Sepasang Gay Besok Akan Jalani Hukuman Cambuk di Banda Aceh

Reporter

Senin, 22 Mei 2017 22:13 WIB

Polisi mengawal MT (24) dan MH (20) yang merupakan pasangan gay dikawal petugas polisi untuk menjalani persidangan di Mahkamah Syariah, Banda Aceh, 17 Mei 2017. Dalam sidang vonis tersebut, keduanya diganjar dengan hukuman cambuk sebanyak 85 kali. AP Photo/Heri Juanda

TEMPO.CO, Banda Aceh - Dua pria gay berinisial MT, 24 tahun, dan MH, 20 tahun, akan dieksekusi hukuman cambuk pada Selasa besok, 23 Mei 2017. Keduanya telah dinyatakan bersalah oleh Mahkamah Syariah Banda Aceh serta diputuskan menjalani deraan cabuk sebanyak 85 kali.

"Pelaksanaannya di halaman Masjid Lamgugob, Kecamatan Syiah Kuala, Banda Aceh, pukul 09.30 WIB," kata Kepala Satuan Polisi Pamong Praja dan Wilayatul Hisbah (Polisi Syariah) Yusnardi kepada Tempo, Senin 22 Mei 2017.

Lihat: Dicambuk 17 Kali karena Bermesraan, Perempuan Ini Pingsan

Menurut dia pelaksanaan hukuman cambuk pada MH dan MT juga bersamaan waktunya dengan empat pasangan (laki-laki dan perempuan) dalam kasus khalmat alias mesum.

Sebelumnya, pasangan gay MH dan MT tertangkap masyarakat saat melakukan hubungan sesama jenis di Darussalam, Banda Aceh, 28 Maret lalu. Mereka kemudian diserahkan kepada petugas Wilayatul Hisbah.

Baca: Pasangan Gay di Aceh Dijatuhi Hukuman Cambuk 85 Kali

Di persidangan terakhir pada 17 Mei 2017, majelis hakim Mahkamah Syariah menvonis mereka masing-masing 85 kali cambuk dengan rotan. MH dan MT disebut-sebut pasangan gay pertama yang dihukum cambuk pemerintah Aceh.

Sebelum dieksekusi hukum cambuk, dalam persidangan mereka terbukti melakukan perbuatan yang melanggar ketentuan Qanun Nomor 7 Tahun 2014 tentang Hukum Jinayat. Qanun adalah Peraturan Daerah di Aceh.

ADI WARSIDI

Berita terkait

Sejoli di Aceh Dihukum Cambuk 100 Kali, Terbukti Berzina

51 hari lalu

Sejoli di Aceh Dihukum Cambuk 100 Kali, Terbukti Berzina

Eksekusi hukuman cambuk ini merupakan yang pertama di Kabupaten Aceh Tamiang di tahun 2024

Baca Selengkapnya

Pengadilan Malaysia Tolak Banding Mantan Dewan Perkosa PRT Indonesia

1 Maret 2024

Pengadilan Malaysia Tolak Banding Mantan Dewan Perkosa PRT Indonesia

Pengadilan Malaysia menolak banding mantan anggota dewan Paul Yong Choo Kiong yang dinyatakan bersalah memperkosa PRT asal Indonesia

Baca Selengkapnya

Ini Kasus yang Menjerat Mantan Menteri Malaysia Syed Saddiq

11 November 2023

Ini Kasus yang Menjerat Mantan Menteri Malaysia Syed Saddiq

Mantan Menteri Pemuda dan Olahraga Malaysia, Syed Saddiq dijatuhi hukum cambuk sebanyak dua kali dan penjara 7 tahun. Saddiq pun mengajukan banding

Baca Selengkapnya

Korupsi, Mantan Menpora Malaysia Syed Saddiq Divonis 7 Tahun Penjara

9 November 2023

Korupsi, Mantan Menpora Malaysia Syed Saddiq Divonis 7 Tahun Penjara

Mantan Menteri Pemuda dan Olah Raga Malaysia Syed Saddiq Syed Abdul Rahman juga dihukum denda Rp33 miliar dan cambuk dua kali

Baca Selengkapnya

Kronologi WNI Berenang dari Malaysia ke Singapura Lalu Dihukum Cambuk, Alasannya Bikin Sedih

3 November 2023

Kronologi WNI Berenang dari Malaysia ke Singapura Lalu Dihukum Cambuk, Alasannya Bikin Sedih

WNI bernama Muhammad Izal nekat berenang dari Malaysia ke Singapura

Baca Selengkapnya

Berenang ke Singapura dari Malaysia, Pria Indonesia Dihukum Penjara dan Hukum Cambuk

3 November 2023

Berenang ke Singapura dari Malaysia, Pria Indonesia Dihukum Penjara dan Hukum Cambuk

Seorang pria Indonesia yang telah dideportasi dan dilarang memasuki Singapura, berenang dari Malaysia dengan kantong sampah

Baca Selengkapnya

Mengenal Qanun, Hukum Syariat Islam Di Aceh

6 September 2023

Mengenal Qanun, Hukum Syariat Islam Di Aceh

Terpidana pelanggar peraturan daerah (qanun) hukum syariat islam menjalani hukuman cambuk di Banda Aceh, Pada Senin, 4 September 2023. Apa itu qanun?

Baca Selengkapnya

Iran Hukum Cambuk Warga Negara Belgia dan Penjara 40 Tahun

11 Januari 2023

Iran Hukum Cambuk Warga Negara Belgia dan Penjara 40 Tahun

Iran menghukum warga negara Belgia atas tuduhan mata-mata.

Baca Selengkapnya

Singapura Pertimbangkan Hukum Cambuk untuk Pria Lansia, Terutama Predator Anak

9 Januari 2023

Singapura Pertimbangkan Hukum Cambuk untuk Pria Lansia, Terutama Predator Anak

Presiden Singapura Halimah Yacob meminta agar aturan yang mengecualikan pria di atas 50 tahun dari hukum cambuk segera dicabut.

Baca Selengkapnya

Taliban Hukum Cambuk 19 Warga Afghanistan, 9 di Antaranya Wanita

22 November 2022

Taliban Hukum Cambuk 19 Warga Afghanistan, 9 di Antaranya Wanita

Sejak berkuasa kembali, Taliban perlahan-lahan menerapkan hukuman cambuk di Afghanistan.

Baca Selengkapnya