Menlu Wirayuda: RI-Australia-Timor Lorosae Sepakat Bertemu di Bali

Reporter

Editor

Selasa, 22 Juli 2003 15:12 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta:Pemerintah Republik Indonesia (RI) akan melakukan pertemuan segitiga pertama dengan pemerintah Australia dan Timor Lorosae di Denpasar, Bali, pada 26 Februari 2002. Hal tersebut diutarakan Menteri Luar Negeri Nur Hassan Wirayuda kepada pers seusai menghadiri sidang kabinet terbatas bidang politik dan keamanan di Sekretariat Negara, Jakarta, Kamis (7/2) siang. Menurut Hassan, konsultasi segitiga itu bukan merupakan gagasan yang baru. ”Itu dilemparkan pertama kali oleh Presiden Wahid,” ujarnya. Kemudian gagasan itu, kata Menlu, dinilai Presiden Megawati sebagai gagasan yang bagus. Karena itu presiden akhirnya memutuskan untuk meneruskan ide itu. Sayangnya Hassan tidak bersedia menjelaskan materi pokok dari konsultasi tersebut. Ia hanya tersenyum sambil mengangkat alisnya dan bergegas menuju ke mobil dinasnya. Meskipun demikian, secara implisit Wirayuda menekankan bahwa konsultasi tersebut tentunya akan membicarakan kerja sama bilateral di antara ketiga negara. Ia menolak bahwa pembicaraan akan menyinggung masalah-masalah yang menjadi perbedaan pandang yang membuat hubungan antara Indonesia dan Australia sempat memburuk. Seperti diketahui usai bertemu PM Howard, Menlu Wirayuda mengemukakan bahwa RI dan Australia akan mencari formula yang tepat dalam membentuk hubungan bilateral dengan Timor Lorosae pasca kemerdekaannya. Hubungan bilateral antara kedua negara itu sempat memanas pasca pelaksanaan jajak pendapat di Timtim yang kala itu masih menjadi bagian dari Indonesia. (Dara Meutia Uning-Tempo News Room)

Berita terkait

Acara HUT ke-44 Dekranas Ditutup, Total Transaksi Mencapai Rp 4,3 Miliar

13 menit lalu

Acara HUT ke-44 Dekranas Ditutup, Total Transaksi Mencapai Rp 4,3 Miliar

Ajang Dekranas Expo 2024 sebagai rangkaian dari HUT Dekranas ke-44 dihadiri sekitar 13.000 pengunjung dengan nilai transaksi mencapai Rp 4,3 miliar

Baca Selengkapnya

Final Liga Champions: Ini 3 Pemain Bintang yang Pernah Bersinar di Borussia Dortmund dan Real Madrid

17 menit lalu

Final Liga Champions: Ini 3 Pemain Bintang yang Pernah Bersinar di Borussia Dortmund dan Real Madrid

Borussia Dortmund dan Real Madrid akan berhadapan di final Liga Champions 2023-2024. Ini 3 pemain bintang yang pernah berperan besar di kedua klub.

Baca Selengkapnya

Serial Shogun akan Berlanjut, 2 Musim Tambahan

30 menit lalu

Serial Shogun akan Berlanjut, 2 Musim Tambahan

Serial populer Jepang Shogun akan berlanjut dua musim tambahan

Baca Selengkapnya

Sengkarut Penggusuran Warga Stren Kali di Rusunawa Gunungsari

33 menit lalu

Sengkarut Penggusuran Warga Stren Kali di Rusunawa Gunungsari

Baru-baru ini Warga Stren Kali yang mendiami Rusunawa Gunungsari, Surabaya, mengalami penggusuran

Baca Selengkapnya

Beasiswa Penuh di 7 Kampus BUMN Dibuka untuk 110 Orang, Begini Syarat dan Pendaftarannya

1 jam lalu

Beasiswa Penuh di 7 Kampus BUMN Dibuka untuk 110 Orang, Begini Syarat dan Pendaftarannya

Aliansi Perguruan Tinggi BUMN mengatakan, beasiswa ini diberikan agar lebih banyak siswa siswi yang bisa menikmati jenjang pendidikan tinggi.

Baca Selengkapnya

Erupsi Gunung Ibu dan Gunung Semeru Bersautan, Begini Rincian Daerah Berbahaya Rekomendasi Badan Geologi

1 jam lalu

Erupsi Gunung Ibu dan Gunung Semeru Bersautan, Begini Rincian Daerah Berbahaya Rekomendasi Badan Geologi

Dalam semalam, Gunung Ibu dan Gunung Semeru bergantian mengalami erupsi. Badan Geologi, melalui PVBMG, merekomendasikan penetapan daerah berbahaya.

Baca Selengkapnya

Wantim Golkar Rekomendasikan Ahmed Zaki Iskandar Jadi Bakal Cagub Jakarta, Apa Alasannya?

1 jam lalu

Wantim Golkar Rekomendasikan Ahmed Zaki Iskandar Jadi Bakal Cagub Jakarta, Apa Alasannya?

Wantim Golkar mengakui popularitas Ahmed Zaki Iskandar tak setinggi kandidat lain seperti Ridwan Kamil.

Baca Selengkapnya

Mengenal Joel Matip yang akan Hengkang dari Liverpool

1 jam lalu

Mengenal Joel Matip yang akan Hengkang dari Liverpool

Bek Liverpool Joel Matip akan hengkang dari Liverpool setelah delapan tahun bermarkas di Anfield

Baca Selengkapnya

Luhut: World Water Forum Bali Akan Hasilkan 120 Proyek Senilai Rp 150 Triliun

1 jam lalu

Luhut: World Water Forum Bali Akan Hasilkan 120 Proyek Senilai Rp 150 Triliun

Luhut mengungkap itu lewat pernyataannya bahwa World Water Forum di Bali harus menghasilkan, apa yang disebutnya, concrete deliverables.

Baca Selengkapnya

Youtuber Ridwan Hanif Daftar Penjaringan Bakal Calon Bupati Klaten 2024 di PKS

1 jam lalu

Youtuber Ridwan Hanif Daftar Penjaringan Bakal Calon Bupati Klaten 2024 di PKS

Youtuber, Ridwan Hanif mendaftarkan diri mengikuti penjaringan sebagai bakal calon bupati (cabup) dalam Pilkada Klaten 2024 melalui PKS

Baca Selengkapnya