Politikus Golkar Akui Konstituennya Pilih Jokowi  

Reporter

Selasa, 25 Maret 2014 03:31 WIB

Hajriyanto Y. Thohari. ANTARA/Yudhi Mahatma

TEMPO.CO , Jakarta- Ketua Dewan Pimpinan Pusat Partai Golkar Hajriyanto Y. Thohari mengakui pendukung calon presiden dari PDIP Joko Widodo atau Jokowi mempunyai banyak pendukung di daerah. Bahkankonstituen Golkar akan memilih Jokowi di pemilihan presiden 2014 nanti, kata Hajriyanto. "Di sini partainya milih Golkar, Pak, tapi presidennya pak Jokowi saja," kata Hajriyanto menirukan ucapan konstituennya saat turun ke Daerah Pemilihan Jawa Tengah IV. (Baca: Pencapresan Jokowi Bakal Sedot Suara Partai)

Hajriyanto mengatakan kesukaan masyarakat bergeser ketika memilih pemimpin. Dulu masyarakat suka pemimpin yang gagah sehingga calon presiden yang dipilih mencari fisik yang tegap. Saat ini masyarakat suka calon pemimpin yang lugu, kata Hajriyanto.

"Jokowi orangnya lugu, bergerak sesuai hati nuraninya," kata Wakil Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat ini ketika ditemui di Kompleks Parlemen, Senayan, Senin 24 Maret 2014. Namun, Hajriyanto berharap pilihan rakyat ini berganti memilih calon yang diusung Golkar.

Calon presiden dari Partai Golkar, Aburizal Bakrie, optimistis partainya menjadi pemenang dalam pemilu legislatif pada 9 April 2014. Selain itu, Ical--sapaan Aburizal--juga meyakini dirinya sebagai calon presiden dapat merebut suara sebagian besar rakyat Indonesia walau harus bersaing dengan calon lain, seperti Joko Widodo dan Ketua Dewan Pembina Gerindra Prabowo Subianto.

Keyakinan Ical itu diungkapkan berdasarkan pada pengalaman dalam pemilihan Gubernur DKI Jakarta dua tahun. Pada awal maraknya proses pilkada DKI Jakarta, posisi Jokowi jauh tertinggal dari calon incumbent Fauzi Bowo, kata Ical. Namun posisi Jokowi terus melejit hingga terpilih sebagai Gubernur DKI Jakarta. Hal itu, menurutnya, sebagai bukti jika tingkat keterpilihan seorang calon masih sangat terbuka seiring berlalunya waktu.



SUNDARI









Berita Terpopuler:
Pilot MH370 Sempat Terima Telepon Wanita Misterius
Ical: Marcella dan Olivia Suka Wisata Laut
Menjawab Soal Marcella-Olivia, Ical Peluk Boneka
Jokowi Masuk 50 Pemimpin Terhebat Versi Fortune
Bikin Bahtera ala Nabi Nuh, Siapa Kiai Bajigur?







Advertising
Advertising

Berita terkait

Datangkan Alat dari Luar Negeri, Ini 3 Fungsi Utama Indonesia Digital Test House yang Diresmikan Jokowi

22 menit lalu

Datangkan Alat dari Luar Negeri, Ini 3 Fungsi Utama Indonesia Digital Test House yang Diresmikan Jokowi

Peringkat laboratorium Indonesia Digital Test House disebutkan hampir sama dengan Rumah Sakit Tipe A di bidang layanan kesehatan.

Baca Selengkapnya

Didorong Jadi Sekjen PBB, Pernahkah Presiden Jokowi Hadir dalam Sidang Umum PBB?

46 menit lalu

Didorong Jadi Sekjen PBB, Pernahkah Presiden Jokowi Hadir dalam Sidang Umum PBB?

Hingga tahun terakhir menjabat, Presiden Jokowi tidak pernah hadir secara langsung dalam Sidang Umum PBB.

Baca Selengkapnya

Bamsoet Ingin Ada Forum yang Satukan Prabowo, Jokowi, Mega, dan SBY

52 menit lalu

Bamsoet Ingin Ada Forum yang Satukan Prabowo, Jokowi, Mega, dan SBY

Bamsoet menilai pertemuan presiden dan mantan presiden penting dilakukan untuk menunjukkan keharmonisan antara pemimpin-pemimpin Indonesia.

Baca Selengkapnya

Hadiri World Water Forum Ke-10, Elon Musk Disambut Luhut Pandjaitan

4 jam lalu

Hadiri World Water Forum Ke-10, Elon Musk Disambut Luhut Pandjaitan

Presiden Joko Widodo bersama Elon Musk akan meluncurkan Starlink di salah satu Puskesmas di Denpasar, Bali.

Baca Selengkapnya

Sistem Kelas BPJS Kesehatan Beralih Menjadi KRIS, Ini Kilas Balik Jaminan Kesehatan Nasional

4 jam lalu

Sistem Kelas BPJS Kesehatan Beralih Menjadi KRIS, Ini Kilas Balik Jaminan Kesehatan Nasional

BPJS Kesehatan barus saja mengumumkan bahwa mereka akan memberlakukan sistem kelas tunggal, bagaimana kilas balik jaminan kesehatan nasional?

Baca Selengkapnya

BPJS Kesehatan Menjadi KRIS, Bagaimana Ketentuan Bisa Naik Kelas Rawat Inap?

5 jam lalu

BPJS Kesehatan Menjadi KRIS, Bagaimana Ketentuan Bisa Naik Kelas Rawat Inap?

BPJS Kesehatan akan memberlakukan kelas tunggal dan sistem baru dalam bentuk KRIS, bagaimana sistem dan ketentuan naik kelas rawat inap?

Baca Selengkapnya

Terpopuler: Ledakan Smelter PT KFI Ancam Keselamatan Warga, Pemerintah Klaim Pembebasan Lahan IKN Tidak Melanggar HAM

9 jam lalu

Terpopuler: Ledakan Smelter PT KFI Ancam Keselamatan Warga, Pemerintah Klaim Pembebasan Lahan IKN Tidak Melanggar HAM

Terpopuler bisnis: Keselamatan warga sekitar terancam karena smelter PT KFI kerap meledak. Pemerintah klaim pembebasan lahan IKN tidak melanggar HAM.

Baca Selengkapnya

Luhut: World Water Forum Bali Akan Hasilkan 120 Proyek Senilai Rp 150 Triliun

18 jam lalu

Luhut: World Water Forum Bali Akan Hasilkan 120 Proyek Senilai Rp 150 Triliun

Luhut mengungkap itu lewat pernyataannya bahwa World Water Forum di Bali harus menghasilkan, apa yang disebutnya, concrete deliverables.

Baca Selengkapnya

Khawatir Ada Titipan, Novel Baswedan Harap Unsur Masyarakat dalam Pansel KPK Diperbanyak

19 jam lalu

Khawatir Ada Titipan, Novel Baswedan Harap Unsur Masyarakat dalam Pansel KPK Diperbanyak

Novel Baswedan, mengomentari proses pemilihan panitia seleksi atau Pansel KPK.

Baca Selengkapnya

Dapat Penugasan dari Golkar, Musa Rajekshah Ambil Formulir Pendaftaran di PDIP untuk Pilgub Sumut

19 jam lalu

Dapat Penugasan dari Golkar, Musa Rajekshah Ambil Formulir Pendaftaran di PDIP untuk Pilgub Sumut

Partai Golkar Sumut optimistis PDIP akan mengusung Musa Rajekshah dalam Pilgub Sumut 2024.

Baca Selengkapnya