Jusuf Kalla Cerita Soal Beda Guru dan Pengalaman  

Reporter

Sabtu, 1 Juli 2017 20:25 WIB

Wakil Presiden Jusuf Kalla saat Open House di kediamannya di Jalan Haji Bau, Makassar, 27 Juni 2017. Menteri Pertanian Amran Sulaiman, Wali Kota Makassar Ramdhan Pomanto, pimpinan pondok Darul Istiqamah Maros KH Arif Marzuki turut hadir dalam acara ini. TEMPO/Iqbal Lubis

TEMPO.CO, Makassar - Wakil Presiden RI Jusuf Kalla sangat senang jika pembawa materi dalam setiap pertemuan Saudagar Bugis Makassar bukan dari pejabat melainkan para pengusaha. Pasalnya, kata Kalla, menteri atau pejabat kalau berbicara hanya normatif saja.

"Itulah saya minta yang bicara di sini jangan kayak pejabat seperti menteri normatif saja, bilang APBD sekian, ekonomi sekian," kata Kalla saat hadir dalam pertemuan Saudagar Bugis Makassar di Hotel Four Point by Sheraton, Makassar, Sabtu, 1 Juli 2017.

Kalla juga bercerita pengalamannya saat mengawali usahanya di Papua, lalu Kalimantan dan Bali. Dia pun menceritakan kisahnya menjadi pengusaha setelah menikah.

Kalla cerita soal dia belajar menghindari kebakaran. Yang paling utama adalah memperbaiki agar tak terjadi korsleting listrik. Dia pun belajar cara memasang kabel-kabel di pasar. "Setiap kios yang terbakar di pasar, pasti korbannya orang Bugis. Mau di Pasar NTT, Papua, Maluku, dan Kalimantan, 50 persen itu orang Bugis," tutur Kalla.

Kalla menceritakan tekadnya untuk naik kelas setelah memiliki kios, yakni mempunyai toko kemudian mal. Dan itu bisa diraih dengan cara bekerja keras lantaran semakin banyaknya kebutuhan. "Itu namanya teori permintaan. Orang kerja keras karena banyak kebutuhan. Dan harus juga naik pangkat, jangan kios terus dimiliki bertahun-tahun," ujarnya.

Menurut Kalla, pengalaman adalah guru terbaik. "Kalau guru mengajar dulu baru menguji, kalau pengalaman menguji dulu baru dipelajari. Jadi kalau Anda gagal berarti salah diri sendiri. Dan itu tidak diperoleh dari sekolahan, itu diperoleh dari pengalaman," kata Jusuf Kalla.

DIDIT HARIYADI

Berita terkait

Jusuf Kalla Sebut Akar Konflik di Papua karena Salah Paham

6 hari lalu

Jusuf Kalla Sebut Akar Konflik di Papua karena Salah Paham

Menurut Jusuf Kalla, pandangan masyarakat Papua seakan-akan Indonesia merampok Papua, mengambil kekayaan alamnya.

Baca Selengkapnya

Gilbert Lumoindong Dilaporkan ke Polisi, SETARA Institute: Pasal Penodaan Agama Jadi Alat Gebuk

7 hari lalu

Gilbert Lumoindong Dilaporkan ke Polisi, SETARA Institute: Pasal Penodaan Agama Jadi Alat Gebuk

Pendeta Gilbert Lumoindong dilaporkan ke polisi atas ceramahnya yang dianggap menghina sejumlah ibadah umat Islam.

Baca Selengkapnya

Digagas JK pada 2016, Ini Beda Rencana Kereta Cepat Jakarta-Surabaya Versi Indonesia-Cina

9 hari lalu

Digagas JK pada 2016, Ini Beda Rencana Kereta Cepat Jakarta-Surabaya Versi Indonesia-Cina

Presiden Jokowi mendiskusikan rencana pembangunan kereta cepat Jakarta-Surabaya dengan Menlu Cina, pernah akan dibangun pada 2018.

Baca Selengkapnya

Dua Laporan Polisi soal Dugaan Penistaan Agama Gilbert Lumoindong

10 hari lalu

Dua Laporan Polisi soal Dugaan Penistaan Agama Gilbert Lumoindong

"Saya tidak ada niat, saya mencintai umat Muslim. Saya minta maaf," kata Gilbert Lumoindong

Baca Selengkapnya

Jusuf Kalla Gelar Open House, Ada Anies Baswedan Hingga Figur Koalisi Perubahan yang Gantian Bertandang

21 hari lalu

Jusuf Kalla Gelar Open House, Ada Anies Baswedan Hingga Figur Koalisi Perubahan yang Gantian Bertandang

Open house yang diadakan oleh JK dihadiri oleh Anies Baswedan, Hamdan Zoelva, hingga Tom Lembong selaku perwakilan koalisi perubahan.

Baca Selengkapnya

Rekonsiliasi Nasional, Jusuf Kalla Minta Hormati Proses di MK

21 hari lalu

Rekonsiliasi Nasional, Jusuf Kalla Minta Hormati Proses di MK

Jusuf Kalla menilai positif kunjungan Roeslan Roeslani ke rumah Megawati Soekarnoputri. Soal rekonsiliasi nasional, ia menilai ada banyak waktu lain.

Baca Selengkapnya

Anies Baswedan Silaturahmi ke Rumah Jusuf Kalla: Banyak Foto-Foto

21 hari lalu

Anies Baswedan Silaturahmi ke Rumah Jusuf Kalla: Banyak Foto-Foto

Anies Baswedan bersamuh dengan Jusuf Kalla pada hari pertama Lebaran. Mengaku tak bicara soal politik.

Baca Selengkapnya

Usai Salat Id di Masjid Al Azhar, JK Terima Kunjungan Tokoh di Rumahnya Besok

21 hari lalu

Usai Salat Id di Masjid Al Azhar, JK Terima Kunjungan Tokoh di Rumahnya Besok

Wakil Presiden RI ke-10 dan ke-12 Jusuf Kalla (JK) akan merayakan hari raya Idul Fitri 1445 H atau 2024 M di Jakarta. Rencananya, JK juga akan menerima kunjungan para kolega di kediaman pribadinya di Jalan Brawijaya, Jakarta Selatan.

Baca Selengkapnya

Lebaran, Anies Baswedan Gelar Open House di Rumahnya hingga Sowan ke JK

22 hari lalu

Lebaran, Anies Baswedan Gelar Open House di Rumahnya hingga Sowan ke JK

Calon presiden nomor urut satu, Anies Baswedan, bakal merayakan lebaran tahun ini di Jakarta. Rencananya, Anies akan salat id di masjid dekat rumahnya di Lebak Bulus, Jakarta Selatan. Setelah itu, mantan Gubernur DKI Jakarta tersebut akan bersilaturahmi dengan tokoh-tokoh partai politik pengusungnya dan para politikus senior.

Baca Selengkapnya

Arti 9 Pilar di Gedung MK, Begini Sejarah Pembangunannya 17 Tahun Lalu

39 hari lalu

Arti 9 Pilar di Gedung MK, Begini Sejarah Pembangunannya 17 Tahun Lalu

Di depan Gedung MK terdapat 9 pilar besar, apa artinya? Ini riwayat pembangunannya di Jalan Merdeka Barat, Jakarta.

Baca Selengkapnya