspadaan kesehatan (health alert card) dan memperketat pintu masuk di bandara dan pelabuhan lintas. "Ini yang menjadi sangat diperlukan untuk menelusuri jejak mereka yang berasal dari daerah yang berisiko," ujar dia.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Total sudah ada 27 kasus positif Covid-19 di Indonesia saat ini. Dari 27 kasus tersebut, dari klaster Jakarta ada 8 pasien, sebanyak 12 kasus merupakan imported case (datang dari luar negeri), 1 kasus dari ABK Diamond Princess, 2 kasus merupakan bagian tracing sub klaster Jakarta, 1 kasus contact tracking dari sub klaster pasien kasus 03 (contact tracking klaster Jakarta).

Sementara itu, 2 pasien lainnya tertular dari pasien positif yang masih merupakan keluarganya. (Kemenkes tidak memasukkan pasien yang tertular dari keluarga menjadi klaster baru) dan terakhir 1 pasien lainnya belum diketahui asal penularannya.

DEWI NURITA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Dampak Gunung Lewotobi Meletus: 10 Warga Tewas dan 4 Bandara Tidak Beroperasi

1 hari lalu

Erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki di Flores Timur, NTT, Senin, 4 November 2024. (Dok.PVMBG/BNPB)
Dampak Gunung Lewotobi Meletus: 10 Warga Tewas dan 4 Bandara Tidak Beroperasi

Letusan Gunung Lewotobi Laki-Laki di Flores Timur, NTT, menyebabkan 10 warga meninggal, 10 ribu korban mengungsi dan 4 bandara tak beroperasi.


Bandara Ini Siapkan Anjing Terapi Buat Pelancong yang Takut Naik Pesawat

2 hari lalu

Bandara Internasional Chhatrapati Shivaji Maharaj (CSMIA) Mumbai, India, menyiapkan anjing untuk menenangkan penumpang yang takut terbang, akhir Oktober 2024 (Instagram/csmia_official)
Bandara Ini Siapkan Anjing Terapi Buat Pelancong yang Takut Naik Pesawat

Anjing-anjing ini diharap bisa membantu meredakan kecemasan sekaligus memberikan rasa nyaman bagi para pelancong selama di bandara.


WNA Pemegang Izin Tinggal Kini Bisa Melintasi Autogate Imigrasi Bandara

3 hari lalu

Petugas mengarahkan penumpang pesawat untuk memindai paspor dan pengenalan wajah di pintu otomatis (autogate) pemeriksaan imigrasi, Terminal 3 Bandara Internasional Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Rabu, 3 Januari 2024. Direktorat Jenderal Imigrasi Bandara Soekarno Hatta meresmikan 68 autogate baru di Terminal 3, dan 10 autogate baru di Terminal 2 untuk mempermudah dan memperketat layanan pemeriksaan imigrasi bagi penumpang. ANTARA FOTO/Sulthony Hasanuddi
WNA Pemegang Izin Tinggal Kini Bisa Melintasi Autogate Imigrasi Bandara

WNA pemegang izin tinggal tetap dan izin tinggal terbatas kini bisa melintasi autogate imigrasi di Bandara Soekarno-Hatta dan Ngurah Rai.


6 Bandara di Thailand Akan Menerapkan Sistem Biometrik Mulai November

4 hari lalu

Wisatawan asing menyiapkan dokumennya saat berada di Bandara Suvarnabhumi pada hari pertama kampanye pembukaan kembali di Bangkok, Thailand, 1 November 2021. REUTERS/Athit Perawongmetha
6 Bandara di Thailand Akan Menerapkan Sistem Biometrik Mulai November

Jadi bagi yang mau ke traveling ke Thailand ini yang harus dilakukan untuk menggunakan sistem biometrik di bandara


Kenapa Pelancong Takut Dapat Kode SSSS pada Boarding Pass?

6 hari lalu

Boarding pass dengan kode SSSS (TikTok/themobilehomie)
Kenapa Pelancong Takut Dapat Kode SSSS pada Boarding Pass?

Haruskah penumpang panik saat melihat SSSS tercetak pada boarding pass? Pelancong menceritakan pengalaman mereka.


Bandara Terbaik di Dunia menurut Forbes Travel Guide 2024

7 hari lalu

Wisawatan sedang berjalan di pedestrian yang terdapat di Changi Airport Singapura. TEMPO/Yogi Eka Sahputra
Bandara Terbaik di Dunia menurut Forbes Travel Guide 2024

Bandara Changi meraih dua penghargaan dalam daftar bergengsi Forbes, yakni gelar Bandara Internasional Terbaik dan Desain Bandara Terbaik.


5 Negara tanpa Bandara yang Menarik Wisatawan dari Seluruh Dunia, Bagaimana Cara ke Sana?

7 hari lalu

Ilustrasi pesawat parkir di bandara. REUTERS
5 Negara tanpa Bandara yang Menarik Wisatawan dari Seluruh Dunia, Bagaimana Cara ke Sana?

Tanpa fasilitas bandara, akses menuju negara-negara ini mengharuskan wisatawan memulai perjalanan dari bandara terdekat di negara tetangga.


Bandara di Inggris Umumkan Waktu Berpelukan Tanpa Batas, Sindir Aturan Tiga Menit di Selandia Baru?

8 hari lalu

Ilustrasi pelukan (pixabay.com)
Bandara di Inggris Umumkan Waktu Berpelukan Tanpa Batas, Sindir Aturan Tiga Menit di Selandia Baru?

Pekan lalu, sebuah bandara di Selandia Baru memicu perdebatan setelah memberlakukan batasan waktu pelukan maksimal tiga menit.


Bandara Incheon Batal Menyiapkan Pintu Masuk Khusus Selebriti

9 hari lalu

Bandara Incheon, Korea Selatan. REUTERS
Bandara Incheon Batal Menyiapkan Pintu Masuk Khusus Selebriti

Rencana Bandara Incheon menyiapkan pintu masuk khusus selebriti dianggap berlebihan


Bandara Lombok Raih Predikat Bandara Dengan Pelayanan Terbaik

11 hari lalu

Bandara Lombok meraih predikat sebagai bandara dengan pelayanan terbaik 2024, berdasarkan hasil survei ICS 2024. Dok. Bandara Lombok
Bandara Lombok Raih Predikat Bandara Dengan Pelayanan Terbaik

Bandara Lombok berhasil meraih predikat sebagai bandara dengan pelayanan terbaik berdasarkan hasil survei CSI 2024 yang dilakukan oleh Indonesia National Air Carriers Association (INACA).