Agus Rianto Wakapolda Papua, Posisinya Diduduki Rikwanto

Reporter

Senin, 14 November 2016 18:27 WIB

Ilustrasi Polisi Satuan Lalu Lintas. ANTARA/Adeng Bustomi

TEMPO.CO, Jakarta - Brigadir Jenderal Polisi Agus Rianto diangkat menjadi Wakil Kapolda Papua, dari jabatan sebelumnya sebagai Kepala Biro Penerangan Masyarakat (Karopenmas) Polri.

Dalam Surat Telegram Kapolri bernomor ST/2753/XI/2016 tertanggal 14 November 2016, Agus dipromosikan sebagai Wakapolda Papua menggantikan Brigjen Pol Rudolf Alberth Rodja yang diangkat dalam jabatan baru yakni Karoprovos Divpropam Polri.

Sementara jabatan yang ditinggalkan Agus akan diisi oleh Kombes Pol Rikwanto yang sebelumnya menjabat Analis Kebijakan Madya Bidang PID Divhumas Polri.

Baca: Beredar Surat Gereja Minta Ahok Mundur, PGI: Itu Palsu

Dalam TR tersebut, terdapat penunjukan sejumlah perwira tinggi untuk mengisi jabatan pimpinan beberapa polda di antaranya Brigjen Asep Suhendar yang diangkat sebagai Wakapolda Sumsel, Brigjen Rachmad Fudail sebagai Kapolda Gorontalo, Brigjen Lotharia Latif sebagai Wakapolda Sulut, Brigadir Jenderal Bambang Purwanto sebagai Wakapolda Jabar dan Brigjen Mulyana ditunjuk sebagai Wakapolda Kaltim.

Selain itu, Brigjen Ahmad Dofiri ditunjuk menjadi Kapolda DIY menggantikan posisi Brigjen Prasta Wahyu Hidayat yang mengemban jabatan baru sebagai Sahlisosek Kapolri.


ANTARA

Berita terkait

Mutasi Polri, 412 Pejabat Polda Metro Jaya Dapat Jabatan Baru

13 Agustus 2023

Mutasi Polri, 412 Pejabat Polda Metro Jaya Dapat Jabatan Baru

Kanit 2 Subdit 2 Ditresnarkoba Polda Metro Jaya Komisaris Polisi David Yunior Kanitero diangkat menjadi Kapolsek Mampang.

Baca Selengkapnya

Komjen Rycko Amelza Dahniel Akan Jabat Kepala BNPT Gantikan Boy Rafli

31 Maret 2023

Komjen Rycko Amelza Dahniel Akan Jabat Kepala BNPT Gantikan Boy Rafli

Rycko Amelza Dahniel akan menjabat sebagai Kepala Badan Nasional Penanggulangan Teroris atau BNPT setelah resmi dipromosikan oleh Kapolri

Baca Selengkapnya

Mutasi Polisi, Kabid Humas Polda Metro Jaya Kini Dijabat Kombes Trunoyudo

13 Januari 2023

Mutasi Polisi, Kabid Humas Polda Metro Jaya Kini Dijabat Kombes Trunoyudo

Selain posisi Kabis Humas Polda Metro, sejumlah jabatan di lingkungan Polda Metro Jaya juga mengalami pergantian pejabat.

Baca Selengkapnya

Tak Semua Mutasi Anggota Polri itu Promosi, Bisa Jadi Demosi

9 Agustus 2022

Tak Semua Mutasi Anggota Polri itu Promosi, Bisa Jadi Demosi

Kapolri Listyo Sigit Prabowo melakukan mutasi beberapa anggotanya sebagai buntut kasus pembunuhan Brigadir J. Promosi atau demosi?

Baca Selengkapnya

Sosok Irjen Daniel Tahi Silitonga, Kapolda Papua Barat yang Baru

21 Juni 2022

Sosok Irjen Daniel Tahi Silitonga, Kapolda Papua Barat yang Baru

Inspektur Jenderal Daniel Tahi Silitonga ditunjuk sebagai Kapolda Papua Barat yang baru menggantikan Irjen Tornagogo Sihombing.

Baca Selengkapnya

Kapolri Mutasi 215 Pati Polisi: Penggantian Wakalemdiklat hingga Kapolda Sulbar

14 April 2022

Kapolri Mutasi 215 Pati Polisi: Penggantian Wakalemdiklat hingga Kapolda Sulbar

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memutasi dan merotasi 215 perwira polisi dalam rangka naik jabatan dan pensiun

Baca Selengkapnya

Kanit Reskrim Polsek Setiabudi dan 12 Anak Buah Dicopot, Polda: Langgar Disiplin

10 Februari 2022

Kanit Reskrim Polsek Setiabudi dan 12 Anak Buah Dicopot, Polda: Langgar Disiplin

Kanit Reskrim Polsek Setiabudi Komisaris Lucky Carvarino dicopot karena diduga lakukan pelanggaran disiplin. 12 anak buahnya juga dimutasi.

Baca Selengkapnya

Polda Metro Jaya Copot Kanit Reskrim Polsek Setiabudi dan 12 Anak Buahnya

10 Februari 2022

Polda Metro Jaya Copot Kanit Reskrim Polsek Setiabudi dan 12 Anak Buahnya

Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Endra Zulpan mengatakan ke-13 anggota Polsek Setiabudi itu diduga melanggar kedisipilinan

Baca Selengkapnya

9 Kapolres di Wilayah Jabodetabek Diganti, Ini Daftar Mutasi Polisi

19 Desember 2021

9 Kapolres di Wilayah Jabodetabek Diganti, Ini Daftar Mutasi Polisi

Kapolres Metro Jakarta Utara Komisaris Besar Guruh Arif Darmawan dimutasi menjadi Dansatbrimob Polda Jawa Timur.

Baca Selengkapnya

Kapolri Mutasi Sejumlah Perwira Tinggi Polri, Ini Detailnya

1 November 2021

Kapolri Mutasi Sejumlah Perwira Tinggi Polri, Ini Detailnya

Kepala Kepolisian RI atau Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memutasi sejumlah anak buahnya. Mulai dari perwira tinggi hingga perwira menengah.

Baca Selengkapnya