Polisi Lumpuhkan Satu Terduga Teroris yang Masuk ke Mabes Polri
Rabu, 31 Maret 2021 17:57 WIB
Sejumlah mobil gegana masuk usai terjadinya baku tembak orang tak dikenal dengan anggota di dalam area Markas Besar Kepolisian RI, Jakarta Selatan pada Rabu, 31 Maret 2021. TEMPO/Andita Rahma
TEMPO.CO , Jakarta - Polisi melumpuhkan satu terduga teroris yang masuk ke Mabes Polri , Rabu sore, 31 Maret 2021. Dari video yang diterima Tempo, sosok yang berhasil dilumpuhkan terkena tembakan saat ada bunyi tembakan di kompleks Mabes Polri.
Sosok tersebut terlihat mengenakan pakaian terusan hitam dengan kerudung biru. Ia terlihat membawa bungkusan berwarna coklat dan mendekati pos jaga yang tak jauh dari kantor Kapolri Listyo Sigit. Tak lama ia terlihat mengangkat tangan dan menodongkan sesuatu ke arah petugas. Di lokasi, Tempo berupaya menggali keterangan ke salah satu juru parkir yang berada tak jauh dari lokasi kejadian. Menurut dia, ada dua orang terduga teroris , yakni laki-laki dan perempuan yang berupaya masuk ke Mabes Polri. "Ada sekitar 7 kali bunyi tembakan," ujarnya.
Lebih lanjut, terlihat ada dua ambulans dan satu mobil Gegana yang masuk ke Mabes Polri. Hingga berita ditulis, pihak Mabes Polri belum memberikan pernyataan secara resmi ihwal kejadian ini.
Baca juga: Diduga Ada 2 Terduga Teroris yang Masuk Mabes Polri
ANDITA RAHMA
Advertising
Advertising
Densus 88 Tangkap Terduga Teroris di Karanganyar, Kepala Desa: Diajak Kumpulan Tidak Mau
1 menit lalu
Densus 88 Tangkap Terduga Teroris di Karanganyar, Kepala Desa: Diajak Kumpulan Tidak Mau
Dalam penggeledahan di rumah kos terduga teroris itu, Kepala Desa Waru Pardijo mengatakan Densus 88 mengamankan 12 barang.
Baca Selengkapnya
Densus 88 Tangkap 3 Terduga Teroris di Jawa Tengah, Geledah 1 Rumah Kos di Sukoharjo
46 menit lalu
Densus 88 Tangkap 3 Terduga Teroris di Jawa Tengah, Geledah 1 Rumah Kos di Sukoharjo
Polda Jateng sebut Densus 88 Mabes Polri menangkap 3 orang di Kudus, Demak, dan Karanganyar Solo.
Baca Selengkapnya
Menteri Raja Juli Temui Kapolri, Beberkan Berbagai Masalah Kehutanan
18 jam lalu
Menteri Raja Juli Temui Kapolri, Beberkan Berbagai Masalah Kehutanan
Menteri Kehutanan Raja Juli menemui Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo untuk kerja sama penegakan hukum di lingkungan kehutanan.
Baca Selengkapnya
Kementerian Kehutanan Segera Susun MoU Baru dengan Polri untuk Penegakan Hukum
18 jam lalu
Kementerian Kehutanan Segera Susun MoU Baru dengan Polri untuk Penegakan Hukum
Menteri Kehutanan Raja Juli menemui Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo untuk penyusunan MoU penegakan hukum di masalah kehutanan.
Baca Selengkapnya
Kapolri Dapat Restu Menkomdigi Periksa Keterlibatan Staf Komdigi yang Lindungi Praktik Judi Online
19 jam lalu
Kapolri Dapat Restu Menkomdigi Periksa Keterlibatan Staf Komdigi yang Lindungi Praktik Judi Online
Kapolri Listyo Sigit Prabowo mengatakan belum bisa menyebutkan nama-nama staf Komdigi yang terlibat dalam melindungi praktik judi online tersebut.
Baca Selengkapnya
Menkopolkam: Masa Kerja Desk Penanganan Judi Online 3 Bulan dan Bisa Diperpanjang
22 jam lalu
Menkopolkam: Masa Kerja Desk Penanganan Judi Online 3 Bulan dan Bisa Diperpanjang
Menkopolkam Budi Gunawan mengatakan, bahwa Kapolri yang akan memimpin desk penanganan judi online.
Baca Selengkapnya
Pengusutan Kasus Firli Bahuri di Polda Metro Jaya Berlarut-larut: Ikan Busuk dari Kepala
1 hari lalu
Pengusutan Kasus Firli Bahuri di Polda Metro Jaya Berlarut-larut: Ikan Busuk dari Kepala
Petinggi Polri harus mampu mengendalikan dan mengawasi para personelnya secara ketat untuk mencegah terjadinya penyimpangan dalam kasus Firli Bahuri.
Baca Selengkapnya
Profil Da'i Bachtiar, Ayah Nina Agustina Cabup Indramayu yang Viral di Media Sosial
1 hari lalu
Profil Da'i Bachtiar, Ayah Nina Agustina Cabup Indramayu yang Viral di Media Sosial
Calon Bupati Indramayu Nina Agustina yang mengaku anak Da'i Bachtiar saat cekcok dengan warga yang menghadang perjalanannya.
Baca Selengkapnya
Serba-serbi Pegawai Kementerian Komdigi Pasang Badan untuk 1.000 Situs Judi Online, Segini Keuntungannya
1 hari lalu
Serba-serbi Pegawai Kementerian Komdigi Pasang Badan untuk 1.000 Situs Judi Online, Segini Keuntungannya
Pegawai Kementerian Komdigi diduga terlibat kasus judi online. Tak kurang 1.000 situs judi online dijaga agar tak diblokir. Berapa keuntungannya?
Baca Selengkapnya
Sidang Etik Rudy Soik Sebaiknya Ditangani Mabes Polri
2 hari lalu
Sidang Etik Rudy Soik Sebaiknya Ditangani Mabes Polri
Mabes Polri memiliki wewenangan untuk engambil alih kasus Rudy Soik. Mabes Polri dinilai lebih netral dibandingkan Polda NTT.
Baca Selengkapnya
Rekomendasi
37 menit lalu
2 jam lalu
2 jam lalu
4 jam lalu
5 jam lalu
6 jam lalu
14 jam lalu
23 jam lalu
1 hari lalu
1 hari lalu