Hari Kesehatan Nasional Dirayakan di Arena Car Free Day  

Reporter

Minggu, 13 November 2016 11:36 WIB

Donor darah yang diselenggarakan PT Transjakarta pada Car Free Day Jakarta, 12 November 2016. Tempo/Avit Hidayat

TEMPO.CO, Jakarta - Kementerian Kesehatan, Badan Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM), serta komunitas-komunitas di bidang kesehatan meramaikan area bebas kendaraan atau car free day di Bundaran Hotel Indonesia, Minggu, 13 November 2016.

Mereka merayakan Hari Kesehatan Nasional ke-52. Kegiatan yang mereka namai Aksi Sehat itu mengangkat tema Masyarakat Hidup Sehat, Indonesia Kuat.

Komunitas yang hadir di antaranya Ikatan Keluarga Alumni ISMAFARSI (Ikatan Senat Mahasiswa Farmasi Seluruh Indonesia), Pengurus Pusat Ikatan Apoteker Indonesia, Pengurus Daerah Ikatan Apoteker Indonesia DKI Jakarta, dan Ikatan Senat Mahasiswa Farmasi Seluruh Indonesia.

Dari pemerintah hadir Direktur Pelayanan Kefarmasian Dettie Yuliati, Kepala BPOM Penny K. Lukito, dan Kepala Balai Besar POM DKI Jakarta Dewi Prawitasari.

Penny K. Lukito berharap masyarakat semakin peduli dengan obat dan makanan aman. Pemerintah telah meluncurkan program Indonesia Sehat melalui Gerakan Masyarakat Hidup Sehat (Germas). Ada pula Gerakan Masyarakat Cerdas Menggunakan Obat (Gema Cermat).

Kegiatan Aksi Sehat di acara car free day hari ini di antaranya, berjalan santai, pengujian pangan dengan rapid test kid oleh tim BPOM Jakarta, serta klinik konsumen.

REZKI ALVIONITASARI

Berita terkait

Kemenkes: Waspada Email Phishing Mengatasnamakan SATUSEHAT

3 hari lalu

Kemenkes: Waspada Email Phishing Mengatasnamakan SATUSEHAT

Tautan phishing itu berisi permintaan verifikasi data kesehatan pada SATUSEHAT.

Baca Selengkapnya

Netizen Serbu Akun Instagram Bea Cukai: Tukang Palak Berseragam

6 hari lalu

Netizen Serbu Akun Instagram Bea Cukai: Tukang Palak Berseragam

Direktorat Jenderal Bea dan Cuka (Bea Cukai) mendapat kritik dari masyarakat perihal sejumlah kasus viral.

Baca Selengkapnya

Kilas Balik Kasus Korupsi APD Covid-19 Rugikan Negara Rp 625 Miliar

8 hari lalu

Kilas Balik Kasus Korupsi APD Covid-19 Rugikan Negara Rp 625 Miliar

KPK masih terus menyelidiki kasus korupsi pada proyek pengadaan APD saat pandemi Covid-19 lalu yang merugikan negara sampai Rp 625 miliar.

Baca Selengkapnya

Bantu Warga Terdampak Gunung Ruang, Kementerian Kesehatan Salurkan 13 Ribu Masker

12 hari lalu

Bantu Warga Terdampak Gunung Ruang, Kementerian Kesehatan Salurkan 13 Ribu Masker

Kementerian Kesehatan membantu warga terdampak Gunung Ruang di Kabupaten Sitaro, Sulawesi Utara dengan penyediaan masker.

Baca Selengkapnya

Alasan Pusat Krisis Kemenkes Mengirim Tim ke Lokasi Banjir Musi Rawas Utara

12 hari lalu

Alasan Pusat Krisis Kemenkes Mengirim Tim ke Lokasi Banjir Musi Rawas Utara

Pusat Krisis Kesehatan Kemenkes mengirimkan tim khusus ke area banjir Musi Rawas Utara. Salah satu tugasnya untuk antisipasi penyakit pasca banjir.

Baca Selengkapnya

Definisi Kesehatan Mental Menurut Psikolog, Perlu Dimiliki Setiap Orang

18 hari lalu

Definisi Kesehatan Mental Menurut Psikolog, Perlu Dimiliki Setiap Orang

Kesehatan mental lebih dari sekadar gangguan atau kecacatan mental yang diderita seseorang. Psikolog beri penjelasan.

Baca Selengkapnya

Hipertensi Jadi Penyakit Paling Banyak di Pos Kesehatan Mudik

22 hari lalu

Hipertensi Jadi Penyakit Paling Banyak di Pos Kesehatan Mudik

Kementerian Kesehatan mencatat hipertensi menjadi penyakit yang paling banyak ditemui di Pos Kesehatan Mudik Idulfitri 1445 H/2024 M.

Baca Selengkapnya

3 Kunci Penanganan Penyakit Ginjal Kronis Menurut Wamenkes

39 hari lalu

3 Kunci Penanganan Penyakit Ginjal Kronis Menurut Wamenkes

Wamenkes mengatakan perlunya fokus dalam tiga langkah penanganan penyakit ginjal kronis. Apa saja?

Baca Selengkapnya

Edy Wuryanto Ingatkan Pemerintah Antisipasi Demam Berdarah

40 hari lalu

Edy Wuryanto Ingatkan Pemerintah Antisipasi Demam Berdarah

Banyak rumah sakit penuh sehingga pasien tidak tertampung. Masyarakat miskin kesulitan akses pelayanan kesehatan.

Baca Selengkapnya

Guru Besar FKUI Rekomendasikan Strategi Memberantas Skabies

58 hari lalu

Guru Besar FKUI Rekomendasikan Strategi Memberantas Skabies

Dalam pengukuhan Guru Besar FKUI, Sandra Widaty mendorong strategi memberantas skabies. Penyakit menular yang terabaikan karena dianggap lazim.

Baca Selengkapnya