Polres Pariaman Gerebek 3 Orang saat Hendak Pesta Sabu, Ada yang Berstatus ASN

Reporter

Fachri Hamzah

Selasa, 4 Juli 2023 18:39 WIB

Ilustrasi sabu. Reuters

TEMPO.CO, Padang - Satuan Reserse Narkoba Polres Kota Pariaman gebrek 3 orang pemuda yang hendak pesta sabu pada 30 Juni 2023 di Cimparuah, Pariaman Tengah. Satu dari 3 orang pemuda tersebut merupakan Aparatur Sipil Negara (ASN).

Kepala Satuan (Kasat) Resnarkoba Polres Pariaman Ajun Komisaris Nofridal mengatakan, ketika pelaku tersebut ditangkap oleh petugas saat hendak mengelar pesta sabu pada 30 Juni 2023 pukul 08.13 WIB.

"Satu dari tiga pemuda tersebut kata Kasat merupakan ASN Pemerintah Kabupaten Padang Pariaman, Sumatera Barat berinisial S umur 42 tahun," katanya Selasa 4 Juli 2023.

"Dua orang pelaku lagi berinisial A umur 44 tahun dan WA umur 42 tahun asal Pariaman Tengah, Kota Pariaman," katanya

Kemudian, dalam penangkapan itu, kata Nofridal, polisi berhasil menyita satu gram narkotika jenis sabu, satu paket narkotika jenis sabu dalam plastik bening, satu buah alat penghisap sabu, satu buah plastik sedotan dan satu pack plastik bening.

"Di dalam kami temukan ada tiga tersangka berkumpul, mereka hendak pesta sabu pagi itu," ujarnya.

Pelaku berupaya hilangkan barang bukti

Advertising
Advertising

Lalu, saat pengebekkan petugas juga mendapati pesan di Whatsapp mencoba menghilangkan barang bukti dengan cara menelannya. Namun berhasil digagalkan oleh petugas

Dia menjelaskan, penangkapan berawal dari laporan masyarakat yang ditindaklanjuti oleh petugas Polres Pariaman. Warga melaporkan di rumah A sering terjadi transaksi narkotika. "Melalui laporan itu kami langsung ke lokasi, melakukan pengintaian. Sewaktu pengintaian terdengar suara orang di dalam rumah dan tim langsung mendobrak masuk," terangnya.

"Saat ini pelaku dan barang bukti sudah kami amankan untuk pemeriksaan lebih lanjut," jelasnya.

Pilihan Editor: Polisi Sudah Lama Incar Sumpawati, Perempuan Bandar Narkoba di Kampung Bahari

Berita terkait

Cukup Bawa Koper, Seperti Apa Hunian untuk ASN di Ibu Kota Nusantara?

10 jam lalu

Cukup Bawa Koper, Seperti Apa Hunian untuk ASN di Ibu Kota Nusantara?

Hunian ASN di Ibu Kota Nusantara (IKN) dilengkapi dengan berbagai macam perabotan dan menggunakan sistem smart home.

Baca Selengkapnya

Polisi Tangkap 5 Orang Tersangka Pengedar Magic Mushroom di Gili Trawangan

14 jam lalu

Polisi Tangkap 5 Orang Tersangka Pengedar Magic Mushroom di Gili Trawangan

Polisi menangkap lima orang tersangka pengedar magic mushroom yang disita dari salah satu bar di kawasan wisata Gili Trawangan.

Baca Selengkapnya

Polisi Ungkap Peredaran Sabu di Tebet, Tersangka Dijanjikan Bayaran Rp 1,8 Juta per Transaksi

20 jam lalu

Polisi Ungkap Peredaran Sabu di Tebet, Tersangka Dijanjikan Bayaran Rp 1,8 Juta per Transaksi

Kepolisian Sektor Metropolitan Tebet menangkap tersangka tindak pidana narkoba jenis sabu berinisial KP alias K, 50 tahun.

Baca Selengkapnya

Bea Cukai dan Polri Bongkar Sindikat Narkoba Jerman-Belgia, Gagalkan Penyelundupan Ekstasi

1 hari lalu

Bea Cukai dan Polri Bongkar Sindikat Narkoba Jerman-Belgia, Gagalkan Penyelundupan Ekstasi

Dua penyelundupan narkoba oleh jaringan internasional Jerman-Belgia digagalkan Bea Cukai dan Bareskrim

Baca Selengkapnya

Kapan Gaji ke-13 PNS Cair? Cek Tanggal dan Daftar Penerimanya

2 hari lalu

Kapan Gaji ke-13 PNS Cair? Cek Tanggal dan Daftar Penerimanya

Berikut ini jadwal pencairan gaji ke-13 bagi CPNS, PNS, PPPK, dan aparatur negara lainnya, termasuk presiden dan wakil presiden.

Baca Selengkapnya

Polri Ungkap Rencana Upaya TPPU Terhadap Istri Fredy Pratama, Kerja Sama 4 Negara Tangkap Gembong Narkoba

2 hari lalu

Polri Ungkap Rencana Upaya TPPU Terhadap Istri Fredy Pratama, Kerja Sama 4 Negara Tangkap Gembong Narkoba

Polri mengadakan kerja sama antarnegara untuk menangkap bandar Narkoba Fredy Pratama.

Baca Selengkapnya

Kemenag Uji Publik Data Tenaga Non-ASN untuk Seleksi CASN, Ini Tautannya

2 hari lalu

Kemenag Uji Publik Data Tenaga Non-ASN untuk Seleksi CASN, Ini Tautannya

Tautan uji publik tenaga non-ASN Kemenag.

Baca Selengkapnya

Polri Tangkap 28.861 Tersangka Kasus Narkoba Sejak September 2023

2 hari lalu

Polri Tangkap 28.861 Tersangka Kasus Narkoba Sejak September 2023

Polisi juga telah menangani 10 kasus narkoba menonjol sejak 14 Maret hingga 6 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Ancaman Polri kepada Personel yang Terbukti Gunakan Narkoba

2 hari lalu

Ancaman Polri kepada Personel yang Terbukti Gunakan Narkoba

Polri bakal langsung memecat anggota kepolisian yang terbukti mengkonsumsi narkoba.

Baca Selengkapnya

Kepala Bappenas: Pembangunan IKN Sudah 80,82 Persen

3 hari lalu

Kepala Bappenas: Pembangunan IKN Sudah 80,82 Persen

Menteri PPN/Kepala Bappenas, Suharso Monoarfa menyatakan bahwa pembangunan IKN sudah mencapai 80,82 persen per 25 April 2024.

Baca Selengkapnya