Lama Pendidikan Bintara Polri Berlangsung 5 Bulan, Ini Jadwalnya

Reporter

Tempo.co

Editor

Dwi Arjanto

Minggu, 17 April 2022 12:03 WIB

Sejumlah anggota Polisi Bintara melakukan simulasi pengamanan di lapangan Sekolah Polisi Neagara Batua, Makassar, Senin (30/12). Simulasi ini guna persiapan pengamanan Menyambut Tahun Baru 2014 dan kesiapan pasukan menghadapi Pemilu 2014 mendatang. TEMPO/Iqbal Lubis

TEMPO.CO, Semarang -Kepala Biro Penerangan Masyarakat Divisi Humas Mabes Polri Brigadir Jenderal Ahmad Ramadhan mengatakan, pendidikan Bintara akan dilakukan selama lima bulan yang dimulai pada 25 Juli hingga 21 Desember 2022.

Melalui surat pengumuman Nomor: Peng/ 20 /III/DIK.2.1./2022, Kepolisian Republik Indonesia (Polri) membuka penerimaan calon Bintara baru tahun anggaran 2022. Penerimaan tersebut ditujukan bagi lulusan SMA atau sederajat dan lulusan D1-S1 dengan jumlah peserta didik sebanyak 9.284 orang.

Sebanyak 7.984 orang untuk Bintara Polisi Tugas Umum (PTU) dan Bakomsus pria, 300 orang untuk Bintara (PTU) dan Bakomsus wanita, serta 1.000 orang untuk Bintara Brimob pria.

Setelah mengikuti seleksi di tingkat daerah di Polda masing-masing dan dinyatakan lulus, maka dilanjutkan tingkat pusat di Akademi Kepolisian disingkat Akpol Semarang dengan sistem gugur atau ranking.

Diketahui calon Bintara Polri ini nantinya akan menjadi Bintara Polri dengan pangkat Brigadir Polisi Dua (Bripda) melalui pendidikan pembentukan Bintara Polri.

Pendidikan pembentukan Bintara Polri dilaksanakan guna membentuk Bintara Polri yang memiliki pengetahuan dan kemampuan dasar kepolisian, ketangguhan, sikap dan perilaku terpuji sebagai pelaksana utama tugas Polri.

Advertising
Advertising

Bintara Polri yang telah menyelesaikan pendidikan akan ditempatkan di bagian polisi petugas umum, Brimob, teknologi informasi, tenaga kesehatan, laboratorium forensik, polisi air, musik, logistik.

“Untuk informasi tata cara pendaftaran penerimaan anggota Polri dapat diakses melalui alamat website penerimaan.polri.co.id,” ujar Ramadhan dalam konferensi pers di Mabes Polri, Jakarta Selatan, Senin, 4 April 2022 ihwal pendidikan Bintara tersebut.

KAKAK INDRA PURNAMA
Baca juga: Penerimaan Anggota Polri 2022: 175 untuk Akpol dan 9.284 Bintara

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Berita terkait

Kata Ketua Kompolnas Mengenai Peningkatan Profesionalitas Polri

7 jam lalu

Kata Ketua Kompolnas Mengenai Peningkatan Profesionalitas Polri

Ketua Kompolnas: Polri perlu didukung dalam profesionalismenya sesuai dengan rencana strategis Polri dan dalam koridor program prioritas pemerintah

Baca Selengkapnya

Presiden Prabowo Subianto Lantik Komisioner Kompolnas Baru,

9 jam lalu

Presiden Prabowo Subianto Lantik Komisioner Kompolnas Baru,

Budi Gunawan resmi menjabat sebagai Ketua Kompolnas periode 2024-2028.

Baca Selengkapnya

Ketua Kompolnas Budi Gunawan: Polri Perlu Didukung untuk Bantu Program Prioritas Pemerintah

12 jam lalu

Ketua Kompolnas Budi Gunawan: Polri Perlu Didukung untuk Bantu Program Prioritas Pemerintah

Ketua Kompolnas Budi Gunawan menyebut Polri perlu diberdayakan dan terus dibangun.

Baca Selengkapnya

Densus 88 Tangkap 3 Terduga Teroris di Jawa Tengah, Geledah 1 Rumah Kos di Sukoharjo

14 jam lalu

Densus 88 Tangkap 3 Terduga Teroris di Jawa Tengah, Geledah 1 Rumah Kos di Sukoharjo

Polda Jateng sebut Densus 88 Mabes Polri menangkap 3 orang di Kudus, Demak, dan Karanganyar Solo.

Baca Selengkapnya

Polri Akan Rekrut 600 Personel untuk Ketahanan Pangan dan Membantu Makan Bergizi Gratis

1 hari lalu

Polri Akan Rekrut 600 Personel untuk Ketahanan Pangan dan Membantu Makan Bergizi Gratis

Polri menyatakan 600 personel itu nantinya akan menyiapkan dan membantu ketahanan pangan dan pemenuhan makan bergizi gratis.

Baca Selengkapnya

Kementerian Kehutanan Segera Susun MoU Baru dengan Polri untuk Penegakan Hukum

1 hari lalu

Kementerian Kehutanan Segera Susun MoU Baru dengan Polri untuk Penegakan Hukum

Menteri Kehutanan Raja Juli menemui Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo untuk penyusunan MoU penegakan hukum di masalah kehutanan.

Baca Selengkapnya

Serba-serbi Pegawai Kementerian Komdigi Pasang Badan untuk 1.000 Situs Judi Online, Segini Keuntungannya

1 hari lalu

Serba-serbi Pegawai Kementerian Komdigi Pasang Badan untuk 1.000 Situs Judi Online, Segini Keuntungannya

Pegawai Kementerian Komdigi diduga terlibat kasus judi online. Tak kurang 1.000 situs judi online dijaga agar tak diblokir. Berapa keuntungannya?

Baca Selengkapnya

Lulus Akpol Dapat Pangkat Apa? Ini Penjelasannya

2 hari lalu

Lulus Akpol Dapat Pangkat Apa? Ini Penjelasannya

Akpol merupakan lembaga pendidikan yang bertujuan untuk mencetak Perwira Polri. Setelah lulus Akpol akan dapat pangkat apa? Ini penjelasannya.

Baca Selengkapnya

Sidang Etik Rudy Soik Sebaiknya Ditangani Mabes Polri

2 hari lalu

Sidang Etik Rudy Soik Sebaiknya Ditangani Mabes Polri

Mabes Polri memiliki wewenangan untuk engambil alih kasus Rudy Soik. Mabes Polri dinilai lebih netral dibandingkan Polda NTT.

Baca Selengkapnya

Polri Tangkap 3 Tersangka Baru Kasus Judi Online Sindikat Cina, Dua Masih DPO

3 hari lalu

Polri Tangkap 3 Tersangka Baru Kasus Judi Online Sindikat Cina, Dua Masih DPO

Pada 8 Oktober lalu, Bareskrim Polri sudah menangkap 7 tersangka dalam kasus situs judi online sindikat Cina 8787 Slotini.

Baca Selengkapnya