Pegadaian Raih 3 Penghargaan di Ajang PRIA 2024

Senin, 11 Maret 2024 10:36 WIB

INFO NASIONAL – PT Pegadaian melalui Tim Komunikasi Perusahaan meraih 3 penghargaan bergengsi dalam ajang 9th Public Relations Indonesia Awards (PRIA) 2024 di Bali, Kamis 7 Maret 2024. Pegadaian berhasil memenangkan Kategori Departemen PR, Kategori Kanal Digital Sub Kategori Website, serta Kategori Kanal Digital Sub Kategori Media Sosial.

Ajang yang mengusung tema “Komunikasi yang Menginspirasi Peradaban” tersebut diterima langsung oleh Regional Head Corcom, Komang Harry yang mewakili manajemen PT Pegadaian. Acara ini diikuti baik dari korporasi (BUMN, BUMD, Swasta), kementerian, pemerintahan, maupun lembaga di seluruh Indonesia.

Sekretaris Perusahaan PT Pegadaian, Zulfan Adam mengatakan, penghargaan ini merupakan bukti keseriusan tim Corporate Communication Pegadaian untuk mendukung keberlangsungan kinerja bisnis dan menjaga citra dan reputasi perusahaan.

“Pegadaian saat ini tidak berhenti bertransformasi dan berinovasi, semua berjalan dengan cepat dan dinamis, untuk itu perlu peran Corporate Communication untuk menjadi garda terdepan komunikasi perusahaan ke masyarakat, dengan menjaga dan meningkatkan citra perusahaan, serta mendukung program-program korporasi agar senantiasa tumbuh berkelanjutan”, kata Zulfan.

Adapun tiga penghargaan itu meliputi juara untuk Kanal Digital milik Pegadaian pegadaian.co.id pada kategori website, untuk kategori media sosial diraih Instagram pegadaian_id. Sementara pada Kategori Departemen PR, Pegadaian mempresentasikan program dan kampanye PR yang diusung selama Tahun 2023, termasuk di dalamnya proses hingga evaluasi program, seperti pada Lomba Karya Jurnalistik Pegadaian dan Pegadaian Media Awards, yang telah menggunakan standar pengukuran PR terbaru yakni AMEC Framework.

Advertising
Advertising

Kompetisi ini diselenggarakan oleh PR Indonesia dan dinilai oleh juri yang merupakan para praktisi PR terkemuka di Indonesia, diantaranya Asmono Wikan (CEO PR Indonesia), Fardilla Astari (Communications Director Rajawali Foundation), Elvera N. Makki (President of IABC Indonesia), Jeanette M. Pinariya (Wakil Rektor I Bidang Akademik dan Penelitian Institut Komunikasi dan Bisnis LSPR), serta Suharjo Nugroho (Ketua APRI).(*)

Berita terkait

Bamsoet Apresiasi Penunjukan Yacht Sourcing Sebagai Dealer Eksklusif Superyacht

5 jam lalu

Bamsoet Apresiasi Penunjukan Yacht Sourcing Sebagai Dealer Eksklusif Superyacht

Ketua MPR RI, Bambang Soesatyo atau Bamsoet, mengapresiasi penunjukan Yacht Sourcing sebagai dealer eksklusif superyacht Nomad dan Majesty di Indonesia oleh Gulf Craft.

Baca Selengkapnya

Bank Mandiri Meraih Worlds Best Bank 2024 Versi Forbes

6 jam lalu

Bank Mandiri Meraih Worlds Best Bank 2024 Versi Forbes

Bank Mandiri kembali dinobatkan sebagai salah satu bank terbaik dalam daftar Worlds Best Bank 2024 versi Forbes sebagai bank pelat merah terbaik di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Pertamina International Shipping Jadi Top Tier Pengangkut LPG Asia Tenggara

8 jam lalu

Pertamina International Shipping Jadi Top Tier Pengangkut LPG Asia Tenggara

PT Pertamina International Shipping (PIS) memperkuat posisinya sebagai pengangkut LPG 'top tier' di Asia Tenggara dengan menambah dua kapal tanker gas raksasa Very Large Gas Carrier (VLGC), yakni Pertamina Gas Caspia dan Pertamina Gas Dahlia.

Baca Selengkapnya

Program Deradikalisasi BNPT Diapresiasi Wakil Duta Besar Selandia Baru

13 jam lalu

Program Deradikalisasi BNPT Diapresiasi Wakil Duta Besar Selandia Baru

Program deradikalisasi merupakan upaya pembinaan dalam rangka mendukung proses reintegrasi warga binaan untuk kembali ke masyarakat.

Baca Selengkapnya

Bidik Ekspor, LPDB-KUMKM Siap Inkubasi Koperasi Ikan Tuna Biak

13 jam lalu

Bidik Ekspor, LPDB-KUMKM Siap Inkubasi Koperasi Ikan Tuna Biak

Pelatihan dan peningkatan SDM diperlukan agar Koperasi Produsen Samber Binyeri Maju bisa melakukan ekspor.

Baca Selengkapnya

Serikat Petani Indonesia Dukung Penuh Pompanisasi

14 jam lalu

Serikat Petani Indonesia Dukung Penuh Pompanisasi

SPI mendorong semua anggota menggunakan fasilitas pompa dalam mengantisipasi musim kering dampak el Nino.

Baca Selengkapnya

Harga Emas Pegadaian Terbaru 8 Mei 2024

1 hari lalu

Harga Emas Pegadaian Terbaru 8 Mei 2024

Bagi masyarakat yang ingin membeli logam emas yang aman dan nyaman, butik Galeri 24 bisa menjadi solusi karena bagian dari anak perusahaan dari PT Pegadaian.

Baca Selengkapnya

Komitmen Penuh Bank Mandiri terhadap Prinsip ESG

1 hari lalu

Komitmen Penuh Bank Mandiri terhadap Prinsip ESG

Bank Mandiri telah menegaskan komitmennya untuk menerapkan prinsip-prinsip lingkungan, sosial, dan tata kelola Environment, Social, and Governance (ESG) dalam setiap aspek operasional perusahaannya

Baca Selengkapnya

Pegadaian Syariah Luncurkan Pembiayaan Porsi Haji Plus

1 hari lalu

Pegadaian Syariah Luncurkan Pembiayaan Porsi Haji Plus

Direktur Pemasaran dan Pengembangan Produk PT Pegadaian, Elvi Rofiqotul Hidayah, meluncurkan Produk Pegadaian Syariah Pembiayaan Porsi Haji Plus.

Baca Selengkapnya

Nikson Nababan Blusukan ke Kampung Nelayan Seberang Belawan

1 hari lalu

Nikson Nababan Blusukan ke Kampung Nelayan Seberang Belawan

Calon Gubernur Sumatera Utara (Cagubsu), Nikson Nababan, blusukan ke Kampung Nelayan Seberang, Kelurahan Belawan I, Kecamatan Medan, pada Rabu, 8 Mei 2024.

Baca Selengkapnya