Ketua PBNU Ajak Warga NU Besarkan PKB  

Reporter

Editor

Jumat, 25 Maret 2011 16:25 WIB

K.H. Said Aqil Siradj. ANTARA/Widodo S. Jusuf
TEMPO Interaktif, Semarang - Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) Said Aqiel Siradj mengajak para warga Nahdlatul Ulama atau biasa disebut warga nahdliyin ikut membesarkan Partai Kebangkitan Bangsa.

"Jika warga NU ikut aktif di PKB maka Isya Allah partai yang ahlus sunnah wal jamaah ini akan mendapatkan suara 5 persen lebih," kata Said Aqil Siradj di Semarang, Jum'at, (25/3).

Permintaan Said ini disampaikan dalam sambutan acara silaturahmi Alim Ulama Jawa Tengah bersama Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi yang juga Ketua Dewan Tanfidziyah PKB Muhaimin Iskandar yang diselenggarakan di Kantor NU Jawa Tengah.

Said mengakui dirinya sangat dekat dengan PKB. Sebab, dirinya ikut membidani kelahiran partai berlambang bola dunia dilingkari bintang tersebut.

Bahkan, Said menyebut dirinya adalah salah satu penndiri PKB. "Saya ini seperti komisaris utamanya PKB," kata Said yang disambut tertawa dan tepuk tangan para peserta silaturahmi.

Sebelumnya, Said juga menyatakan pernah ikut menjadi juru kampanye PKB pada pemilu 1999 lalu. Said menyangkal jika pernyataan dirinya mengajak warganya NU ikut PKB melanggar khittah NU, di mana salah satunya melarang NU berpolitik praktis.

Meski mengajak warga nahdliyin membesarkan PKB, tapi Said Aqil menyatakan tidak akan melarang warga nahdliyin aktif di partai lain. Namun, Said memberikan catatan agar warga NU yang aktif di partai lain tidak sekedar menjadi pesuruh, tapi harus menjadi ketua ataui pimpinan. "Warga NU bisa jadi ketua PDIP atau Golkar," kata Said.

Rofiuddin

Berita terkait

Misteri 2 Nama Calon Gubernur di Pilkada Jakarta dari PDIP

1 menit lalu

Misteri 2 Nama Calon Gubernur di Pilkada Jakarta dari PDIP

Eriko PDIP mengungkap masih ada 2 nama lain yang masuk bursa calon gubernur di Pilkada Jakarta 2024. Siapa mereka?

Baca Selengkapnya

Ketua MUI Baros Beri Pesan Sejuk Di Sosialisasi PNM Mekaar

2 menit lalu

Ketua MUI Baros Beri Pesan Sejuk Di Sosialisasi PNM Mekaar

PT Permodalan Nasional Madani (PNM) merujuk pada sejarahnya nama Permodalan Nasional Madani langsung diberikan oleh presiden ketiga RI, BJ Habibie. Cita-cita dari Permodalan Nasinal Madani adalah menciptakan masyarakat yang maju secara nasional dengan memberikan 3 modal utama

Baca Selengkapnya

World Water Forum Digelar Besok, Sejumlah Elemen ikut Menjaga Keamanan

3 menit lalu

World Water Forum Digelar Besok, Sejumlah Elemen ikut Menjaga Keamanan

World Water Forum (WFF) ke-10 akan segera digelar di Bali pada 18-25 Mei 2024. Sejumlah elemen masyarakat ikut menjaga keamanan.

Baca Selengkapnya

BEM UB Akan Gelar Aksi Jika Rekomendasi Kebijakan Soal UKT Tak Dipedulikan Pihak Kampus

3 menit lalu

BEM UB Akan Gelar Aksi Jika Rekomendasi Kebijakan Soal UKT Tak Dipedulikan Pihak Kampus

BEM UB mendesak pihak kampus untuk menurunkan UKT usai ditetapkan aturan baru.

Baca Selengkapnya

Polres Bandara Soekarno-Hatta Selidiki Kasus Petugas PT JAS Jatuh dari Pintu Pesawat

5 menit lalu

Polres Bandara Soekarno-Hatta Selidiki Kasus Petugas PT JAS Jatuh dari Pintu Pesawat

Polres Bandara Soekarno-Hatta menyelidiki peristiwa terjatuhnya seorang petugas PT Jasa Angkasa Semesta (JAS) dari pintu pesawat Trans Nusa

Baca Selengkapnya

Jemaah Haji Dilarang Bentangkan Spanduk dan Bendera di Tanah Suci

5 menit lalu

Jemaah Haji Dilarang Bentangkan Spanduk dan Bendera di Tanah Suci

Jemaah haji juga diingatkan untuk tidak berkerumun lebih dari lima orang di area Masjid Nabawi dan Masjidil Haram.

Baca Selengkapnya

Akhir 2024, PT Hutama Karya Optimistis Selesaikan Tol Sumut dan Aceh

5 menit lalu

Akhir 2024, PT Hutama Karya Optimistis Selesaikan Tol Sumut dan Aceh

PT Hutama Karya (Persero) optimistis dapat menyelesaikan proyek Jalan Tol Trans Sumatera atau JTTS tahap 1.

Baca Selengkapnya

Jusuf Kalla Jadi Saksi Meringankan dalam Kasus Eks Dirut Pertamina, Begini Aturan Hukumnya

5 menit lalu

Jusuf Kalla Jadi Saksi Meringankan dalam Kasus Eks Dirut Pertamina, Begini Aturan Hukumnya

Jusuf Kalla alias JK menjadi saksi meringankan dalam sidang kasus dugaan korupsi terdakwa Eks Direktur Utama Pertamina Karen Agustiawan.

Baca Selengkapnya

Waspada Dampak Obesitas pada Anak

10 menit lalu

Waspada Dampak Obesitas pada Anak

Dampak obesitas pada anak terhadap harapan hidup sangat besar.

Baca Selengkapnya

10 Motor Termahal di Dunia 2024, Harganya Mencapai 2,3 Miliar

10 menit lalu

10 Motor Termahal di Dunia 2024, Harganya Mencapai 2,3 Miliar

Berikut ini deretan sepeda motor dengan harga fantastis pada 2024, ada dibanderol hingga Rp2,3 miliar per unit.

Baca Selengkapnya