Brigadir Avvy Olivia Senang Kompetisi dengan Pria

Reporter

Senin, 2 September 2013 16:04 WIB

Brigadir cantik yang bertugas di TMC Polda Avvy Olivia memiliki follower pada akun twitternya sebanyak 7.212 dan pada Brigadir avvy olivia Fans page terdapat 10.548 orang yang like page facebook dirinya. Tempo/Wisnu Agung Prasetyo

TEMPO.CO, Jakarta - Brigadir Avvy Olivia telah menjalani karier sebagai polisi sejak tahun 2002. Selama menjalani kariernya, berbagai divisi pernah ia geluti. Dan, menurut dia, di semua bagian dalam tubuh Kepolisian Republik Indonesia, ia tidak pernah merasakan adanya diskriminasi gender selama bekerja.

“Tidak ada diskriminasi, kita bekerja secara proporsional dan profesional,“ ujarnya kepada Tempo, Jumat, 30 Agustus 2013. (Baca: Rahasia Sukses Polwan)

Dalam jenjang karier pun, polwan dan polisi pria bersaing secara sehat dan tidak membeda-bedakan jenis kelamin. “Memang terdapat persaingan antara polwan dan polisi pria dalam ranah kerja maupun jenjang karier. Namun itulah yang menjadikan semangat dalam bekerja. Tentunya, kompetisi yang dilakukan secara sehat karena semua orang ingin maju,” dia mengatakan.

Ditanya mengenai pencapaian tertingginya selama bekerja di kepolisian, Brigadir Avvy Olivia memiliki jawaban sendiri, “Buat saya, tidak ada pencapaian tertinggi. Menjaga masyarakat agar merasa aman dan membuat situasi menjadi nyaman itu harus terus dilakukan. Kita bekerja untuk masyarakat, bukan untuk mencapai tingkat pencapaian tertinggi.” (Baca: Larangan Polwan yang Ingin Dilakukan Briptu Rani)

Dalam menjalani tugasnya, Brigadir Avvy Olivia juga memiliki harapan besar untuk masyarakat Indonesia. "Tercapainya masyarakat Indonesia yang lebih sadar hukum dan tertib berlalu lintas, itulah harapan terbesar saya," dia memaparkan. (Baca lengkap: Polwan Jelita)

ANINDYA LEGIA PUTRI

Topik Terhangat
Polwan Jelita
| Lurah Lenteng | Rupiah Loyo | Konvensi Demokrat | Suap SKK Migas

Berita Terpopuler:
Briptu Rani: Keramahan Saya Disalahartikan
Jusuf Kalla: Jokowi Harus Nyapres

Sengman Pernah Hadir ke Wisuda Anak SBY?

Relokasi Blok G Cepat, Jokowi Tungguin Tukang Cat

Disebut Terkait Impor Sapi, Dipo Alam Berkelit

Berita terkait

Kapolri Listyo Sigit Soroti Viral Tagar Percuma Lapor Polisi

29 Desember 2021

Kapolri Listyo Sigit Soroti Viral Tagar Percuma Lapor Polisi

Kapolri Listyo Sigit berharap tagar itu menjadi motivasi bagi Polri untuk memperbaiki kinerjanya ke depan.

Baca Selengkapnya

Kapolda NTT Pecat 13 Polisi

28 Oktober 2021

Kapolda NTT Pecat 13 Polisi

Polisi itu di antaranya terlibat tindakan asusila dan menelantarkan keluarga.

Baca Selengkapnya

Profesionalisme Disorot, Polri Ajak Warga Awasi Kinerja Anggotanya

19 Oktober 2021

Profesionalisme Disorot, Polri Ajak Warga Awasi Kinerja Anggotanya

Ferdy Sambo mengajak seluruh lapisan masyarakat agar tidak ragu dan ikut serta berperan aktif mengawasi kinerja anggota polri di lapangan

Baca Selengkapnya

Fakta Tentang Penggunaan Kamera Tubuh oleh Polisi Amerika Serikat

1 Mei 2021

Fakta Tentang Penggunaan Kamera Tubuh oleh Polisi Amerika Serikat

Teknologi kamera tubuh semakin banyak digunakan oleh lpenegak hukum Amerika Serikat dan sering kali memainkan peran sentral dalam memberikan bukti.

Baca Selengkapnya

Polri 6 Kali Berturut Diganjar WTP, Sri Mulyani: Luar Biasa

21 Februari 2020

Polri 6 Kali Berturut Diganjar WTP, Sri Mulyani: Luar Biasa

Menteri Keuangan Sri Mulyani mengapresiasi kinerja Polri yang enam kali berturut-turut mendapatkan Opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP).

Baca Selengkapnya

IPW: Pembakaran Polsek Ciracas Buntut Kecewa Masyarakat ke Polisi

18 Desember 2018

IPW: Pembakaran Polsek Ciracas Buntut Kecewa Masyarakat ke Polisi

Indonesian Police Wacth (IPW) memandang, tragedi pembakaran kantor Kepolisian Sektor atau Polsek Ciracas merupakan buntut kekecewaan masyarakat.

Baca Selengkapnya

Efek Asisten SDM Polri Arief Sulistyanto hingga ke Daerah

25 Maret 2018

Efek Asisten SDM Polri Arief Sulistyanto hingga ke Daerah

Bekto mengkritik Polri yang memiliki banyak perwira yang menganggur yang jumahnya sekitar 414 orang.

Baca Selengkapnya

Banyak Perwira yang Menganggur, Kompolnas Kritik Kinerja Polri

25 Maret 2018

Banyak Perwira yang Menganggur, Kompolnas Kritik Kinerja Polri

Perwira menganggur itu, kata anggota Kompolnas, biasanya terjadi selepas sekolah pimpinan Polri. Banyak jabatan kosong di polda di luar Jawa.

Baca Selengkapnya

Kapolri Lantik Unggung Cahyono sebagai Aslog, Disumpah Tidak KKN

22 Agustus 2017

Kapolri Lantik Unggung Cahyono sebagai Aslog, Disumpah Tidak KKN

Kapolri Tito Karnavian meminta Unggung Cahyono membaca sumpah jabatan. Salah satu sumpahnya yaitu tidak melakukan tindak pidana korupsi.

Baca Selengkapnya

Kapolri Tito Harap Segera Lantik Kapolda Polwan  

20 Agustus 2017

Kapolri Tito Harap Segera Lantik Kapolda Polwan  

Tito mengatakan polwan cenderung antikorupsi dalam praktik penegakan hukum.

Baca Selengkapnya